Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NTB » Pendampingan Babinsa Tatede Pastikan Verifikasi Kayu Jati Berjalan Lancar dan Akurat
NTB

Pendampingan Babinsa Tatede Pastikan Verifikasi Kayu Jati Berjalan Lancar dan Akurat

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 19 Nov 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa, NTB – Babinsa Desa Tatede, Sertu Kuryansyah, Koramil 1607-06/Lape Lopok, melaksanakan kegiatan pendampingan kepada pihak KPH Ropang dalam rangka verifikasi lahan dan potensi kayu jati di Dusun Langam, Desa Tatede, Kecamatan Lopok, pada Rabu (19/11/2025).

 

Kegiatan verifikasi ini dilakukan sebagai bagian dari upaya pengelolaan hutan yang berkelanjutan serta memastikan data potensi kayu jati di wilayah tersebut tercatat dengan baik. Pendampingan Babinsa bertujuan memberikan dukungan keamanan dan koordinasi lapangan, sehingga kegiatan tim KPH Ropang dapat berlangsung lancar dan tepat sasaran.

 

Dalam pelaksanaannya, Sertu Kuryansyah mendampingi tim KPH melakukan pengecekan kondisi lahan, pengukuran, serta identifikasi potensi tegakan jati yang ada di kawasan Dusun Langam. Proses verifikasi ini juga menjadi dasar untuk perencanaan pengelolaan hutan ke depan, termasuk pemanfaatan dan pelestariannya bagi masyarakat sekitar.

 

Sertu Kuryansyah menyampaikan bahwa pendampingan seperti ini merupakan bagian dari tugas Babinsa dalam mendukung program pemerintah terkait kehutanan serta menjaga sinergitas antara aparat kewilayahan, pemerintah desa, dan instansi teknis.

 

“Dengan adanya verifikasi ini, diharapkan potensi kayu jati di Desa Tatede dapat tercatat secara akurat sehingga pengelolaannya semakin baik dan memberikan manfaat bagi masyarakat,” ujarnya.

 

(Pendim 1607/Sumbawa)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 02/Walakaka Hadiri Musrenbang Desa Mamodu

    Babinsa Koramil 02/Walakaka Hadiri Musrenbang Desa Mamodu

    • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 29
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Babinsa Koramil 02/Walakaka Kodim 1613/Sumba Barat, Serka Wahab, menghadiri Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) tingkat Desa Mamodu, Kecamatan Wanukaka, Kabupaten Sumba Barat, Rabu (06/8/2025). Kegiatan ini merupakan bagian dari peran aktif Babinsa dalam mendukung proses perencanaan pembangunan di wilayah binaannya. Musrenbang desa menjadi wadah utama untuk menampung aspirasi masyarakat secara langsung dan menyusun […]

  • Hari ke-2 TMMD ke-126 Kodim 1625/Ngada, Fokus pada Dua Sasaran Fisik Irigasi di Riung Barat

    Hari ke-2 TMMD ke-126 Kodim 1625/Ngada, Fokus pada Dua Sasaran Fisik Irigasi di Riung Barat

    • calendar_month Kamis, 9 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Ngada, 9 Oktober 2025 – Pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-126 oleh Kodim 1625/Ngada memasuki hari kedua dengan fokus kegiatan pada penuntasan sasaran fisik berupa pengerjaan dua saluran irigasi di wilayah Kecamatan Riung Barat, Kabupaten Ngada. Sasaran pertama berada di Saluran Irigasi Lewur Tepu, Desa Benteng Tawa, dengan jenis kegiatan pembersihan rumput di saluran […]

  • Eratkan Silahturahmi Dan Hubungan Harmonis, Babinsa Batununggul Gencarkan Komsos

    Eratkan Silahturahmi Dan Hubungan Harmonis, Babinsa Batununggul Gencarkan Komsos

    • calendar_month Senin, 22 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Klungkung,- Menjaga keamanan, ketertiban serta kondusifitas wilayah sejatinya bukan hanya menjadi tugas aparat semata, namun menjadi tanggungjawab kita bersama. Untuk itu seluruh pihak di wilayah harus bersatu dan berperan aktif mewujudkan wilayah aman dan kondusif. Demikian disampaikan Babinsa Batununggul Serda Zainul saat melaksanakan komunikasi sosial bersama warga binan di Desa Batununggul, Minggu ( 21/12/25 ). […]

  • Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Hadiri Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW

    Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Hadiri Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW

    • calendar_month Kamis, 4 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, 03 September 2025 – Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Kelurahan Dalam, Serda Syarifuddin, menghadiri kegiatan peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW di Masjid Besar Nurul Falah, yang berlokasi di Lingkungan Sebok, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat. Acara berlangsung dengan penuh kekhidmatan dan dihadiri oleh berbagai unsur, baik pemerintah daerah, TNI-Polri, tokoh masyarakat, maupun jamaah. Hadir dalam […]

  • Personil Pos Ambalawi Jadi Motor Penggerak Pelatihan Paskibra Tingkat Kecamatan

    Personil Pos Ambalawi Jadi Motor Penggerak Pelatihan Paskibra Tingkat Kecamatan

    • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 110
    • 0Komentar

    Personil Pos Ambalawi menjadi motor pelatihan Paskibra tingkat kecamatan pada hari Selasa, 5 Agustus 2025. Kegiatan ini melibatkan anggota Posramil Ambalawi Koramil 1608-06/Wawo beserta jajaran dari kecamatan. Latihan ini bertujuan untuk memastikan kesiapan dan disiplin para anggota Paskibra dalam menyambut momen penting di wilayah tersebut. Rangkaian kegiatan latihan dimulai sejak pagi, dengan sesi latihan yang […]

  • Babinsa Koramil 1627/Rote Ndao Amankan Keberangkatan KM Garda Maritim 3 di Pelabuhan Pantai Baru

    Babinsa Koramil 1627/Rote Ndao Amankan Keberangkatan KM Garda Maritim 3 di Pelabuhan Pantai Baru

    • calendar_month Sabtu, 4 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Pada hari Sabtu, 04 Oktober 2025, bertempat di Pelabuhan Pantai Baru, Desa Ofalangga, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao, Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Sertu Andre T, yang sedang melaksanakan piket Koramil, melaksanakan pengamanan keberangkatan kapal KM Garda Maritim 3 tujuan Pelabuhan Bolok, Kupang. Kapal bertolak pada pukul 08.50 Wita dengan situasi aman […]

expand_less