Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Koramil 1628-04/Poto Tano Gelar Patroli Malam, Warga Diimbau Tetap Jaga Kamtibmas

Babinsa Koramil 1628-04/Poto Tano Gelar Patroli Malam, Warga Diimbau Tetap Jaga Kamtibmas

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Minggu, 23 Nov 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat — NTB, Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan wilayah, Babinsa Koramil 1628-04/Poto Tano, Sertu Fahrizal, melaksanakan kegiatan patroli malam pada Sabtu, 22 November 2025, sekitar pukul 21.30 WITA. Patroli ini menyasar sejumlah titik strategis di wilayah binaan Koramil 1628-04/Poto Tano.

Selama pelaksanaan patroli, Sertu Fahrizal tidak hanya melakukan pemantauan situasi, tetapi juga memberikan imbauan kepada masyarakat agar selalu menjaga ketertiban dan keamanan lingkungan. Masyarakat diminta tetap waspada, saling mengingatkan, serta segera melaporkan kepada aparat apabila menemukan hal-hal yang mencurigakan.

Kegiatan patroli berlangsung aman, lancar, dan kondusif. Keberadaan Babinsa di lapangan mendapat sambutan baik dari warga yang merasa terbantu dengan hadirnya aparat sebagai bentuk upaya preventif menjaga keamanan wilayah.

Dengan adanya patroli rutin seperti ini, Koramil 1628-04/Poto Tano berharap situasi kamtibmas tetap terjaga, serta tercipta lingkungan yang aman, nyaman, dan kondusif bagi seluruh masyarakat

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Ende Aktif Awasi Keamanan Desa Rukuramba Demi Wujudkan Kondusifitas

    Babinsa Ende Aktif Awasi Keamanan Desa Rukuramba Demi Wujudkan Kondusifitas

    • calendar_month Selasa, 9 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serda Frid Kolo, melaksanakan kegiatan monitoring, komunikasi sosial (komsos), dan pengamanan wilayah (pamwil) di Desa Rukuramba, Kecamatan Ende, Selasa (9/9). Kegiatan rutin ini dimulai pukul 10.00 WITA dengan tujuan memantau situasi dan perkembangan keamanan wilayah guna menciptakan ketertiban dan keamanan masyarakat (kamtibmas). Selama kegiatan, Babinsa aktif menghimbau masyarakat dan aparat desa […]

  • Babinsa Temesi Dampingi dan Pantau Pembangunan Jalan Usaha Tani dari Dana Desa Tahun 2025

    Babinsa Temesi Dampingi dan Pantau Pembangunan Jalan Usaha Tani dari Dana Desa Tahun 2025

    • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Gianyar – Temesi, Selasa (24/10/2025) Dalam rangka mendukung kelancaran pembangunan desa serta meningkatkan kesejahteraan masyarakat di wilayah binaannya, Babinsa Desa Temesi Koramil 1616-01/Gianyar Serka I Dewa Putu Jana bersama Bhabinkamtibmas Desa Temesi Aiptu Ngakan Gede Sukrayana melaksanakan kegiatan pemantauan proyek Usaha Tani Desa Temesi yang bersumber dari Dana APBDes Tahun 2025, berlokasi di Subak Pengliklikan, […]

  • Kodam IX/Udayana Kokohkan Disiplin Prajurit dan Persatuan Bangsa dalam Penanggulangan Bencana

    Kodam IX/Udayana Kokohkan Disiplin Prajurit dan Persatuan Bangsa dalam Penanggulangan Bencana

    • calendar_month Rabu, 17 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Denpasar – Pangdam IX/Udayana, Mayjen TNI Piek Budyakto, menegaskan pentingnya kewaspadaan seluruh jajaran agar tidak mudah terprovokasi dan selalu bijaksana dalam menggunakan media sosial. Hal tersebut disampaikannya saat memimpin Upacara Bendera 17-an di Lapangan Makorem 163/Wira Satya, Jln. Sudirman, Denpasar, Rabu (17/9/2025). Pangdam menekankan agar setiap prajurit mengutamakan pengamanan informasi, sehingga kegiatan satuan tidak mudah […]

  • Babinsa Desa Kelanir Laksanakan Komsos untuk Pererat Silaturahmi dengan Warga

    Babinsa Desa Kelanir Laksanakan Komsos untuk Pererat Silaturahmi dengan Warga

    • calendar_month Minggu, 28 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Babinsa Desa Kelanir, Koramil jajaran Kodim 1628/Sumbawa Barat, Sertu Ashar melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga di wilayah binaannya, Minggu (28/12/2025). Kegiatan yang berlangsung sekitar pukul 10.20 WITA tersebut bertujuan untuk mempererat silaturahmi antara Babinsa dengan masyarakat, sekaligus mengenal warga binaan secara lebih dekat. Melalui Komsos, Babinsa juga berupaya menggali […]

  • Babinsa Serda Martin Jaga Limu Ajak Warga Jaga Kamtibmas di Pesta Desa Lokory

    Babinsa Serda Martin Jaga Limu Ajak Warga Jaga Kamtibmas di Pesta Desa Lokory

    • calendar_month Minggu, 30 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 17
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Babinsa Koramil 01/Loli Kodim 1613/Sumba Barat, Serda Martin Jaga Limu, melaksanakan komunikasi sosial (Komsos) tentang keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) bersama warga di lokasi acara pesta Desa Lokory, Kecamatan Tanarighu, Kabupaten Sumba Barat, Sabtu (29/11/2025). Dalam kegiatan Komsos tersebut, Babinsa mengimbau warga agar selalu menjaga situasi tetap aman dan kondusif selama berlangsungnya […]

  • Patroli Siskamling, Babinsa Koramil Sape Berikan Himbauan Kamtibmas

    Patroli Siskamling, Babinsa Koramil Sape Berikan Himbauan Kamtibmas

    • calendar_month Minggu, 14 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Sape/Bima – Sabtu(13/09/25).Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, anggota Koramil 1608-03/Sape intens melaksanakan kegiatan Patroli Siskamling di wilayah Kecamatan Sape dan Kecamatan Lambu, Kabupaten Bima. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau situasi wilayah sekaligus mengantisipasi perkembangan potensi kerawanan yang mungkin terjadi. Kegiatan diawali dengan apel pengecekan di Makoramil 1608-03/Sape pada pukul 16.00 Wita, dilanjutkan dengan […]

expand_less