Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NTB » Babinsa Koramil 1628-02/Sekongkang Gelar Patroli Malam Wujudkan Kamtibmas di Wilayah Binaan
NTB

Babinsa Koramil 1628-02/Sekongkang Gelar Patroli Malam Wujudkan Kamtibmas di Wilayah Binaan

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 5 Nov 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, Babinsa Koramil 1628-02/Sekongkang, Serda Afriadin, melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah binaannya pada Selasa malam (04/11/2025) sekitar pukul 21.15 WITA.

Patroli dilakukan di seputaran wilayah binaan Koramil 1628-02/Sekongkang dengan tujuan memberikan rasa aman kepada masyarakat serta mengingatkan warga untuk senantiasa menjaga ketertiban dan keamanan lingkungan.
Kegiatan berlangsung dengan aman dan lancar, tanpa adanya gangguan yang menonjol.

Komandan Koramil 1628-02/Sekongkang menyampaikan bahwa kegiatan patroli malam ini merupakan upaya rutin Babinsa untuk memperkuat komunikasi sosial serta meningkatkan kewaspadaan masyarakat terhadap potensi gangguan keamanan di wilayahnya.

“Babinsa di lapangan kami arahkan untuk aktif berpatroli dan memberikan imbauan kepada masyarakat agar tetap menjaga lingkungan masing-masing. Kegiatan ini juga menjadi sarana untuk mempererat hubungan antara TNI dengan rakyat,” ujarnya.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Danramil Katikutana Hadiri Penyerahan 50 Ton Bibit Padi untuk Petani Sumba Barat

    Danramil Katikutana Hadiri Penyerahan 50 Ton Bibit Padi untuk Petani Sumba Barat

    • calendar_month Minggu, 14 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Danramil 03/Katikutana Kodim 1613/Sumba Barat, Mayor Inf Nurhadi, menghadiri kegiatan penyerahan bibit padi oleh anggota DPR RI, Bapak Usman Husin, kepada kelompok tani di Kabupaten Sumba Barat, Sabtu (13/9/2025). Dalam kesempatan tersebut, secara simbolis diserahkan sebanyak 50 ton bibit padi kepada kelompok tani sebagai bentuk dukungan pemerintah dalam meningkatkan produktivitas pertanian di […]

  • Rakor di Kantor Camat Ubud Bahas Rangkaian Kegiatan 17 Agustus 2025

    Rakor di Kantor Camat Ubud Bahas Rangkaian Kegiatan 17 Agustus 2025

    • calendar_month Selasa, 12 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 127
    • 0Komentar

    Gianyar – Ubud, Selasa (12/8/2025) Danramil 1616-02/Ubud, Kapten Inf I Gede Astawa, bersama unsur Forkopimcam Kecamatan Ubud menghadiri rapat koordinasi persiapan pelaksanaan upacara peringatan HUT RI ke-80 Tahun 2025. Rapat berlangsung di ruang pertemuan Kantor Camat Ubud, Lingkungan Ubud, Kecamatan Ubud, Kabupaten Gianyar. Hadir dalam kegiatan tersebut Camat Ubud Dewa Gde Pariyatna, S.STP., Kapolsek Ubud […]

  • Serda Mursaha Ajak Warga Taliwang Jaga Ketertiban Lewat Patroli Malam

    Serda Mursaha Ajak Warga Taliwang Jaga Ketertiban Lewat Patroli Malam

    • calendar_month Minggu, 12 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 45
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Mursaha, melaksanakan kegiatan patroli malam di seputaran wilayah Kecamatan Taliwang pada Minggu (12/10/2025) pukul 21.30 WITA. Kegiatan patroli malam tersebut merupakan bagian dari upaya TNI AD melalui Kodim 1628/KSB untuk memastikan situasi kamtibmas tetap aman, kondusif, dan […]

  • Babinsa Detusoko Jalin Keakraban Lewat Komsos dan Pemantauan Wilayah di Desa Dile

    Babinsa Detusoko Jalin Keakraban Lewat Komsos dan Pemantauan Wilayah di Desa Dile

    • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Ende, Guna memperkuat hubungan antara TNI dengan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Serka Wagimin, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pemantauan Wilayah (Pamwil) di Desa Dile, Kecamatan Detusoko, Kabupaten Ende, Senin pagi (15/09/2025). Kegiatan dimulai pada pukul 08.40 WITA dan berlangsung dengan penuh keakraban. Dalam kesempatan tersebut, Babinsa menyambangi langsung warga di wilayah binaan untuk berdialog, […]

  • Cegah Perundungan, Babinsa Selong Beri Edukasi Siswa Baru SMP NW Denggen Timur

    Cegah Perundungan, Babinsa Selong Beri Edukasi Siswa Baru SMP NW Denggen Timur

    • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Lombok Timur – Babinsa Desa Denggen Timur, Serka Lalu M. Suherman dari Koramil 1615-01/Selong, memberikan materi dan sosialisasi tentang bahaya bullying dan pornografi kepada siswa-siswi baru SMP NW Denggen Timur dalam rangka kegiatan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) Tahun Pelajaran 2025/2026. Kegiatan berlangsung di lingkungan sekolah yang terletak di Dusun Gunung Timba, Desa Denggen Timur, […]

  • Babinsa Koramil 03 Katikutana Dampingi Penyaluran Beras Pangan di Kecamatan Umbu Ratu Nggay

    Babinsa Koramil 03 Katikutana Dampingi Penyaluran Beras Pangan di Kecamatan Umbu Ratu Nggay

    • calendar_month Sabtu, 16 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 25
    • 0Komentar

    SUMBA TENGAH – Babinsa Koramil 03/Katikutana, Kodim 1613/Sumba Barat, Kopda Nelson Tavares menghadiri kegiatan penyaluran beras pangan kepada masyarakat di wilayah Kecamatan Umbu Ratu Nggay, Kabupaten Sumba Tengah, Jumat (15/8/2025). Penyaluran bantuan beras pangan ini merupakan program pemerintah dalam rangka membantu meringankan beban masyarakat dan meningkatkan ketahanan pangan di daerah. Kehadiran Babinsa dalam kegiatan tersebut […]

expand_less