Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Lepadi Ajak Tokoh Masyarakat Kawal Program Pembangunan Desa

Babinsa Lepadi Ajak Tokoh Masyarakat Kawal Program Pembangunan Desa

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Selasa, 4 Nov 2025
  • comment 0 komentar

Dompu, NTB — 4 November 2025
Babinsa Koramil 1614-03/Huu, Sertu Ruslan, melaksanakan komunikasi sosial (komsos) dalam rapat Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDes) 2026 di Aula Kantor Desa Lepadi, Selasa pagi.

Dalam kegiatan tersebut, Sertu Ruslan menghimbau perwakilan toko, toga, tomas, dan toda yang hadir untuk bersama-sama mengawal pelaksanaan program pembangunan di masing-masing dusun. Ia menekankan pentingnya partisipasi aktif masyarakat agar program desa berjalan sesuai rencana dan memberi manfaat optimal.

Kegiatan berlangsung dengan tertib dan aman, sekaligus memperkuat koordinasi antara Babinsa dan tokoh masyarakat dalam mensukseskan pembangunan desa.

Sinergi antara aparat dan masyarakat diharapkan mampu menciptakan lingkungan desa yang kondusif dan produktif, sehingga setiap program pembangunan dapat terlaksana dengan baik.

Dengan adanya komunikasi seperti ini, Babinsa turut memastikan bahwa setiap langkah pembangunan mendapat dukungan dari masyarakat dan terlaksana secara transparan.

(Pendim 1614/Dompu)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Bersama Warga Desa Pise Gotong Royong Bangun Rumah Layak Huni

    Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Bersama Warga Desa Pise Gotong Royong Bangun Rumah Layak Huni

    • calendar_month Selasa, 7 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Ende, – Dalam rangka mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole bersama masyarakat Desa Pise, Kecamatan Kota Baru, Kabupaten Ende melaksanakan kegiatan Karya Bhakti dan Komunikasi Sosial (Komsos) pada Selasa, 7 Oktober 2025, mulai pukul 08.00 WITA hingga selesai. Kegiatan ini difokuskan pada pembangunan rumah layak huni bagi masyarakat kurang mampu di Desa Pise, […]

  • Tingkatkan Infrastruktur Desa, Babinsa Bersama Warga Rabat Jalan di Manusasi

    Tingkatkan Infrastruktur Desa, Babinsa Bersama Warga Rabat Jalan di Manusasi

    • calendar_month Sabtu, 6 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 32
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Sabtu 06 September 2025, Di medan pengabdian, Babinsa tak hanya menjaga wilayah, tetapi juga menanamkan nilai kebersamaan dan gotong royong. Satu hati dengan Rakyat, demi kedaulatan dan kesejahteraan Bangsa dari pelosok Desa, Sebagai bentuk kepedulian terhadap Masyarakat dan wujud nyata kemanunggalan TNI dengan Rakyat, Babinsa Koramil 1618-02/Miotim, Sertu Osman Sanam, melaksanakan kegiatan gotong royong […]

  • Patroli Malam Koramil 1628-04/Poto Tano, Serda Nurdin Himbau Warga Jaga Keamanan Lingkungan

    Patroli Malam Koramil 1628-04/Poto Tano, Serda Nurdin Himbau Warga Jaga Keamanan Lingkungan

    • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga situasi kamtibmas di wilayah binaan, anggota Koramil 1628-04/Poto Tano, Serda Nurdin, melaksanakan kegiatan patroli malam pada Rabu, 16 Juli 2025, pukul 21.30 WITA di seputaran wilayah Kecamatan Poto Tano. Kegiatan patroli ini dilaksanakan sebagai bentuk deteksi dini terhadap potensi gangguan keamanan serta untuk memberikan rasa aman bagi masyarakat. […]

  • Serentak Pelepasan Mahasiswa KKN Digelar Di 3 Desa, Danramil Banjarangkan Intruksikan Babinsa Untuk Hadir Beri Pengawalan

    Serentak Pelepasan Mahasiswa KKN Digelar Di 3 Desa, Danramil Banjarangkan Intruksikan Babinsa Untuk Hadir Beri Pengawalan

    • calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Klungkung, Sebagai wujud dukungan serta peran aktif dalam mensukseskan penutupan program KKN yang digelar di wilayah teritorialnya, Danramil 1610-02/Banjarangkan Kapten Cba Nyoman Suryatha mengerahkan Babinsa jajarannya untuk memberikan pendampingan, Jumat ( 22/08/25 ). Hari ini menurut Kapten Nyoman secara serentak di 3 desa binaan yang meliputi Desa Tihingan, Banjarangkan dan Timuhun menggelar kegiatan acara penutupan […]

  • Babinsa Pantai Baru Amankan Keberangkatan Kapal Fery Garda Maritim 3 di Pelabuhan Ofalangga

    Babinsa Pantai Baru Amankan Keberangkatan Kapal Fery Garda Maritim 3 di Pelabuhan Ofalangga

    • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Rote Ndao, 31 Oktober 2025 – Dalam rangka memastikan kelancaran dan keamanan kegiatan transportasi laut di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Serka Haris Lakuy, melaksanakan kegiatan pengamanan terhadap kapal Fery Garda Maritim 3 yang beroperasi di Pelabuhan Fery Desa Ofalangga, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao, Jumat (31/10/2025). Kegiatan pengamanan dimulai pada pukul 08.00 […]

  • Babinsa Koramil 1614-06/Manggelewa Gelar Patroli dan Ronda Malam Bersama Warga

    Babinsa Koramil 1614-06/Manggelewa Gelar Patroli dan Ronda Malam Bersama Warga

    • calendar_month Jumat, 26 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Manggelewa, NTB – Babinsa Desa Banggo, Koramil 1614-06/Manggelewa, Sertu Rusdin melaksanakan kegiatan patroli wilayah pada Jumat malam, 26 Desember 2025. Kegiatan tersebut berlangsung di Dusun Mpongge sebagai bagian dari upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas). Patroli diawali dengan kegiatan kongkow bersama warga binaan yang bertujuan mempererat silaturahmi serta membangun komunikasi yang harmonis antara aparat […]

expand_less