Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Bali » Babinsa Koramil 1602-01/Ende Serka Piter Kase Tingkatkan Kamtibmas di Desa Riaraja

Babinsa Koramil 1602-01/Ende Serka Piter Kase Tingkatkan Kamtibmas di Desa Riaraja

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Minggu, 2 Nov 2025
  • comment 0 komentar

Ende, – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Piter Kase, melaksanakan kegiatan Monitoring, Pamwil, dan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama masyarakat di Desa Riaraja, Kecamatan Ende, Minggu pagi (2/11/2025).

Kegiatan ini bertujuan untuk memantau keamanan dan ketertiban masyarakat sekaligus memberikan rasa nyaman dan aman kepada warga. Serka Piter Kase juga mendengarkan keluhan warga terkait permasalahan yang muncul di lingkungan mereka agar dapat segera berkoordinasi dengan pemerintahan setempat.

Dalam kegiatan tersebut, hadir empat warga masyarakat yang aktif berpartisipasi. Selama kegiatan berlangsung, Babinsa memberikan himbauan agar masyarakat selalu menjaga keamanan lingkungan dan kewaspadaan terhadap Kamtibmas di sekitar tempat tinggal mereka.

Kegiatan berjalan aman, lancar, dan tertib, sesuai tugas pokok Satuan Komando Kewilayahan (Satkowil) sebagai garda terdepan TNI AD. Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat mendapat sambutan hangat dan antusias dari warga Desa Riaraja.

(Pendim 1602/Ende)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Hari Ke-4 TMMD Ngada, Pengerukan Bendungan Panondiwal Capai 19 Persen

    Hari Ke-4 TMMD Ngada, Pengerukan Bendungan Panondiwal Capai 19 Persen

    • calendar_month Sabtu, 11 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Ngada – Memasuki hari ke-4 pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke-126 Tahun Anggaran 2025, Kodim 1625/Ngada terus menggenjot sasaran fisik berupa rehabilitasi Bendungan Panondiwal yang berlokasi di Desa Benteng Tawa, Kecamatan Riung Barat, Kabupaten Ngada, pada Sabtu (11/10/2025). Kegiatan yang dipimpin langsung oleh Satgas TMMD bersama masyarakat setempat ini difokuskan pada pengerukan bendungan dan […]

  • Babinsa dan Polsek Empang Latih Paskibraka: Siapkan Generasi Tangguh Sambut HUT RI ke-80

    Babinsa dan Polsek Empang Latih Paskibraka: Siapkan Generasi Tangguh Sambut HUT RI ke-80

    • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 33
    • 0Komentar

    NTB – Sumbawa, Dalam rangka mempersiapkan pelaksanaan upacara Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia tingkat Kecamatan, **Babinsa Desa Pamanto, Sertu Herman, dan **Babinsa Desa Gapit, Serda Ikramullah, anggota Koramil 1607-02/Empang, bersama anggota **Polsek Empang, melaksanakan kegiatan pelatihan **Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka)* di *Lapangan Bola Kecamatan Empang, Kabupaten Sumbawa*. Rabu (30/7/2025). Kegiatan pelatihan ini […]

  • Komsos Babinsa Desa Katua Perkuat Sinergi dan Kamtibmas

    Komsos Babinsa Desa Katua Perkuat Sinergi dan Kamtibmas

    • calendar_month Sabtu, 20 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Dompu,NTB – Babinsa Desa Katua Koramil 1614-01/Dompu, Sertu Adnan, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga binaan di Dusun Legara, Desa Katua, Kabupaten Dompu, pada Sabtu (20/12/2025). Kegiatan Komsos tersebut merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial Babinsa dalam rangka mempererat hubungan silaturahmi serta membangun kebersamaan dengan masyarakat di wilayah binaan. Dalam pelaksanaannya, Babinsa Sertu Adnan […]

  • Babinsa Dompu Bersama Staf Kelurahan dan Warga Gotong Royong di TPU Karijawa Selatan

    Babinsa Dompu Bersama Staf Kelurahan dan Warga Gotong Royong di TPU Karijawa Selatan

    • calendar_month Jumat, 19 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Babinsa Koramil 1614-01/Dompu Kodim 1614/Dompu Kelurahan Karijawa, Serka Hermansyah, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama staf Kelurahan dan warga binaan, Jumat (19/12/2025) sekitar pukul 08.10 WITA. Kegiatan komunikasi sosial tersebut dirangkaikan dengan kerja bakti dan gotong royong di Tempat Pemakaman Umum (TPU) Lingkungan Karijawa Selatan, sebagai bentuk kepedulian terhadap kebersihan, kerapian, dan […]

  • Letkol Trijuang Danarjati Turut Hadiri Penetapan Komponen Cadangan di Rindam IX/Udayana

    Letkol Trijuang Danarjati Turut Hadiri Penetapan Komponen Cadangan di Rindam IX/Udayana

    • calendar_month Sabtu, 12 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 45
    • 0Komentar

    Tabanan – Komandan Kodim 1619/Tabanan, Letkol Inf Trijuang Danarjati, S.A.P., M.I.P., turut hadir dalam upacara penutupan Pendidikan Dasar Militer dan Pelatihan Manajerial serta Penetapan Komponen Cadangan SPPI Batch 3 Tahun 2025 yang berlangsung di Rindam IX/Udayana, Desa Banjar Anyar, Kec. Kediri, Kab. Tabanan, Sabtu (12/7/2025). Upacara tersebut ditutup oleh Pangdam IX/Udayana Mayjen TNI Piek Budyakto, […]

  • Kegiatan Komsos di Desa Rukuramba, Babinsa Tekankan Pentingnya Kekompakan dan Kerja Sama

    Kegiatan Komsos di Desa Rukuramba, Babinsa Tekankan Pentingnya Kekompakan dan Kerja Sama

    • calendar_month Kamis, 21 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serda Frid Kolo, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama masyarakat desa Rukuramba, Kecamatan Ende, Kabupaten Ende. Kegiatan ini berlangsung pada hari Kamis, mulai pukul 09.30 Wita hingga selesai.21 Agustus 2025. Dalam kesempatan tersebut, Serda Frid Kolo memberikan himbauan kepada warga desa binaan untuk selalu meningkatkan kewaspadaan dalam menjalankan aktivitas sehari-hari. […]

expand_less