Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Wujud Sinergi Babinsa dan Pecalang, Puncak Odalan Pura Taman Sari Berjalan Aman dan Lancarv

Wujud Sinergi Babinsa dan Pecalang, Puncak Odalan Pura Taman Sari Berjalan Aman dan Lancarv

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 5 Nov 2025
  • comment 0 komentar

Buleleng, 5 November 2025 — Dalam rangka menjaga kelancaran dan kekhidmatan pelaksanaan puncak Odalan di Pura Taman Sari, Kelurahan Kampung Baru, Babinsa Kelurahan Kampung Baru Kopka Indra Saputra bersama Pecalang Taman Sari melaksanakan kegiatan monitoring dan pengamanan upacara Pujawali Purnama Kelima, pada Rabu (5/11) pukul 14.00 WITA.

Upacara keagamaan ini digelar sebagai bentuk yadnya untuk menyucikan kembali lingkungan pura dan masyarakat penyungsung, sekaligus memohon keselamatan, kerahayuan, dan kesejahteraan bagi seluruh umat.

Rangkaian acara diawali dengan persembahyangan bersama dan tarian penyambutan, dilanjutkan doa, sambutan dari Klian Pura Taman Sari, serta sambutan Bupati Buleleng yang diwakili oleh Kepala Dinas Kebudayaan Kabupaten Buleleng. Acara juga diisi dengan penyerahan cinderamata sebelum ditutup dengan penuh khidmat.

Kegiatan tersebut turut dihadiri oleh sejumlah pejabat dan tokoh masyarakat, di antaranya Bupati Buleleng diwakili Kadis Pariwisata, Dandim 1609/Buleleng diwakili Danramil 1609-01 Singaraja Kapten Inf Putu Suratnya, Kapolres Buleleng diwakili Kapolsek Singaraja Kompol Gede Juli, S.IP, Komandan Secata Rindam IX/Udayana diwakili Kaur Um Secata, Kelian Desa Adat Buleleng, Kelian Banjar Adat Kampung Baru, Lurah Kampung Baru dan Kepala Lingkungan Taman Sari, Perwakilan dunia usaha seperti Singaraja Hotel, Indah Permai Aqua, dan Artasedana Surapati serta tokoh adat, agama, masyarakat, dan krama pengempon Pura Taman Sari.

Selama kegiatan berlangsung, Babinsa bersama Pecalang dan aparat terkait memastikan situasi tetap aman, tertib, dan kondusif hingga acara berakhir pada pukul 15.36 WITA.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Wujud Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Koramil 1603/Talibura Gelar Karya Bakti

    Wujud Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Koramil 1603/Talibura Gelar Karya Bakti

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    NTT SIKKA- Babinsa Koramil 1603-02/Talibura Kodim 1603/Sikka, Pratu Aris Sonata Tadu, bersama masyarakat Desa Henga, Kecamatan Talibura, melaksanakan kegiatan Karya Bakti pembangunan saluran air pada Selasa (28/10/2025). Kegiatan ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian TNI terhadap kebutuhan infrastruktur dasar masyarakat, khususnya dalam mendukung pengelolaan air bersih dan kelancaran irigasi di wilayah pedesaan. Pratu Aris menjelaskan, pembangunan […]

  • Babinsa Satra Hadiri  Peningkatan Kapasitas Lembaga Adat Desa Adat Satra

    Babinsa Satra Hadiri Peningkatan Kapasitas Lembaga Adat Desa Adat Satra

    • calendar_month Selasa, 14 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Klungkung,- Babinsa Desa Satra Serka Gusti Ngurah Armawan bersama Bhabinkamtibmas terus menunjukkan peran aktifnya dalam berbagai kegiatan di wilayah binaannya. Kali ini peran aktif tersebut ditunjukkan saat Babinsa dan Bhabinkamtibmas Desa Satra menghadiri kegiatan Peningkatan Kapasitas Lembaga Adat Desa Adat Satra, bertempat di Balai Banjar Adat Satra, Kecamatan Klungkung, (13/10/25). Kegiatan ini dipimpin Jro Bendesa […]

  • TNI-Polri Solid Jalankan Patroli Gabungan Antisipasi Gangguan Kamtibmas

    TNI-Polri Solid Jalankan Patroli Gabungan Antisipasi Gangguan Kamtibmas

    • calendar_month Sabtu, 6 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Kodim 1604/Kupang bersama Polres Kupang melaksanakan patroli gabungan dalam rangka menjaga keamanan, ketertiban, dan kondusifitas wilayah Kabupaten Kupang, Patroli ini dilaksanakan secara terpadu untuk memastikan situasi tetap aman sekaligus mengantisipasi potensi gangguan kamtibmas di beberapa titik strategis. Jumat malam (05/09/2025). Adapun rute patroli dimulai dari Mapolres Kupang menuju Kantor BPBD Kabupaten Kupang, dilanjutkan […]

  • Letkol Inf Rendra Agit Trisnawan Serahkan Tongkat Komando Yonif 900/SBW kepada Mayor Inf Ari Murwanto

    Letkol Inf Rendra Agit Trisnawan Serahkan Tongkat Komando Yonif 900/SBW kepada Mayor Inf Ari Murwanto

    • calendar_month Kamis, 21 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Wakil Bupati Buleleng Gede Supriatna, SH., menghadiri acara lepas sambut Komandan Batalyon Infantri 900/Satya Bhakti Wirottama, dari Letkol Inf Rendra Agit Trisnawan kepada Mayor Inf Ari Murwanto. Rabu, (20/08/25) malam. Acara ini dihadiri pula oleh Dandim 1609/Buleleng Letkol Czi Ibnu Ria Indrawan, Kapolres Buleleng AKBP Ida Bagus Widwan Sutadi, S.I.K.MH, Perwakilan DPRD Kab.Buleleng, Kajari Buleleng., […]

  • Respons Cepat Dandim 1625/Ngada Bantuan Sosial Disalurkan untuk Korban Banjir di Sawu

    Respons Cepat Dandim 1625/Ngada Bantuan Sosial Disalurkan untuk Korban Banjir di Sawu

    • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Nagekeo, Sebagai bentuk kepedulian dan respons cepat terhadap bencana alam, Komandan Kodim 1625/Ngada, Letkol Inf. Imam Subekti, S.E., menyalurkan bantuan sosial kepada masyarakat yang terdampak banjir di Desa Sawu, Kecamatan Mauponggo, Kabupaten Nagekeo, pada Jumat (12/09). Banjir yang melanda wilayah tersebut beberapa hari sebelumnya mengakibatkan kerusakan pada sejumlah rumah warga dan fasilitas umum serta memaksa […]

  • Sertu I Made Mawa Dukung Langsung Kegiatan KKN Mahasiswa Unud di Wilayah Binaan

    Sertu I Made Mawa Dukung Langsung Kegiatan KKN Mahasiswa Unud di Wilayah Binaan

    • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Gianyar – Selasa, (15/7/2025) Bertempat di Ruang Rapat Kantor Desa Petak Kaja, Kecamatan/Kabupaten Gianyar, telah berlangsung acara penerimaan Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat (KKN PPM) Universitas Udayana (Unud) Periode XXXI Tahun 2025. Acara ini juga dihadiri oleh Babinsa Desa Petak Kaja Koramil 1616-01/Gianyar, Sertu I Made Mawa, sebagai bentuk dukungan TNI AD dalam […]

expand_less