Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NTB » Babinsa Desa Rempe Gelar Komsos Bahas Kebersihan Lingkungan di Musim Hujan
NTB

Babinsa Desa Rempe Gelar Komsos Bahas Kebersihan Lingkungan di Musim Hujan

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 24 Nov 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat – NTB, Dalam upaya meningkatkan kewaspadaan masyarakat terhadap kondisi lingkungan di musim penghujan, Babinsa Desa Rempe, Sertu Junaidin dari Koramil 1628-03/Seteluk melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama staf Desa Rempe pada Senin, (24 November 2025) pukul 08.10 WITA.

Dalam kegiatan tersebut, Sertu Junaidin mengajak perangkat desa untuk lebih aktif mengedukasi masyarakat terkait pentingnya menjaga kebersihan lingkungan, khususnya pada area-area yang rawan menjadi tempat genangan air dan penumpukan sampah.

“Musim hujan seringkali memicu munculnya berbagai penyakit seperti demam berdarah dan diare. Karena itu, kita perlu bergerak bersama menjaga kebersihan lingkungan dan memastikan saluran air tetap lancar,” ujar Sertu Junaidin.

Staf Desa Rempe menyambut baik arahan tersebut dan berkomitmen untuk menggencarkan kegiatan gotong royong bersama warga. Kolaborasi antara Babinsa dan pemerintah desa ini diharapkan mampu menciptakan lingkungan yang lebih sehat dan tangguh menghadapi perubahan cuaca.

Kegiatan Komsos berlangsung aman, tertib, dan penuh keakraban, mencerminkan sinergi TNI dan masyarakat dalam menjaga kenyamanan serta keselamatan lingkungan.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Patroli Bersama, TNI-Polri Hadirkan Rasa Aman di Tengah Warga

    Patroli Bersama, TNI-Polri Hadirkan Rasa Aman di Tengah Warga

    • calendar_month Minggu, 31 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Minggu 31/08/2025, Suasana malam di Kota Kefamenanu terasa lebih aman dan kondusif berkat kehadiran personel Kodim 1618/TTU bersama Polres TTU yang melaksanakan patroli bersama dalam rangka mengantisipasi perkembangan situasi di wilayah Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU). Kegiatan ini menunjukkan sinergi nyata antara TNI dan Polri dalam menjaga stabilitas keamanan bagi masyarakat. Patroli yang dimulai […]

  • Kodim 1609/Buleleng Dukung Peningkatan Gizi Anak Sekolah Lewat Program MBG

    Kodim 1609/Buleleng Dukung Peningkatan Gizi Anak Sekolah Lewat Program MBG

    • calendar_month Rabu, 10 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    SERIRIT, 8 September 2025 — Program Makan Bergizi (MBG) kembali dilaksanakan di wilayah Kodim 1609/Buleleng sebagai wujud nyata kepedulian terhadap peningkatan gizi anak sekolah. Kegiatan yang berlangsung pada Senin, 8 September 2025 ini dilaksanakan di dua Sentra Pelayanan Pangan Gizi (SPPG), yaitu Yayasan Jana Kerthi Bali yang berlokasi di Jalan Diponegoro Seririt dan SPPG Widiya […]

  • Gelar Pelatihan PBB, Koramil Busungbiu dan SMK 1 Busungbiu Sinergi Ciptakan Generasi Disiplin

    Gelar Pelatihan PBB, Koramil Busungbiu dan SMK 1 Busungbiu Sinergi Ciptakan Generasi Disiplin

    • calendar_month Minggu, 3 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 116
    • 0Komentar

    BULELENG, Busungbiu – Dalam upaya meningkatkan kedisiplinan dan karakter kebangsaan, Batih Tuud Koramil 1607 Busungbiu bersama dua orang anggota memberikan materi Peraturan Baris Berbaris (PBB) kepada 100 siswa kelas 11 di SMK 1 Busungbiu, Kegiatan ini dilaksanakan pada Sabtu, 2 Agustus 2025. Kegiatan pelatihan PBB ini di mulai pada pukul 08 .00 WITA, dan dipimpin […]

  • Babinsa Dukung Posyandu Balita dan Lansia Desa Peguyangan Kaja di HUT RI Ke-80

    Babinsa Dukung Posyandu Balita dan Lansia Desa Peguyangan Kaja di HUT RI Ke-80

    • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 27
    • 0Komentar

    BALI – Denpasar, Dalam rangka perayaan HUT RI Ke-80, Babinsa Serka Daniel Yunias, berkolaborasi bersama perangkat Desa Peguyangan Kaja, untuk mengawasi dan memantau berlangsungnya kegiatan Posyandu Balita dan Lansia. Yang berlangsung di Balai Banjar Dualang, Desa Peguyangan Kaja, Denpasar Utara, Kota Denpasar. Senin, (18/08/2025). Kegiatan Posyandu ini merupakan kegiatan rutin yang dilaksanakan oleh Desa Peguyangan […]

  • Brigjen Tojo Simanjuntak Tinjau Pembangunan RTLH di Kampung Timor

    Brigjen Tojo Simanjuntak Tinjau Pembangunan RTLH di Kampung Timor

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 43
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Dandim 1604/Kupang Kolonel Inf Kadek Abriawan, S.I.P., M.H.I., mendampingi kunjungan kerja Tim Wasrik Inspektorat Jenderal Angkatan Darat (Itjenad) yang dipimpin Brigjen TNI Tojo H. Simanjuntak, S.I.P., CGRA, beserta rombongan di lokasi pembangunan Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) Kampung Timor Ana, RT 13/RW 10, Dusun 01, Desa Manusak, Kecamatan Kupang Timur, Kabupaten Kupang. Turut […]

  • Dukung Transparansi Anggaran, Babinsa Koramil 1603-04/Kewapante Ikuti Musdes Khusus

    Dukung Transparansi Anggaran, Babinsa Koramil 1603-04/Kewapante Ikuti Musdes Khusus

    • calendar_month Rabu, 31 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    NTT – SIKKA. Babinsa Koramil 1603-04/Kewapante Kodim 1603/Sikka, Pelda La Ngkawea, menghadiri kegiatan Musyawarah Desa Khusus Penetapan Perubahan Kedua APBDes Desa Umagera Tahun Anggaran 2025, yang dilaksanakan di Aula Kantor Desa Umagera, Kecamatan Kewapante, Kabupaten Sikka, Rabu (31/12/2025). Musyawarah desa khusus tersebut diikuti sekitar 50 orang dan dihadiri oleh Penjabat Kepala Desa Umagera beserta staf, […]

expand_less