Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Koramil 1625-02/Aimere Laksanakan Patroli Malam di Wilayah Kecamatan Aimere

Babinsa Koramil 1625-02/Aimere Laksanakan Patroli Malam di Wilayah Kecamatan Aimere

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
  • comment 0 komentar

Ngada – Pada hari ini, Rabu 26 November 2025 pukul 21.55 WITA, Babinsa Koramil 1625-02/Aimere Sertu Carles Haban melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah Kecamatan Aimere, Kabupaten Ngada. Patroli ini merupakan bagian dari tugas rutin untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah binaan.

Dalam kegiatan patroli tersebut, Babinsa melakukan pemantauan situasi lingkungan, memastikan kondisi tetap aman dan kondusif, serta memberikan imbauan kepada warga agar selalu meningkatkan kewaspadaan terhadap potensi gangguan keamanan. Kehadiran Babinsa di malam hari turut memberikan rasa aman bagi masyarakat dan memperkuat hubungan kemitraan antara TNI dan warga setempat.

Secara keseluruhan, kegiatan patroli berlangsung aman dan tertib serta tidak ditemukan hal-hal menonjol yang dapat mengganggu stabilitas keamanan wilayah.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Peduli Warga Terdampak, Babinsa dan BPBD Tinjau Lokasi Kebakaran di Usar Mapin
    NTB

    Peduli Warga Terdampak, Babinsa dan BPBD Tinjau Lokasi Kebakaran di Usar Mapin

    • calendar_month Kamis, 10 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 41
    • 0Komentar

    NTB – Sumbawa, Sebagai bentuk perhatian dan kepedulian terhadap warga yang tertimpa musibah, Babinsa Desa Usar Mapin Koramil 1607-04/Alas, Serka Rasyid, mendampingi perwakilan BPBD Kabupaten Sumbawa dan Kepala Desa Usar Mapin dalam kegiatan penyerahan bantuan kepada korban kebakaran di Dusun Hijrah, Desa Usar Mapin, Kecamatan Alas Barat, pada Kamis (10/07/2025). Bantuan tersebut diberikan kepada keluarga […]

  • Babinsa Kodim Kupang Ikuti Pelatihan Portal KDKMP

    Babinsa Kodim Kupang Ikuti Pelatihan Portal KDKMP

    • calendar_month Jumat, 7 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 14
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Dalam upaya mempercepat proses pembangunan Koperasi Digital Koperasi Merah Putih (KDKMP), Pgs. Kasdim 1604/Kupang Mayor Inf Hendry Dunant, S.I.P memberikan pelatihan pengisian Portal KDKMP kepada para Babinsa jajaran Kodim 1604/Kupang. Kegiatan ini didampingi oleh Pgs. Pasiterdim Kapten Inf Said Abdullah dan Bati Komsos Pelda Edison Ndun, bertempat di Aula Makodim 1604/Kupang, Jl. Moh. […]

  • Mama Papua Bahagia, Satgas 743 Borong Hasil Kebun

    Mama Papua Bahagia, Satgas 743 Borong Hasil Kebun

    • calendar_month Selasa, 13 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Prajurit Satgas Yonif 743/PSY Pos Merah Putih kembali menunjukkan kepedulian mereka terhadap masyarakat dengan melaksanakan kegiatan belanja kasih atau pembelian hasil bumi milik para Mama Papua di Kampung Ginnik, Distrik Mulia, Kab. Puncak Jaya, Papua, Rabu (14/01/26). Kegiatan sederhana namun sarat makna ini menjadi salah satu bentuk nyata dukungan Satgas Yonif 743/PSY terhadap ekonomi keluarga […]

  • Kasdim 1623/Karangasem bersama Perwira staf, Danramil dan seluruh anggota nonton bersama secara virtual Upacara Peringatan HUT TNI ke-80.

    Kasdim 1623/Karangasem bersama Perwira staf, Danramil dan seluruh anggota nonton bersama secara virtual Upacara Peringatan HUT TNI ke-80.

    • calendar_month Minggu, 5 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 16
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) TNI ke-80, Personel Kodim 1623/Karangasem melaksanakan nonton bersama secara virtual upacara peringatan HUT TNI ke-80 diselenggarakan di Monas Jakarta. Seluruh personel militer Kodim 1623/Karangasem dipimpin Kasdim Mayor Inf. Dewa Putu Oka melaksanakan nonton bersama secara virtual, di Aula Kodim 1623/Karangasem Jln.Sudirman Kel.Subagan Kec/Kab.Karangasem, pada Minggu (05/10/25). […]

  • Babinsa Pering Pantau Langsung Tes Skrining Kanker Serviks Metode HPV DNA di Desa Pering

    Babinsa Pering Pantau Langsung Tes Skrining Kanker Serviks Metode HPV DNA di Desa Pering

    • calendar_month Kamis, 18 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Gianyar – Blahbatuh Kamis (18/12/2025) Sebagai wujud kepedulian terhadap kesehatan masyarakat sekaligus bentuk pembinaan teritorial di wilayah binaan, Babinsa Desa Pering Koramil 1616-04/Blahbatuh Serka I Wayan Sumerta melaksanakan pemantauan langsung kegiatan Program Deteksi Dini Kanker Serviks dengan Metode HPV DNA, yang diselenggarakan oleh Kementerian Kesehatan Republik Indonesia bekerja sama dengan mitra PT Tirta Medical Centre, […]

  • Sertu Lukman Pantau Keamanan Wilayah dan Bangun Komunikasi dengan Warga Desa Nuamuri

    Sertu Lukman Pantau Keamanan Wilayah dan Bangun Komunikasi dengan Warga Desa Nuamuri

    • calendar_month Sabtu, 10 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Sertu Lukman, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Nuamuri, Kecamatan Kelimutu, Kabupaten Ende, Jumat (9/1/2026). Kegiatan yang dimulai pukul 09.12 WITA ini bertujuan untuk memantau situasi keamanan wilayah sekaligus menjalin komunikasi dengan masyarakat, guna menciptakan kondisi aman, nyaman, dan kondusif. Dalam kegiatan tersebut, Sertu Lukman […]

expand_less