Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Bali » Babinsa Pucaksari Perkuat Komunikasi Sosial dengan Perangkat Desa dan Tokoh Masyarakat

Babinsa Pucaksari Perkuat Komunikasi Sosial dengan Perangkat Desa dan Tokoh Masyarakat

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Sabtu, 22 Nov 2025
  • comment 0 komentar

Busungbiu,Buleleng, 22 November 2025 – Dalam rangka meningkatkan sinergitas dan mempererat tali silaturahmi dengan warga binaan, Babinsa Desa Pucaksari, Peltu Gede Sugiarta, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan mengunjungi tokoh-tokoh masyarakat di Desa Pucaksari, Kecamatan Busungbiu, Kabupaten Buleleng.

Kegiatan Komsos ini dilaksanakan pada hari Sabtu, 22 November 2025, mulai pukul 09.30 Wita. Kunjungan ini merupakan bagian integral dari tugas Babinsa di desa binaan, Silaturahmi adalah kegiatan yang sangat penting untuk membangun hubungan yang harmonis dan erat antara Babinsa dengan seluruh elemen masyarakat di desa. Melalui kegiatan ini, Babinsa dapat lebih memahami secara mendalam kondisi, aspirasi, dan kebutuhan masyarakat guna menunjang upaya peningkatan kesejahteraan dan keamanan desa secara optimal.

Komsos juga menjadi sarana strategis bagi Babinsa untuk mendekatkan diri kepada warga. Dengan terjalinnya komunikasi yang terbuka, Babinsa dapat mengetahui situasi dan kondisi yang berkembang di masyarakat secara cepat dan akurat.

Hal ini memungkinkan adanya deteksi dini terhadap setiap perkembangan yang berpotensi menimbulkan gangguan, sehingga upaya pencegahan terhadap hal-hal yang tidak diinginkan dapat dilakukan dengan segera dan tepat sasaran.

Kegiatan Komsos yang berlangsung dengan aman dan lancar , Babinsa Pucaksari berkomitmen untuk terus secara rutin menjalin komunikasi dan interaksi dengan perangkat desa serta tokoh masyarakat sebagai kunci utama dalam menjaga stabilitas wilayah binaan.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Melalui Sambang Warga, Babinsa Desa Sulahan Jalin Kedekatan dan Cegah Gangguan Kamtibmas

    Melalui Sambang Warga, Babinsa Desa Sulahan Jalin Kedekatan dan Cegah Gangguan Kamtibmas

    • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 39
    • 0Komentar

    Bangli – Babinsa Desa Sulahan, Koptu I Made Sukadana, melaksanakan kegiatan sambang warga sekaligus patroli wilayah dalam rangka menjaga dan memantau situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah binaan, tepatnya di Banjar Sulahan, Desa Sulahan, Kecamatan Susut, Kabupaten Bangli, Senin (20/10/25). Dalam kegiatan tersebut, Babinsa berinteraksi langsung dengan warga untuk mengetahui perkembangan situasi di […]

  • Tim Dalprogar Korem 163/WSA Kunjungi Kodim 1610/Klungkung

    Tim Dalprogar Korem 163/WSA Kunjungi Kodim 1610/Klungkung

    • calendar_month Rabu, 3 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Klungkung,- Tim Pengendalian Dana Program dan Anggaran Semester II Korem 163/WSA Tahun 2025 melaksanakan kunjungan ke Kodim 1610/Klungkung, Rabu ( 02/12/25 ). Tiba di Makodim 1610/Klungkung, Tim Dalprogar Korem 163/WSA Tahun 2025 yang dipimpin Ketua Tim Kasi Ren Korem 163/WSA Kolonel Czi Zamroni S.Sos.,M.Si. langsung disambut Dandim 1610/Klungkung Letkol Kav Sidik Pramono,S.Sos., M.M., M.Han bersama […]

  • Babinsa Sulang Hadiri Rakor Kesiapan Sambut Tahun Baru 2026

    Babinsa Sulang Hadiri Rakor Kesiapan Sambut Tahun Baru 2026

    • calendar_month Minggu, 28 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Klungkung,- Pemdes Sulang Bersama Babinsa dan Bhabinkamtibmas menggelar Rapat Koordinasi membahas rangkaian kegiatan menyambut Tahun baru 2026 di Kantor Desa Sulang, Kecamatan Dawan, Kabupaten Klungkung, Minggu ( 28/12/25 ). Turut hadir dalam kegiatan ini Sekdes Desa Sulang beserta Bendesa sedesa Sulang, Kadus sedesa Sulang serta Satlinmas Desa Sulang. Rapat koordinasi diawali dengan sambutan Sekdes Sulang […]

  • Pendampingan Babinsa, Upacara Ngusaba Tegen di Desa Adat Penaga Berjalan Khidmat

    Pendampingan Babinsa, Upacara Ngusaba Tegen di Desa Adat Penaga Berjalan Khidmat

    • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Bangli – Sebagai wujud pendampingan dan pengabdian TNI kepada masyarakat, Babinsa Desa Landih, Koramil 01/Bangli, Kodim 1626/Bangli, Serma I Komang Juni Suantara, bersama Bhabinkamtibmas Desa Landih dan Pecalang Desa Adat Penaga, melaksanakan pemantauan dan pengamanan Upacara Ngusaba Tegen di Jaba Pura Puseh Bale Agung Desa Adat Penaga, Desa Landih, Kecamatan/Kabupaten Bangli. Rabu (1/10/25) Upacara yang […]

  • Kuatkan Kepercayaan, Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Terima Penyerahan 2 Pucuk Senjata Api dari Warga Perbatasan Pos Wini

    Kuatkan Kepercayaan, Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Terima Penyerahan 2 Pucuk Senjata Api dari Warga Perbatasan Pos Wini

    • calendar_month Kamis, 11 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Manamas – Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 2 Kostrad Pos Wini berhasil tingkatkan kepercayaan masyarakat perbatasan dimana terdapat 2 warga yang menyerahkan pucuk senjata api laras panjang di Desa Manamas, Kec. Naibenu, Kab. TTU. Rabu (10/12) Kepercayaan ini muncul karena adanya kegiatan Satgas Pamtas yang memberikan dampak baik yaitu berupa pelayanan kesehatan dan anjangsana. […]

  • Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk Hadiri Rapat Koordinasi APBDes 2026 di Desa Seran

    Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk Hadiri Rapat Koordinasi APBDes 2026 di Desa Seran

    • calendar_month Selasa, 6 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk Desa Seran, Koptu Agus Sugeng Prayitno, menghadiri undangan Rapat Koordinasi terkait Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDes) Tahun 2026 yang digelar di Desa Seran, Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat, Selasa (6/1/2026). Rapat koordinasi yang dimulai pukul 08.30 Wita tersebut merupakan forum penting dalam rangka perencanaan dan transparansi penggunaan […]

expand_less