Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NTB » Babinsa Desa Persiapan Seteluk Rea Dampingi Program Makan Sehat Bergizi di SDN 2 Seteluk
NTB

Babinsa Desa Persiapan Seteluk Rea Dampingi Program Makan Sehat Bergizi di SDN 2 Seteluk

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 24 Nov 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat — NTB, Program Makan Sehat Bergizi (MSG) kembali digelar di wilayah Kecamatan Seteluk sebagai bentuk dukungan pemerintah dalam meningkatkan gizi dan kesehatan peserta didik. Pada Senin, (24 November 2025), Babinsa Desa Persiapan Seteluk Rea, Serda Muhamad Hidir, dari Koramil 1628-03/Seteluk, melaksanakan pendampingan kegiatan MSG di SD Negeri 2 Seteluk, Desa Persiapan Seteluk Rea, Kabupaten Sumbawa Barat.

Kehadiran Babinsa dalam kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial TNI AD, sekaligus memastikan bahwa program MSG berjalan dengan aman, tertib, dan tepat sasaran. Para siswa terlihat antusias menerima makanan bergizi yang disiapkan oleh pihak sekolah.

Program MSG kali ini menyediakan menu sehat dan seimbang, antara lain, Nasi putih, Ayam krispy & tempe karamel, Tumis buncis, Tumis wortel dan sambal, Buah jeruk

Menu tersebut dirancang untuk memenuhi kebutuhan nutrisi anak sekolah, sehingga dapat menunjang semangat belajar serta menjaga stamina mereka selama mengikuti kegiatan belajar mengajar.

Seluruh rangkaian kegiatan berlangsung dalam situasi aman dan tertib. Pihak sekolah menyampaikan apresiasi atas pendampingan Babinsa yang selalu aktif mendukung berbagai program pemerintah di wilayah binaan.

Program Makan Sehat Bergizi ini diharapkan terus memberikan manfaat nyata bagi para siswa, sekaligus menjadi langkah strategis dalam upaya menyiapkan generasi yang sehat, cerdas, dan produktif di Kabupaten Sumbawa Barat.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Koramil Boawae Hadiri Rapat Koordinasi Pembangunan Koperasi Desa Merah Putih di Woewutu

    Koramil Boawae Hadiri Rapat Koordinasi Pembangunan Koperasi Desa Merah Putih di Woewutu

    • calendar_month Jumat, 19 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Dalam rangka mendukung percepatan pembangunan dan penguatan ekonomi kerakyatan di wilayah, Koramil 1625-03/Boawae melalui Posramil Nangaroro menghadiri rapat koordinasi terkait lahan pembangunan Koperasi Desa Merah Putih (KDMP) di Desa Woewutu, Kecamatan Nangaroro, Kabupaten Nagekeo, Jumat (19/12/2025). Kegiatan tersebut dilaksanakan mulai pukul 09.00 WITA hingga selesai dan dihadiri oleh Danposramil Nangaroro, Serka Farid Abubakar. Rapat koordinasi […]

  • Babinsa Koramil Maurole Bersama Warga Bangun Rumah Layak Huni di Desa Niranusa

    Babinsa Koramil Maurole Bersama Warga Bangun Rumah Layak Huni di Desa Niranusa

    • calendar_month Sabtu, 13 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole melaksanakan kegiatan Karya Bhakti dengan membantu warga Desa Niranusa, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, membangun Rumah Layak Huni, pada Sabtu, 13 Desember 2025, mulai pukul 08.10 Wita hingga selesai. Kegiatan ini merupakan bagian dari program Pamwil dan Monitoring yang rutin dilakukan Babinsa untuk memastikan kondisi keamanan wilayah sekaligus membantu kesulitan rakyat. […]

  • Pastikan Aman dan Tertib, Babinsa Ende Utara Dampingi Pembagian BLT kepada 29 KPM

    Pastikan Aman dan Tertib, Babinsa Ende Utara Dampingi Pembagian BLT kepada 29 KPM

    • calendar_month Selasa, 30 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Kodim 1602-01/Ende melaksanakan pengamanan wilayah (Pamwil) sekaligus mengawal kegiatan penyaluran Bantuan Langsung Tunai (BLT) tahap akhir yang bertempat di Kantor Desa Gheo Ghoma, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende, Selasa (30/12/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 10.00 WITA hingga 11.30 WITA tersebut dihadiri oleh Camat Ende Utara, Kepala Desa Gheo Ghoma, Babinsa, BPD, pendamping […]

  • Babinsa Koramil 1628-04/Poto Tano Amankan Pelabuhan Pastikan Kelancaran Aktivitas Masyarakat
    NTB

    Babinsa Koramil 1628-04/Poto Tano Amankan Pelabuhan Pastikan Kelancaran Aktivitas Masyarakat

    • calendar_month Jumat, 5 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Babinsa Desa Senayan, Sertu Chaeruddin, anggota Koramil 1628-04/Poto Tano, melaksanakan pengamanan (PAM) di Pelabuhan Penyebrangan Poto Tano pada Jum’at pagi (5/12/2025) pukul 08.00 WITA. Kegiatan ini bertujuan memastikan kelancaran aktivitas penyebrangan serta memberikan rasa aman bagi masyarakat. Selama pengamanan, Sertu Chaeruddin terlihat aktif memantau arus penumpang dan kendaraan, sekaligus memberikan arahan […]

  • Sinergi dan Budaya: Babinsa Koramil 01/Loli Kawal Tradisi Pacuan Kuda di Pada Eweta
    NTT

    Sinergi dan Budaya: Babinsa Koramil 01/Loli Kawal Tradisi Pacuan Kuda di Pada Eweta

    • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 34
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Dalam rangka mendukung kelancaran dan keamanan kegiatan pacuan kuda yang merupakan bagian dari rangkaian perayaan Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia tahun 2025, Babinsa Koramil 01/Loli Kodim 1613/Sumba Barat, Serka M. Saidin bersama Sertu Fahrurrahman, melaksanakan pengamanan kegiatan tersebut yang berlangsung di Lapangan Gelora Pada Eweta, Kelurahan Pada Eweta, Kecamatan Kota […]

  • Pemda KSB Bentuk Satgas Terpadu Tangani Ormas Terafiliasi Premanisme

    Pemda KSB Bentuk Satgas Terpadu Tangani Ormas Terafiliasi Premanisme

    • calendar_month Rabu, 31 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Komandan Kodim 1628/Sumbawa Barat yang diwakili Kepala Staf Kodim (Kasdim) Mayor Cba Agus S.H. menghadiri Rapat Koordinasi Terpadu Penanganan dan Pembinaan Organisasi Kemasyarakatan (Ormas) yang terafiliasi kegiatan premanisme di Kabupaten Sumbawa Barat (KSB), Selasa (30/12/2025). Kegiatan yang diselenggarakan oleh Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Kabupaten Sumbawa Barat tersebut berlangsung di […]

expand_less