Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Bali » Babinsa Kodim 1602/Ende Pastikan Keamanan Turnamen Bola Voli di Kecamatan Nangapanda

Babinsa Kodim 1602/Ende Pastikan Keamanan Turnamen Bola Voli di Kecamatan Nangapanda

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Selasa, 22 Jul 2025
  • comment 0 komentar

Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Pratu Marianus Rugi Naga, melaksanakan pengamanan pada kegiatan turnamen bola voli Imapare Cup VIII yang digelar di Dusun Ndetukune, Desa Jegharangga, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende, Senin (21/7/2025) mulai pukul 17.30 WITA.

Turnamen ini dihadiri oleh Kepala Desa Jegharangga, tokoh masyarakat, tokoh adat, tokoh agama, tokoh pemuda, para pemain, dan penonton dari berbagai kalangan masyarakat setempat. Kegiatan diawali dengan pertandingan tim pertama hingga pertandingan terakhir, berlangsung dengan semangat dan sportivitas tinggi.

Pratu Marianus Rugi Naga menjelaskan bahwa pengamanan ini merupakan bagian dari tugas pokok Satuan Komando Kewilayahan (Satkowil) TNI AD untuk membantu menciptakan keamanan dan ketertiban selama kegiatan masyarakat berlangsung.

“Kami hadir untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada seluruh peserta dan penonton agar turnamen dapat berjalan lancar dan sukses,” ujarnya.

Kegiatan pengamanan dan monitoring berakhir pada pukul 20.00 WITA dengan situasi yang aman dan kondusif. Kehadiran Babinsa juga diharapkan dapat memperkuat kemanunggalan TNI dengan rakyat serta mendukung kegiatan olahraga di wilayah binaan.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Jaga Kondusivitas, Babinsa Meraran Amankan Laga Sepak Bola U-13 SeNTB

    Jaga Kondusivitas, Babinsa Meraran Amankan Laga Sepak Bola U-13 SeNTB

    • calendar_month Jumat, 19 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga keamanan dan kelancaran kegiatan masyarakat, Babinsa Desa Meraran Koramil jajaran Kodim 1628/Sumbawa Barat, Sertu Syafrudin, melaksanakan pengamanan pertandingan sepak bola U-13 SeNTB yang digelar dalam rangka Hari Lahir Kabupaten Sumbawa Barat. Kegiatan tersebut berlangsung pada Kamis, (18/12/2025), pukul 15.00 WITA, bertempat di Lapangan Sepak Bola Desa Meraran. Kehadiran […]

  • Patroli Cipkon Wujud Sinergi TNI, DP3A, dan Satpol PP di Dompu

    Patroli Cipkon Wujud Sinergi TNI, DP3A, dan Satpol PP di Dompu

    • calendar_month Minggu, 21 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Dompu, NTB — Kodim 1614/Dompu bersama Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP3A) Kabupaten Dompu serta Satpol PP melaksanakan Patroli Cipta Kondisi (Cipkon) Gabungan di wilayah Kecamatan Dompu, Sabtu (20/9/2025) malam. Kegiatan yang dipimpin langsung Pasi Ops Kodim 1614/Dompu, Letda Inf Ilham, melibatkan personel gabungan dari Makodim, Koramil 1614-01/Dompu, DP3A, dan Satpol PP. Turut hadir […]

  • Sinergitas TNI Wujudkan Generasi Penerus Sehat, Babinsa Sulang Hadiri rembug Stunting

    Sinergitas TNI Wujudkan Generasi Penerus Sehat, Babinsa Sulang Hadiri rembug Stunting

    • calendar_month Jumat, 19 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Klungkung,- Sebagai wujud nyata komitmen TNI dalam berperan aktif mencegah dan mempercepat penurunan angka stunting, Babinsa Sulang Koramil 1610-03/Dawan Serka Nyoman Suarsana hadir mendampingi berlangsungnya kegiatan rembug stunting, Kamis ( 18/09/25 ). Kegiatan yang digelar di Kantor Desa Sulang, Kecamatan Dawan, kabupaten Klungkung tersebut Tenaga Ahli Kabupaten Klungkung, Kepala UPTD Puskesmas Dawan ll beserta perangkat […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Jaga Keamanan dan Bantu Pengerjaan Rabat Jalan di Detukeli
    NTT

    Babinsa Kodim 1602/Ende Jaga Keamanan dan Bantu Pengerjaan Rabat Jalan di Detukeli

    • calendar_month Selasa, 12 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Detukeli, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Clementino P. Da Silva, bersama warga Dusun Magekoba, Desa Detukeli, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende, melaksanakan kegiatan karya bhakti membantu pengerjaan rabat jalan, Selasa (12/08/2025). Kegiatan dimulai pukul 10.15 WITA hingga selesai, sekaligus didukung dengan pengamanan wilayah (Pamwil) dan komunikasi sosial (Komsos) untuk menjaga keamanan dan ketertiban selama proses pengerjaan. Dalam […]

  • Babinsa Koramil 1614-01 Dompu Panen Padi, Dorong Ketahanan Pangan Dompu

    Babinsa Koramil 1614-01 Dompu Panen Padi, Dorong Ketahanan Pangan Dompu

    • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan nasional dan memperkuat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Kelurahan Bali Koramil 1614-01/Dompu, Serma Amiruddin, melaksanakan kegiatan pendampingan panen padi di wilayah binaannya pada Kamis, 17 Juli 2025. Kegiatan pendampingan ini dilaksanakan di lahan pertanian milik Kelompok Tani (Poktan) Kedondong 1 yang berada di wilayah SO Konci […]

  • Babinsa dan Masyarakat Satarloung Bahu Membahu Susun Rencana Pembangunan Desa
    NTT

    Babinsa dan Masyarakat Satarloung Bahu Membahu Susun Rencana Pembangunan Desa

    • calendar_month Jumat, 8 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 102
    • 0Komentar

    Manggarai, NTT — Dalam rangka mendukung perencanaan pembangunan desa yang partisipatif dan transparan, Babinsa Koramil 1612-07/Satar Mese, Praka Jhon Rolland, menghadiri kegiatan Musyawarah Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDes) Tahun Anggaran 2026 di Aula Kantor Desa Satarloung, Kecamatan Satarmese, Kabupaten Manggarai, pada Jumat (8/8/2025). Rapat musyawarah ini merupakan tahapan penting dalam proses penyusunan program pembangunan dan […]

expand_less