Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NTB » Kolonel Inf. Hendro Cahyono Terima Kunci Puri Wirasakti dari Brigjen TNI (Purn) Joao Xavier Barreto Nunes
NTB

Kolonel Inf. Hendro Cahyono Terima Kunci Puri Wirasakti dari Brigjen TNI (Purn) Joao Xavier Barreto Nunes

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Sabtu, 2 Agt 2025
  • comment 0 komentar

Brigjen TNI Joao Xavier Barreto Nunes, S.E., M.M, menyerahkan kunci rumah dinas Danrem 161/Wira Sakti kepada Kolonel Inf. Hendro Cahyono pada hari Sabtu, 02 Agustus 2025 Pukul 07:49 bertempat di rumah jabatan Danrem 161/Wira Sakti Jl. Tompello Kelurahan. Fontein Kecamatan Oebobo Kota Kupang.

Kegiatan serah terima kunci rumah jabatan Danrem 161/Wira Sakti (Puri Wirasakti) dari Brigjen TNI (Purn) Joao Xavier Barreto Nunes S.E.,M.M kepada Danrem 161/Wira Sakti Kolonel Inf. Hendro Cahyono disaksikan langsung oleh Ketua Persit KCK Koorcab Rem 161 PD IX/Udayana Ny. Kartika Hendro Cahyono bersama Ibu Paula Nunes, di kediaman rumah dinas.

Turut hadir pada kegiatan tersebut, Kasrem 161/Wira Sakti di dampingi Wakil Ketua Persit KCK Koorcab Rem 161 PD IX/Udayana, Para Kasi Kasrem 161/Wira Sakti, Dandim Jajaran Korem 161/Wira Sakti beserta istri, Dansatgas Pamtas RI-RDTL Sektor Timur dan Sektor Barat, Kabalak Aju Kodam IX/Udayana.( Penrem)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Pahunga Lodu Hadiri Musrenbangdes Bahas Rencana Kerja Desa Kaliuda Tahun 2026–2027

    Babinsa Pahunga Lodu Hadiri Musrenbangdes Bahas Rencana Kerja Desa Kaliuda Tahun 2026–2027

    • calendar_month Rabu, 5 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 03/Pahunga Lodu Kodim 1601/Sumba Timur, Serka Daniel Umbu Ndawa menghadiri kegiatan Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa (Musrenbangdes) dalam rangka membahas usulan rencana kerja dan program pemerintah Desa tahun 2026 serta daftar usulan rencana kerja tahun 2027, bertempat di Balai Desa Kaliuda, Kecamatan Pahunga Lodu, Kabupaten Sumba Timur, Rabu (05/11/2025). Kegiatan […]

  • Musyawarah RKPDes Desa Toe 2026 Berjalan Lancar, Babinsa Turut Beri Dukungan

    Musyawarah RKPDes Desa Toe 2026 Berjalan Lancar, Babinsa Turut Beri Dukungan

    • calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Manggarai, 16 September 2025 – Pemerintah Desa Toe, Kecamatan Reok Barat, Kabupaten Manggarai, menggelar Musyawarah Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDes) Tahun Anggaran 2026 pada Selasa (16/09/2025) bertempat di Kantor Desa Toe. Kegiatan ini dihadiri berbagai elemen penting masyarakat, termasuk Camat Reok Barat, Kepala Desa Toe, Babinsa, BPD, tokoh masyarakat, dan unsur pemuda. Turut hadir dalam […]

  • Kodim 1602/Ende Perkuat Ketahanan Pangan Lewat Kegiatan Tanam Padi di Desa Keliwumbu

    Kodim 1602/Ende Perkuat Ketahanan Pangan Lewat Kegiatan Tanam Padi di Desa Keliwumbu

    • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 108
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Praka Ramdani G.U, bersama Kelompok Tani Keliwumbu melaksanakan kegiatan Han Pangan dengan menanam padi secara bersama di Desa Keliwumbu, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende. Kegiatan ini berlangsung mulai pukul 08.30 WITA dan berjalan lancar hingga selesai. Selain melakukan penanaman padi, Babinsa juga melaksanakan pengamanan wilayah (Pamwil) dan komunikasi sosial (Komsos) dengan masyarakat […]

  • Babinsa Semarapura Kaja Hadir Kawal Upacara Pengabenan

    Babinsa Semarapura Kaja Hadir Kawal Upacara Pengabenan

    • calendar_month Sabtu, 26 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Klungkung,- Menjaga hubungan harmonis dan kemanunggalan dengan seluruh pihak di wilayah binaan Kunci sukses Babinsa dalam melaksanakan tugas di wilayah adalah salah satu kunci seorang Babinsa dalam mengoptimalkan tugas pokoknya. Seperti yang terlihat saat berlangsungnya upacara keagamaan pengabenan di Desa Adat Besang Kawan, Kelurahan Semarapura Kangin, Klungkung, Sabtu ( 26/07/25 ). Sembari melaksanakan pengawalan dan […]

  • Koramil 1624-07/Nagawutung Dampingi Dinas Peternakan Gelar Vaksinasi HPR di Wulandoni

    Koramil 1624-07/Nagawutung Dampingi Dinas Peternakan Gelar Vaksinasi HPR di Wulandoni

    • calendar_month Sabtu, 27 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Lembata – Babinsa Koramil 1624-07/Nagawutung, Praka Marshal Yudha Prasetya, melaksanakan pendampingan kegiatan vaksinasi Hewan Penular Rabies (HPR) di Desa Atakera, Kecamatan Wulandoni, Kabupaten Lembata, Jumat (26/9/2025). Kegiatan vaksinasi ini digelar oleh Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan Kabupaten Lembata sebagai upaya mencegah penyebaran penyakit rabies di wilayah pedesaan. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa turut melakukan pemantauan serta […]

  • Garda Keamanan Pacar: Koramil Macang Pacar Gelar Patroli Akhir Pekan, Jaga Stabilitas Wilayah

    Garda Keamanan Pacar: Koramil Macang Pacar Gelar Patroli Akhir Pekan, Jaga Stabilitas Wilayah

    • calendar_month Sabtu, 1 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Macang Pacar, 31 Oktober 2025 — Menutup bulan Oktober dengan ketenangan, stabilitas keamanan di Kecamatan Pacar terus dipastikan oleh aparat kewilayahan. Empat anggota Koramil 1630-03/Macang Pacar, dipimpin oleh Sertu Agus Asrul Sani, melaksanakan patroli rutin Kamtibmas pada hari Jumat (31/10/2025). Aksi ini merupakan langkah proaktif TNI untuk memonitor situasi, mengantisipasi kerawanan, serta mempererat komunikasi dengan […]

expand_less