Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Bali » TNI dan Warga Muslim Kerja Bakti Cor Lantai Masjid di Maliti

TNI dan Warga Muslim Kerja Bakti Cor Lantai Masjid di Maliti

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 24 Nov 2025
  • comment 0 komentar

SUMBA BARAT – Anggota Kodim 1613/Sumba Barat melaksanakan kegiatan gotong royong bersama warga umat Muslim dalam pengecoran lantai Masjid Baitur Ridwan yang berlokasi di Kelurahan Maliti, Kecamatan Kota Waikabubak, Kabupaten Sumba Barat, Minggu (23/11/2025).

 

Kegiatan ini merupakan wujud kepedulian TNI terhadap masyarakat serta upaya mempererat hubungan yang harmonis antara prajurit Kodim 1613/Sumba Barat dengan warga setempat.

 

Melalui aksi gotong royong tersebut, TNI hadir untuk membantu mempercepat proses pembangunan masjid sehingga dapat segera dimanfaatkan sebagai tempat ibadah oleh jamaah.

 

Selain membantu pekerjaan fisik, anggota Kodim juga memanfaatkan momen ini untuk menjalin komunikasi dan silaturahmi dengan masyarakat, guna memperkuat kebersamaan serta menjaga toleransi antarumat beragama di wilayah Kabupaten Sumba Barat.

(Pendim 1613/SB)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sinergi TNI–Polri, Koramil Taliwang Ikuti Vicon Pencegahan Terorisme dan Radikalisme

    Sinergi TNI–Polri, Koramil Taliwang Ikuti Vicon Pencegahan Terorisme dan Radikalisme

    • calendar_month Rabu, 27 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Dalam rangka meningkatkan kewaspadaan serta mencegah berkembangnya paham radikalisme dan aksi terorisme di wilayah, anggota Koramil 1628-01/Taliwang Babinsa Kelurahan Sampir, Koptu Fahrurrozi, mengikuti kegiatan video conference (vicon) bersama POLDA NTB pada Rabu, 27 Agustus 2025. Kegiatan penyuluhan ini dilaksanakan di Mapolres Sumbawa Barat, Kabupaten Sumbawa Barat. Penyuluhan yang digelar secara virtual tersebut […]

  • Babinsa Wanagiri Berhasil Temukan Warga Hilang di Kawasan Hutan Bhuanasari

    Babinsa Wanagiri Berhasil Temukan Warga Hilang di Kawasan Hutan Bhuanasari

    • calendar_month Rabu, 10 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Sukasada, 10 Desember 2025 — Babinsa Wanagiri Koramil 1609-05/Sukasada Pelda I Made Suradnya bersama Bhabinkamtibmas Wanagiri Aipda I Komang Restika Yadnya bersinergi dengan aparat desa dan masyarakat dalam upaya pencarian seorang warga yang dilaporkan hilang sejak Selasa sore (9/12/2025). Korban diketahui bernama Made Suardana Yasa alias Kadek Dunung, 50 tahun, beralamat di Banjar Dinas Bhuanasari […]

  • Babinsa Koramil 1602-01/Ende Laksanakan Komsos dan Pamwil di Lingkungan Ndao

    Babinsa Koramil 1602-01/Ende Laksanakan Komsos dan Pamwil di Lingkungan Ndao

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Ende, – Dalam upaya memperkuat kemanunggalan TNI dan rakyat, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serda Ridwan Ali, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Lingkungan Ndao, Kelurahan Kotaratu, Kecamatan Ende Utara, pada Kamis pagi (25/9). Kegiatan yang dimulai pukul 08.00 WITA ini bertujuan untuk menciptakan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah binaan […]

  • Patroli Keamanan Kodim 1604 Kupang Tingkatkan Kesiapsiagaan Wilayah

    Patroli Keamanan Kodim 1604 Kupang Tingkatkan Kesiapsiagaan Wilayah

    • calendar_month Minggu, 10 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 112
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, Kodim 1604/Kupang melaksanakan patroli keamanan wilayah Kota Kupang sebagai upaya menjaga stabilitas dan ketertiban masyarakat. Kegiatan ini dipimpin oleh Damtim-1 Pamwil Serma Jeriyanto Eliminafe dengan Perwira Pengawas Kapten Inf I Ketut Sabda Andika. Patroli dilakukan menyusuri berbagai kawasan strategis di Kota Kupang yang menjadi pusat aktivitas masyarakat maupun objek vital pemerintahan dan pelayanan publik. […]

  • Ciptakan Rasa Aman, Babinsa Kubu Laksanakan Monitoring Wisatawan di Desa Wisata Penglipuran

    Ciptakan Rasa Aman, Babinsa Kubu Laksanakan Monitoring Wisatawan di Desa Wisata Penglipuran

    • calendar_month Sabtu, 25 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Bangli – Guna memastikan situasi wilayah tetap aman, tertib, dan kondusif, Babinsa Kelurahan Kubu, Koramil 01/Bangli, Kodim 1626/Bangli, Serma Wayan Sujana, melaksanakan kegiatan monitoring kunjungan wisatawan domestik maupun mancanegara yang berwisata di Desa Wisata Penglipuran, Kelurahan Kubu, Kecamatan/Kabupaten Bangli, Sabtu (25/10/2025). Kegiatan tersebut dilaksanakan sebagai bentuk kepedulian dan tanggung jawab Babinsa dalam menjaga keamanan wilayah […]

  • Babinsa Terus Melakukan Pendampingan Kepada Petani Guna Mendukung Program Ketahan Pangan

    Babinsa Terus Melakukan Pendampingan Kepada Petani Guna Mendukung Program Ketahan Pangan

    • calendar_month Minggu, 10 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Sertu Benyamin Cardoso Babinsa Koramil 02/Pantai Baru Kodim 1627/Rote Ndao membantu petani menyiram tanaman bawang milik Bapak Loens Mesak di Desa Hundihopo Kecamatan Rote Timur Kabupaten Rote Ndao.Minggu (10/08/2025). “Dengan membantu warga binaan ini, diharapkan ke depannya akan terjalin hubungan emosional, sehingga menimbulkan kedekatan antara TNI dan masyarakat,” kata Sertu Benyamin Sertu […]

expand_less