Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Koramil 1628-04/Poto Tano Amankan Aktivitas di Pelabuhan Penyeberangan, Ciptakan Suasana Kondusif

Babinsa Koramil 1628-04/Poto Tano Amankan Aktivitas di Pelabuhan Penyeberangan, Ciptakan Suasana Kondusif

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 10 Nov 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat – NTB, Dalam rangka memastikan keamanan dan kelancaran aktivitas masyarakat di wilayah pesisir, Babinsa Koramil 1628-04/Poto Tano, Sertu Abdurahman, melaksanakan kegiatan pengamanan (PAM) di Pelabuhan Penyeberangan Poto Tano, Senin (10/11/2025) sekitar pukul 08.20 WITA.

Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas rutin Babinsa untuk memantau situasi dan kondisi di pelabuhan yang menjadi jalur utama keluar-masuknya transportasi laut antara Pulau Sumbawa dan Lombok.

Sertu Abdurahman menyampaikan bahwa pengamanan dilakukan untuk memastikan kegiatan bongkar muat, keberangkatan, serta kedatangan penumpang berjalan dengan tertib dan aman.

“Kami hadir untuk memberikan rasa aman kepada masyarakat dan memastikan kegiatan penyeberangan berjalan lancar tanpa gangguan,” ujarnya.

Pelabuhan Poto Tano dikenal sebagai salah satu pintu gerbang utama aktivitas ekonomi dan mobilitas masyarakat di Kabupaten Sumbawa Barat. Karena itu, keberadaan Babinsa di lokasi menjadi hal penting dalam menjaga stabilitas dan kenyamanan pengguna jasa pelabuhan.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sertu Sukarman Bantu Perbaikan Deker Rusak di Desa Wairasa

    Sertu Sukarman Bantu Perbaikan Deker Rusak di Desa Wairasa

    • calendar_month Sabtu, 29 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    SUMBA TENGAH – Babinsa Koramil 03/Katikutana, Kodim 1613/Sumba Barat, Sertu Sukarman melaksanakan kegiatan membantu perbaikan deker yang mengalami kerusakan dan menghambat aliran air di Desa Wairasa, Kecamatan Umbu Ratu Nggay Barat, Kabupaten Sumba Tengah, Jumat (28/11/2025). Kerusakan pada deker tersebut menyebabkan aliran air tersendat, sehingga berpotensi menimbulkan genangan serta menghambat aktivitas masyarakat yang menggunakan jalan […]

  • Babinsa Koramil 1618-01/Miotim Turun Langsung Tertibkan Pedagang di Pasar Baru Kefamenanu

    Babinsa Koramil 1618-01/Miotim Turun Langsung Tertibkan Pedagang di Pasar Baru Kefamenanu

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 59
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Senin 13 Oktober 2025., Dalam upaya menciptakan ketertiban dan kenyamanan bagi masyarakat, Babinsa Koramil 1618-01/Miotim Serma Master Mollo bersama anggota turut melaksanakan kegiatan penertiban dan penataan pedagang di Pasar Baru, Kelurahan Benpasi, Kecamatan Kota Kefamenanu, Kabupaten TTU. Kegiatan ini merupakan wujud sinergi TNI bersama pemerintah daerah dan instansi terkait dalam menata kawasan pasar agar […]

  • Babinsa Hadiri Tradisi “Nuja Rame”: Sinergi TNI dan Warga Lestarikan Budaya Samawa

    Babinsa Hadiri Tradisi “Nuja Rame”: Sinergi TNI dan Warga Lestarikan Budaya Samawa

    • calendar_month Sabtu, 26 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 45
    • 0Komentar

    NTB – Sumbawa, Dalam upaya melestarikan adat dan budaya lokal serta mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat, *Koptu Nurhuda, Babinsa Desa Jotang dari **Koramil 1607-02/Empang, turut serta menghadiri dan melaksanakan pengamanan kegiatan budaya *”Nuja Rame”** yang digelar di Desa Jotang, Kecamatan Empang, Kabupaten Sumbawa. Sabtu (26/7/2025). Kegiatan “Nuja Rame” merupakan salah satu tradisi khas masyarakat […]

  • Sinergi Forkopimcam dan Masyarakat Warnai Pembukaan MTQ Wawo 2025
    NTT

    Sinergi Forkopimcam dan Masyarakat Warnai Pembukaan MTQ Wawo 2025

    • calendar_month Kamis, 31 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 99
    • 0Komentar

    Wawo,Bima, 30 Juli 2025 – Danramil 1608-06/Wawo, Kapten Inf Armansyah menghadiri acara pembukaan Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) ke-40 tingkat Kecamatan Wawo tahun 2025/1447 H yang diselenggarakan di Lapangan Umum Desa Raba, Kecamatan Wawo, Kabupaten Bima. Kegiatan yang berlangsung khidmat dan meriah ini dihadiri oleh berbagai unsur pemerintah, tokoh agama, dan masyarakat setempat. Acara pembukaan MTQ […]

  • Serda Yornam T Kase Bangun Kebersamaan Bersama Pemuda Oesena

    Serda Yornam T Kase Bangun Kebersamaan Bersama Pemuda Oesena

    • calendar_month Selasa, 14 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 18
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Babinsa Oesena Koramil 1604-04/Amarasi, Serda Yornam T. Kase, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) bersama masyarakat dan para pemuda bertempat di rumah Bapak Daneil Ton, RT 12 RW 6 Dusun 3, Desa Oesena, Kecamatan Amarasi, Kabupaten Kupang. Kegiatan ini bertujuan mempererat hubungan antara Babinsa, masyarakat, dan pemuda guna menumbuhkan rasa saling percaya, memperkuat kerja […]

  • Tingkatkan Keamanan, Babinsa dan Bhabinkamtibmas Kawal Penyaluran Bantuan Tunai

    Tingkatkan Keamanan, Babinsa dan Bhabinkamtibmas Kawal Penyaluran Bantuan Tunai

    • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Woha–Bima, Selasa 15 Juli 2025 – Sertu Ahmad, Babinsa Desa Roka Pos Ramil Belo Koramil 1608-04/Woha, menghadiri kegiatan penyaluran Bantuan Langsung Tunai Anggaran Dana Desa (BLT ADD) untuk bulan Juli, Agustus, dan September 2025. Bantuan ini diberikan kepada 20 Kepala Keluarga penerima manfaat di Aula Kantor Desa Roka, Kecamatan Belo. Acara tersebut dihadiri Camat Belo […]

expand_less