Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Letkol Inf Ignasius Hali Sogen Ajak Pelajar Wujudkan Generasi Berkarakter

Letkol Inf Ignasius Hali Sogen Ajak Pelajar Wujudkan Generasi Berkarakter

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 3 Nov 2025
  • comment 0 komentar

SUMBA BARAT — Komandan Kodim 1613/Sumba Barat Letkol Inf Ignasius Hali Sogen, S.E., M.Han memimpin upacara bendera di SMA Negeri 1 Waikabubak, Kelurahan Kampung Sawah, Kecamatan Kota Waikabubak, Kabupaten Sumba Barat, Senin (03/11/2025).

Kegiatan ini dilaksanakan sebagai bentuk pembinaan dan pembentukan karakter generasi muda agar memiliki semangat nasionalisme, disiplin, dan tanggung jawab terhadap bangsa dan negara.

Dalam amanatnya, Dandim 1613/Sumba Barat menyampaikan pentingnya peran pelajar sebagai penerus bangsa yang harus memiliki semangat juang tinggi, rasa cinta tanah air, serta menjauhi perilaku negatif yang dapat merusak masa depan.

“Sebagai generasi penerus, adik-adik pelajar harus memiliki semangat belajar yang tinggi dan disiplin dalam setiap kegiatan. Jadilah generasi yang berkarakter, tangguh, serta mampu berkontribusi positif bagi bangsa,” ujar Letkol Inf Ignasius Hali Sogen.

Selain memberikan amanat, Dandim juga mengingatkan para siswa untuk bijak dalam menggunakan teknologi dan media sosial, serta menghindari penyebaran berita hoaks yang dapat memecah persatuan.

Kegiatan upacara berjalan dengan khidmat dan diikuti oleh para guru serta seluruh siswa SMA Negeri 1 Waikabubak. Kehadiran Dandim memberikan motivasi dan semangat baru bagi para pelajar untuk terus berprestasi dan menjadi generasi yang berjiwa nasionalis.
(Pendim 1613/SB)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sertu I Made Sukajaya Ajak Warga Aktif Berikan Informasi Kegiatan Desa

    Sertu I Made Sukajaya Ajak Warga Aktif Berikan Informasi Kegiatan Desa

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Gianyar – Tegaltugu, Kamis (25/9/2025) Dalam rangka mempererat tali komunikasi dengan perangkat desa dan warga, Babinsa Desa Tegaltugu Koramil 1616-01/Gianyar Sertu I Made Sukajaya melaksanakan komunikasi sosial (Komsos) bersama staf desa Kadek Arimbawa dan pendamping Posyandu Desa di Bale Bengong Kantor Desa Tegaltugu, Kecamatan/Kabupaten Gianyar. Kegiatan Komsos yang dilakukan Babinsa bertujuan untuk menjalin dan mempererat […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Aktif Turun Langsung Dukung Renovasi Rumah Warga Binaan
    NTT

    Babinsa Kodim 1602/Ende Aktif Turun Langsung Dukung Renovasi Rumah Warga Binaan

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende Kopda Kosmas Kerhi bersama warga Desa Rukuramba, Kecamatan Ende, Kabupaten Ende, Flores Nusa Tenggara Timur, melaksanakan kegiatan gotong royong membongkar atap rumah warga yang akan direnovasi, Selasa pagi pukul 08.30 Wita. Kegiatan yang berlangsung dengan penuh semangat kekeluargaan ini menjadi wujud nyata kemanunggalan TNI dengan rakyat. Kopda Kosmas secara aktif ikut […]

  • Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Melayat ke Rumah Duka Warga di Kelurahan Sampir

    Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Melayat ke Rumah Duka Warga di Kelurahan Sampir

    • calendar_month Selasa, 7 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Sebagai bentuk kepedulian dan empati terhadap warga binaannya, Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang, Koptu Fahrurrozi bersama Sertu Wildansyah melaksanakan kegiatan melayat ke rumah duka almarhum Burhan Husen (58 tahun), warga Lingkungan Sampir C RT 13, Kelurahan Sampir, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Selasa (07/10/2025) pukul 08.35 Wita. Kegiatan tersebut merupakan wujud nyata […]

  • Babinsa Koramil 1627-03/Batutua Kawal Pengecekan Lahan KDMP Demi Pemberdayaan Warga

    Babinsa Koramil 1627-03/Batutua Kawal Pengecekan Lahan KDMP Demi Pemberdayaan Warga

    • calendar_month Kamis, 13 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Rote Ndao, Kamis 13 November 2025 — Dalam rangka mendukung program pemberdayaan ekonomi masyarakat di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Sertu Hamid Assegaf, bersama Ketua Koperasi Desa Merah Putih (KDMP) Desa Oelseli, Bapak Salmun Mooy, S.E., melaksanakan kegiatan pengecekan lokasi lahan KDMP yang berada di Dusun Leteki, Desa Oelseli, Kecamatan Rote Barat Daya, Kabupaten Rote […]

  • Babinsa Koramil 1628-02/Sekongkang Bawah Aktif Dampingi Musdesus Ketahanan Pangan, Dorong Swasembada Pangan di Tingkat Desa

    Babinsa Koramil 1628-02/Sekongkang Bawah Aktif Dampingi Musdesus Ketahanan Pangan, Dorong Swasembada Pangan di Tingkat Desa

    • calendar_month Rabu, 12 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 38
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat — NTB, Dalam upaya memperkuat ketahanan pangan di wilayah binaan, Babinsa Desa Sekongkang Bawah, Serda Syamsul Hadi dari Koramil jajaran Kodim 1628/KSB, turut berperan aktif mendampingi pelaksanaan Musyawarah Desa Khusus (Musdesus) Ketahanan Pangan yang digelar di Aula Desa Sekongkang Bawah, Kecamatan Sekongkang, pada Rabu (12/11/2025). Kegiatan tersebut membahas langkah-langkah strategis dalam mendukung program […]

  • Babinsa Desa Bantas Hadiri Lokakarya Mini Lintas Sektoral di Puskesmas Seltim II

    Babinsa Desa Bantas Hadiri Lokakarya Mini Lintas Sektoral di Puskesmas Seltim II

    • calendar_month Selasa, 26 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Tabanan – Dalam rangka meningkatkan koordinasi dan kerjasama lintas sektoral dalam pelayanan kesehatan di Kecamatan Selemadeg Timur, dilaksanakan Lokakarya Mini Lintas Sektoral di Ruang Rapat Puskesmas Selemadeg Timur II pada hari Selasa (26/82025). Lokakarya Mini Lintas Sektoral di Puskesmas Selemadeg Timur II dihadiri oleh beberapa instansi kecamatan Selemadeg Timur, antara lain: Danramil diwakili oleh Babinsa […]

expand_less