Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NTB » Koramil 1607-07/Lunyuk Gencarkan Patroli Rutin Demi Wujudkan Wilayah Aman dan Kondusif
NTB

Koramil 1607-07/Lunyuk Gencarkan Patroli Rutin Demi Wujudkan Wilayah Aman dan Kondusif

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Kamis, 13 Nov 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa, NTB – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah binaan, anggota Koramil 1607-07/Lunyuk Kodim 1607/Sumbawa melaksanakan kegiatan patroli rutin di wilayah Kecamatan Lunyuk dan sekitarnya, Kamis (13/11/2025).

Patroli ini dilakukan sebagai upaya preventif guna menciptakan situasi wilayah yang aman dan kondusif, serta untuk mengantisipasi potensi gangguan keamanan di tengah masyarakat.

Danramil 1607-07/Lunyuk, menyampaikan bahwa kegiatan patroli tersebut merupakan bagian dari tugas pokok TNI dalam membantu pemerintah daerah menjaga stabilitas keamanan di wilayah.

> “Kami rutin melaksanakan patroli baik siang maupun malam hari untuk memastikan situasi wilayah tetap aman. Selain itu, anggota juga berinteraksi langsung dengan masyarakat guna menyerap informasi dan menyampaikan imbauan agar bersama-sama menjaga keamanan lingkungan,” ujarnya.

Dalam kegiatan tersebut, anggota Koramil turut menyambangi sejumlah titik strategis seperti pusat keramaian, pemukiman warga, serta fasilitas umum yang berpotensi menjadi sasaran tindak kriminalitas.

Melalui kegiatan patroli ini, diharapkan sinergi antara aparat TNI, aparat pemerintah, dan masyarakat semakin kuat, sehingga tercipta suasana aman, tertib, dan nyaman di wilayah Kecamatan Lunyuk dan sekitarnya. (Pendim Sumbawa).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Desa Belo Dampingi Program Makan Sehat Bergizi di SDN 2 Jereweh
    NTB

    Babinsa Desa Belo Dampingi Program Makan Sehat Bergizi di SDN 2 Jereweh

    • calendar_month Sabtu, 29 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat — NTB, Program Makan Sehat Bergizi (MSG) kembali digelar di wilayah Kecamatan Jereweh, Sabtu (29/11/2025). Kegiatan yang berlangsung di SDN 2 Jereweh, Desa Belo, tersebut mendapat pendampingan langsung dari Babinsa Desa Belo, Koramil 1628-05/Jereweh, Serda Sukardin. Pendampingan ini dilakukan sebagai bentuk dukungan TNI AD dalam memastikan distribusi makanan bergizi kepada para pelajar berjalan […]

  • Babinsa Koramil 02 Hadir Dampingi Peletakan Batu Pertama Poskesdes Desa Lisepu’u

    Babinsa Koramil 02 Hadir Dampingi Peletakan Batu Pertama Poskesdes Desa Lisepu’u

    • calendar_month Kamis, 20 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Ende, – Pembangunan Pos Kesehatan Desa (Poskesdes) di Kantor Desa Lisepu’u, Kecamatan Wolowaru, Kabupaten Ende resmi dimulai hari ini dengan kegiatan peletakan batu pertama yang berlangsung khidmat dan tertib.   Kegiatan yang digelar di Aula Kantor Desa Lisepu’u ini dimulai pada pukul 09.00 Wita dan dihadiri oleh sejumlah pejabat serta tokoh masyarakat setempat. Rangkaian acara […]

  • Babinsa Jegu Dukung Kelancaran Acara Adat dengan Pengamanan Lalu Lintas

    Babinsa Jegu Dukung Kelancaran Acara Adat dengan Pengamanan Lalu Lintas

    • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Tabanan – Dalam rangka mendukung kelancaran acara adat, Babinsa Desa Jegu, Serma I Made Duduk, bersama Pecalang Adat Ngis, melaksanakan pengamanan lalu lintas (pam lalin) di Br. Dinas Ngis Kaja, Desa Jegu, Kec. Penebel, Kamis (13/11/2025). Acara yang diamankan adalah persembahyangan Hari Raya Sugian dan Piodalan di Pelinggih Wantilan Adat Ngis. Serma I Made Duduk […]

  • Babinsa Dorotangga Ajak Warga Hidup Rukun dan Hormati Sesama
    NTB

    Babinsa Dorotangga Ajak Warga Hidup Rukun dan Hormati Sesama

    • calendar_month Rabu, 5 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Dompu, NTB — Babinsa Koramil 1614-01/Dompu Kelurahan Dorotangga, Serka Jubaedin, melaksanakan komunikasi sosial (Komsos) dengan warga binaan di RT 02 RW 01 Lindungan Dorot’oi, Rabu (5/11/2025) pukul 09.15 WITA. Kegiatan ini bertujuan mempererat hubungan antara Babinsa dan masyarakat serta menumbuhkan kesadaran hidup rukun di lingkungan. Dalam kesempatan tersebut, Babinsa menyampaikan pentingnya saling menghormati dan menghargai […]

  • Sinergi Babinsa dan Petani Gianyar Dorong Percepatan Luas Tambah Tanam Padi

    Sinergi Babinsa dan Petani Gianyar Dorong Percepatan Luas Tambah Tanam Padi

    • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Gianyar – Tegallalang, Jumat (18/7/2025) Dalam rangka mendukung program percepatan Luas Tambah Tanam (LTT) Padi untuk mewujudkan swasembada pangan, Babinsa Desa Keliki Koramil 1616-06/Tegallalang, Sertu Dewa Made Sudiarta, menghadiri kegiatan Gerakan Tanam Padi Serentak se-Bali. Kegiatan ini digelar oleh Dinas Pertanian Kabupaten Gianyar bekerja sama dengan Pemerintah Desa Keliki dan para petani Subak Lauh Batu, […]

  • Kolaborasi TNI dan Pemerintah: Danrem 161/WS Ikuti Rakor Strategis di Provinsi NTT
    NTT

    Kolaborasi TNI dan Pemerintah: Danrem 161/WS Ikuti Rakor Strategis di Provinsi NTT

    • calendar_month Rabu, 6 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 104
    • 0Komentar

    Komandan Korem 161/Wira Sakti Kolonel Inf. Hendro Cahyono, menghadiri rapat koordinasi percepatan implementasi program pemerintah pusat di wilayah Nusa Tenggara Timur (NTT) bersama Forkopimda. Rakor tersebut digelar di Aula Eltari Jl. Polisi Militer No. 1 Kota Kupang pada Rabu (06/08/2025). Rapat dipimpin langsung oleh Gubernur NTT Kegiatan ini turut dihadiri oleh Gubernur NTT, Wakil Gubernur […]

expand_less