Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Bali » Dukung kelancaran upacara keagamaan, Babinsa 1623-05/Manggis bersama Pecalang laksanakan pengamanan.

Dukung kelancaran upacara keagamaan, Babinsa 1623-05/Manggis bersama Pecalang laksanakan pengamanan.

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 3 Nov 2025
  • comment 0 komentar

KARANGASEM – Babinsa Desa Pesedahan Koramil 1623-05/Manggis Peltu Wayan Sariyadnya bersama Bhabinkantimas dan Pecalang melaksanakan pengamanan upacara keagamaan (upacara Melasti), di Pura Desa Adat Pesedahan Kec.Manggis Kab.Karangasem, pada Minggu (02/11/25).

Upacara Melasti ke Pura Segare Desa Sengkidu merupakan rangkaian upacara Pujawali Purnamaning Sasih Kelima Pura Desa Adat Pesedahan. Sekitar 800 orang warga turut mengikuti upacara tersebut.

Babinsa Peltu Wayan Sariyadnya mengungkapkan “kami bersama Bhabinkamtibmas dan Pecalang Desa Adat Pesedahan bersinergi melaksanakan pengamanan upacara Melasti, ujarnya.

Berkat kerja sama yang baik dengan semua pihak pelaksanaan upacara Melasti dapat berjalan lancar dan aman” tutupnya.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sasar Anak-Anak SD, Perlombaan Sambut 17 Agustus Dikawal Babinsa Jungutbatu

    Sasar Anak-Anak SD, Perlombaan Sambut 17 Agustus Dikawal Babinsa Jungutbatu

    • calendar_month Rabu, 13 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Klungkung,- Semangat kemerdekaaan menggelora di lapangan umum Desa Jungutbatu, Kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Klungkung pagi ini, Rabu ( 13/08/25 ). Puluhan anak sekolah dari 2 SDN di Desa Jungutbatu berlomba-lomba dalam kegiatan lomba 17an dalam rangka menyambut HUT Kemerdekaan RI Ke 80 tahun 2025. Kemeriahan lomba 17an itupun diapresiasi Pelda Suni Lais yang hadir langsung […]

  • Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko Laksanakan Komsos dan Pemantauan Wilayah di Desa Nggumbelaka

    Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko Laksanakan Komsos dan Pemantauan Wilayah di Desa Nggumbelaka

    • calendar_month Senin, 3 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Ende, — Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Kopka Edwin Deru Pay, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pemantauan Wilayah di Desa Nggumbelaka, Kecamatan Lepembusu Kelisoke, Kabupaten Ende, pada Senin (3/11/2025) pukul 09.00 WITA. Kegiatan dimulai dengan koordinasi dan sinkronisasi data wilayah bersama perangkat desa bertempat di Kantor Desa Nggumbelaka. Babinsa menekankan pentingnya kerja sama antara TNI, pemerintah […]

  • Babinsa dan Masyarakat Satarloung Bahu Membahu Susun Rencana Pembangunan Desa
    NTT

    Babinsa dan Masyarakat Satarloung Bahu Membahu Susun Rencana Pembangunan Desa

    • calendar_month Jumat, 8 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 102
    • 0Komentar

    Manggarai, NTT — Dalam rangka mendukung perencanaan pembangunan desa yang partisipatif dan transparan, Babinsa Koramil 1612-07/Satar Mese, Praka Jhon Rolland, menghadiri kegiatan Musyawarah Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDes) Tahun Anggaran 2026 di Aula Kantor Desa Satarloung, Kecamatan Satarmese, Kabupaten Manggarai, pada Jumat (8/8/2025). Rapat musyawarah ini merupakan tahapan penting dalam proses penyusunan program pembangunan dan […]

  • Perayaan Natal Bersama di Kupang, KASAD Ajak Hadirkan Damai dan Sukacita Untuk Indonesia Maju

    Perayaan Natal Bersama di Kupang, KASAD Ajak Hadirkan Damai dan Sukacita Untuk Indonesia Maju

    • calendar_month Senin, 12 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

      Kupang — Panglima Kodam IX/Udayana Mayjen TNI Piek Budyakto mendampingi Kepala Staf Angkatan Darat (KASAD) Jenderal TNI Maruli Simanjuntak, M.Sc., beserta Ketua Umum Persit Kartika Chandra Kirana Ny. Uli Simanjuntak, dalam Perayaan Natal Bersama TNI Angkatan Darat yang berlangsung penuh suka cita, Senin (12/1/2026), bertempat di Graha Undana, Jalan Adi Sucipto, Kelurahan Penfui, Kota […]

  • Danramil Denpasar Timur Jadi Narasumber Penataran Katpuan Ter TNI AL, Tingkatkan Kemampuan Teritorial

    Danramil Denpasar Timur Jadi Narasumber Penataran Katpuan Ter TNI AL, Tingkatkan Kemampuan Teritorial

    • calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 18
    • 0Komentar

    BALI – Denpasar, Gedung Serba Guna I Gusti Putu Duwinda, Mako Lanal Denpasar, menjadi lokasi berlangsungnya Penataran Katpuan Ter Tersebar TNI AL TA. 2025. Kegiatan ini menghadirkan Danramil 1611-01/Denpasar Timur, Kapten Inf I Wayan Suara, sebagai salah satu narasumber yang memberikan wawasan dan pengetahuannya kepada para peserta. Selasa, (25/11/25). Acara ini dihadiri oleh berbagai pejabat […]

  • Pangdam IX/Udayana Gelar Kunjungan Kerja Ke Kodim Klungkung

    Pangdam IX/Udayana Gelar Kunjungan Kerja Ke Kodim Klungkung

    • calendar_month Selasa, 22 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 46
    • 0Komentar

    Klungkung, – Panglima Kodam ( Pangdam ) IX/Udayana Mayjen TNI Piek Budyakto bersama rombongan melaksanakan kunjungan kerja ke wilayah Kabupaten Klungkung, Selasa ( 22/07/25 ). Kunjungan Pangdam IX/Udayana ini adalah dalam rangka silahturahmi dan tatap muka bersama personel Makodim 1610/Klungkung serta sekaligus mempertegas komitmen kuatnya sinergitas TNI dengan Pemerintah dan seluruh komponen di daerah. Mengawali […]

expand_less