Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Pengamanan Babinsa Warnai Kedatangan KM SIRIMAU di Pelabuhan Lewoleba

Pengamanan Babinsa Warnai Kedatangan KM SIRIMAU di Pelabuhan Lewoleba

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Selasa, 18 Nov 2025
  • comment 0 komentar

Lembata – Babinsa Koramil 1624-03/Lewoleba, Kopda Beni Soares dan Kopda Ramadhan M., melaksanakan kegiatan Pemantauan dan Pengamanan Fasilitas Umum (PAM Fasum) di Pelabuhan PELNI Lewoleba pada Senin, (17/11/2025).

 

Pengamanan dilakukan sehubungan dengan kedatangan KM SIRIMAU dari Pelabuhan PELNI Maumere.

 

Pelaksanaan tugas didukung unsur terkait, meliputi petugas PELNI, KP3 Laut Polres Lembata, Syahbandar, Pos AL, dan KPLP.

 

Dalam pelaksanaan tugasnya, Babinsa turut membangun komunikasi yang baik dengan petugas pelabuhan, Syahbandar, dan unsur keamanan lain untuk memperkuat koordinasi lintas instansi. Hal ini menjadi bagian penting dari fungsi Babinsa dalam menciptakan sinergi yang solid demi mendukung keamanan wilayah.

 

Peran Babinsa tidak hanya terbatas pada pengamanan fisik, tetapi juga mencakup pemantauan situasi, analisis potensi kerawanan, penanganan dini terhadap gangguan, hingga pemberian imbauan kepada masyarakat agar tetap tertib selama berada di area pelabuhan.

 

Seluruh rangkaian kegiatan berjalan aman, tertib, dan lancar berkat koordinasi yang baik antarinstansi.

(Pendim 1624)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sinergi TNI, Aparat Desa, dan Warga Dalam Patroli Malam di Kecamatan Lambu

    Sinergi TNI, Aparat Desa, dan Warga Dalam Patroli Malam di Kecamatan Lambu

    • calendar_month Kamis, 18 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Bima/Sape – Rabu,17 September 2025,Sertu Saifullah selaku Babinsa Desa Sangia bersama seorang anggota Koramil 1608-03/Sape melaksanakan patroli Siskamling. Kegiatan ini dilakukan dalam rangka memantau situasi keamanan dan mengantisipasi perkembangan kondisi wilayah di Kecamatan Sape dan Kecamatan Lambu, Kabupaten Bima. Patroli tersebut juga melibatkan aparat desa, tokoh masyarakat, serta elemen pemuda setempat. Turut hadir dalam kegiatan […]

  • Babinsa Kawal Pemindahan Lapak Pedagang Ikan Jelang Pembangunan Pasar Mbongawani

    Babinsa Kawal Pemindahan Lapak Pedagang Ikan Jelang Pembangunan Pasar Mbongawani

    • calendar_month Sabtu, 4 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Ende, Menjelang dimulainya proyek pembangunan pasar ikan, para pedagang ikan di Pasar Mbongawani, Kelurahan Mbongawani, Kecamatan Ende Selatan, dipindahkan secara bertahap dari lapak lama mereka. Proses pemindahan ini berlangsung pada Jumat, 3 Oktober 2025, mulai pukul 13.30 WITA hingga 16.30 WITA, dengan pengamanan langsung oleh Babinsa Kecamatan Ende Selatan. Pemindahan dilakukan sebagai langkah awal pelaksanaan […]

  • Peran Sentral Babinsa di H+4 TMMD 125: Jembatani Komunikasi TNI dan Masyarakat

    Peran Sentral Babinsa di H+4 TMMD 125: Jembatani Komunikasi TNI dan Masyarakat

    • calendar_month Minggu, 27 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Minggu (27/7/2025) — Di tengah semangat pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 Tahun 2025 yang telah memasuki H+4, peran Babinsa Desa Batuan Koramil 1616-05/Sukawati, Serda Suparman, menjadi salah satu kunci keberhasilan dalam membangun kedekatan antara TNI dan masyarakat di lapangan. Sebagai prajurit teritorial yang melekat langsung dengan wilayah binaan, Serda Suparman […]

  • Kodim 1602/Ende Pastikan Dua Laga ETMC 2025 Berjalan Aman dan Kondusif

    Kodim 1602/Ende Pastikan Dua Laga ETMC 2025 Berjalan Aman dan Kondusif

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Ende, — Dua pertandingan El Tari Memorial Cup (ETMC) Ende 2025 yang digelar pada Kamis (27/11) berlangsung aman dan kondusif. Ribuan penonton memadati stadion dan menjadi saksi kemenangan Persena Nagekeo dan Perse Ende pada pertandingan hari itu.   Kegiatan diawali dengan apel gelar pasukan pada pukul 14.30 WITA sebagai langkah memastikan kesiapan pengamanan sebelum laga […]

  • Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Intensifkan Patroli Malam Demi Kamtibmas

    Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Intensifkan Patroli Malam Demi Kamtibmas

    • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang yang dipimpin oleh Serka Bustanudin melaksanakan patroli malam di wilayah binaannya pada Selasa (02/09/2025) pukul 21.25 WITA. Kegiatan patroli dilakukan menyusuri sejumlah titik di seputaran Koramil 1628-01/Taliwang. Selain itu, Babinsa juga memberikan imbauan kepada masyarakat agar senantiasa menjaga ketentraman, keamanan, dan […]

  • Bersihkan Lingkungan Wisata Tukad Bubuh, Upaya Babinsa Banjarangkan Tingkatkan Daya Tarik Pengunjung
    NTT

    Bersihkan Lingkungan Wisata Tukad Bubuh, Upaya Babinsa Banjarangkan Tingkatkan Daya Tarik Pengunjung

    • calendar_month Sabtu, 9 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 81
    • 0Komentar

    Klungkung,- Upaya terus dilakukan pemerintah bersama Babinsa dan berbagai pihak di desa Banjarangkan dalam rangka pengembangan destinasi wisata di wilayah Banjarangkan, khususnya di Wisata Tukad Bubuh. Berbagai kegiatanpun digelar, seperti halnya yang tampak pagi ini, Sabtu ( 09/08/25 ) saat digelarnya karya bhakti pembersihan area angkringan The Beji Tukad Bubuh dan sungai disekitaran Tukad Bubuh […]

expand_less