Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Bali » Babinsa Desa Sepang Dampingi Kegiatan Gerakan Memasyarakatkan Makan Ikan (Gemarikan)

Babinsa Desa Sepang Dampingi Kegiatan Gerakan Memasyarakatkan Makan Ikan (Gemarikan)

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Jumat, 28 Nov 2025
  • comment 0 komentar

Sepang, Busungbiu, Buleleng – Babinsa Desa Sepang, Serka Ketut Sukadana, bersama dengan Bhabinkamtibmas Desa Sepang, AIPTU Putu Aryawan, dari Polsek Busungbiu Polres Buleleng, menghadiri dan mendampingi kegiatan Gerakan Memasyarakatkan Makan Ikan (Gemarikan) yang diselenggarakan oleh Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Bali, Rabu, 26 November 2025

Kegiatan ini berupa pemberian ikan laut kepada anak-anak Taman Kanak-Kanak (TK) se-Desa Sepang. Inisiatif ini bertujuan untuk meningkatkan asupan gizi dan mendukung tumbuh kembang anak secara optimal melalui konsumsi ikan.

Kegiatan ini dihadiri oleh sejumlah tokoh penting, di antaranya
Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Bali, Ir., M.P. Putu Sumaridiana, beserta staf,
Sekcam BSB (mewakili Camat BSB), Putu Sutrina,Perbekel Desa Sepang, Putu Agung Mahardika,
Ketua BPD Desa Sepang,Bendesa Adat Desa Sepang,Ketua Sabha Desa Sepang,Babinsa dan Bhabinkamtibmas Desa Sepang dan Anak-anak TK se-Desa Sepang yang menjadi penerima manfaat.

Dalam sambutannya, Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Bali, Ir., M.P. Putu Sumaridiana, menekankan pentingnya peran orang tua dalam memperhatikan kesehatan anak-anak. Beliau menegaskan bahwa orang tua harus betul-betul memperhatikan kesehatan anaknya agar pertumbuhan anak dapat maksimal, serta tetap memperhatikan aspek kebersihan lingkungan.

Sementara itu, Perbekel Desa Sepang, Putu Agung Mahardika, menyampaikan rasa terima kasih yang tak terhingga kepada Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Bali atas perhatiannya terhadap kesehatan anak-anak TK se-Desa Sepang. Beliau berharap upaya ini dapat terus meningkatkan kesehatan generasi muda di desanya.

Pelaksanaan kegiatan Gemarikan (Gerakan Masyarakat Makan Ikan) ini selesai berlangsung dengan tertib, aman, dan lancar. Pendampingan dari unsur TNI/Polri, khususnya Babinsa dan Bhabinkamtibmas, menunjukkan sinergi aparat dalam mendukung program-program pemerintah untuk kesejahteraan masyarakat

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Semangat Patriotisme Membara, Dandim 1608/Bima Kukuhkan Paskibra Kota Bima di Paruga Nae

    Semangat Patriotisme Membara, Dandim 1608/Bima Kukuhkan Paskibra Kota Bima di Paruga Nae

    • calendar_month Minggu, 17 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 116
    • 0Komentar

    Kota Bima _ Pada Sabtu malam, 16 Agustus 2025, Dandim 1608/Bima Letkol Infanteri Andi Lulianto S.Kom.,M.M., menghadiri acara pengukuhan Pasukan Pengibar Bendera (Paskibra) Kota Bima yang berlangsung di Convention Hall Paruga Nae. Kegiatan tersebut turut dihadiri oleh sejumlah anggota Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kota Bima sebagai bentuk dukungan terhadap generasi muda yang dipercaya mengibarkan […]

  • Sinergi TNI dan Masyarakat, Danramil Blahbatuh Kawal Upacara Taur Agung Desa Adat Tegalinggah

    Sinergi TNI dan Masyarakat, Danramil Blahbatuh Kawal Upacara Taur Agung Desa Adat Tegalinggah

    • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Gianyar – Blahbatuh, Jumat (26/9/2025). Suasana khidmat menyelimuti Pura Tegal Wangi, Desa Adat Tegalinggah, Desa Bedulu, Kecamatan Blahbatuh, Kabupaten Gianyar. Pada hari ini, dilaksanakan Upacara Taur Agung dan Pedanan sebagai bagian dari rangkaian Karya Mamungkah, Ngenteg Linggih, serta Mapedudusan Agung. Kegiatan adat keagamaan berskala besar tersebut dihadiri ribuan krama dengan penuh semangat ngayah, serta mendapatkan […]

  • Danramil 1628-05/Jereweh Pimpin Upacara Bendera di SMAN 1 Jereweh

    Danramil 1628-05/Jereweh Pimpin Upacara Bendera di SMAN 1 Jereweh

    • calendar_month Senin, 29 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Kapten Cba Suwondo selaku Danramil 1628-05/Jereweh bertindak sebagai Inspektur Upacara (Irup) dalam pelaksanaan upacara bendera di SMAN 1 Jereweh. Upacara dimulai tepat pukul 07.00 WITA dan diikuti oleh seluruh dewan guru, staf, serta ratusan siswa-siswi sekolah tersebut. Dalam amanatnya, Kapten Cba Suwondo menekankan pentingnya disiplin, semangat kebersamaan, serta peran generasi muda […]

  • Babinsa Kelurahan Padangkerta turut amankan kegiatan car free day.

    Babinsa Kelurahan Padangkerta turut amankan kegiatan car free day.

    • calendar_month Senin, 28 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 85
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Babinsa Kelurahan Padangkerta Koramil 1623-01/Karangasem Peltu I Wayan Sumadra bersinergi melaksanakan pengamanan kegiatan car free day, di Jln Veteran Jalur 11 Amlapura Kel.Padangkerta Kec/Kab.Karangasem, pada Minggu (27/07/25). Kegiatan car free day dihadiri oleh Bupati Karangasem, Kasatpol PP Kab.Karangasem serta ratusan warga masyarakat Kab.Karangasem. Babinsa Kelurahan Padangkerta Peltu I Wayan Sumadra disela-sela kegiatan mengatakan […]

  • Letkol Inf Eky Anderson: Babinsa Siap Dukung Program Pertanian Organik Nasional
    NTB

    Letkol Inf Eky Anderson: Babinsa Siap Dukung Program Pertanian Organik Nasional

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 130
    • 0Komentar

    Lombok Timur – Komandan Kodim 1615/Lombok Timur Letkol Inf Eky Anderson menghadiri kegiatan panen raya lahan Demplot seluas 1,2 hektare milik Kelompok Tani Sukadamai 1 Subag 2, bertempat di Dusun Tanggak, Desa Masbagik Timur, Kecamatan Masbagik, Kabupaten Lombok Timur, Selasa (29/07/2025). Panen ini merupakan hasil uji coba penggunaan pupuk organik cair (POC) dan super kompos […]

  • Babinsa Serka Agus Mahendra Dampingi Keluarga Duka Jelang Prosesi Pengabenan di Setra Penyaringan

    Babinsa Serka Agus Mahendra Dampingi Keluarga Duka Jelang Prosesi Pengabenan di Setra Penyaringan

    • calendar_month Senin, 17 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Jembrana, Bali – Wujud nyata kehadiran Tentara Nasional Indonesia (TNI) di tengah masyarakat ditunjukkan oleh Babinsa Desa Penyaringan, Serka Nym Agus Mahendra, yang aktif terlibat dalam kegiatan sosial kemasyarakatan di wilayah tugasnya. Pada hari Minggu, 16 November 2025, Serka Nym Agus Mahendra melaksanakan kegiatan mejenukan (melayat) ke rumah duka almarhumah Ni Ketut Peni, seorang warga […]

expand_less