Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NTB » Wujudkan Stabilitas Daerah, Dandim 1628/KSB Letkol Inf Rendra Agit Trisnawan Apresiasi Penyegaran Jabatan di Pemkab Sumbawa Barat
NTB

Wujudkan Stabilitas Daerah, Dandim 1628/KSB Letkol Inf Rendra Agit Trisnawan Apresiasi Penyegaran Jabatan di Pemkab Sumbawa Barat

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Sabtu, 1 Nov 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat – NTB, udayanaupdata.com – Komandan Kodim 1628/KSB, Letkol Inf Rendra Agit Trisnawan menghadiri Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama di lingkungan Pemerintah Kabupaten Sumbawa Barat, Sabtu (01/11/2025) di Lantai 3 Graha Praja Setda KSB. Pelantikan tersebut menetapkan Sri Ayu Idayani, S.E., M.M. sebagai Staf Ahli Bupati Bidang Aparatur dan Kemasyarakatan.

Kehadiran Dandim 1628/KSB dalam agenda pemerintahan daerah ini kembali menegaskan komitmen TNI dalam mendukung penyelenggaraan pemerintahan yang profesional dan responsif terhadap kebutuhan masyarakat, sekaligus memperkuat sinergi lintas sektor untuk pembangunan dan keamanan wilayah.

Letkol Inf Rendra Agit Trisnawan menyampaikan bahwa pelantikan pejabat struktural merupakan bagian penting dalam dinamika birokrasi untuk meningkatkan efektivitas pelayanan publik. menekankan bahwa Kodim 1628/KSB siap bersinergi dan mendukung langkah-langkah strategis Pemkab Sumbawa Barat dalam menjaga stabilitas daerah serta mempercepat pembangunan yang berpihak pada masyarakat.

Bupati Sumbawa Barat H. Amar Nurmansyah, S.T., M.Si dalam sambutannya mengucapkan selamat kepada pejabat yang dilantik dan menegaskan bahwa jabatan adalah amanah yang harus dijalankan dengan dedikasi dan integritas tinggi. Ia berharap pejabat yang baru dapat memberikan kontribusi nyata, inovatif, dan menjadi teladan dalam kedisiplinan dan etika kerja, sejalan dengan visi “Sumbawa Barat Maju Luar Biasa”.

Turut Hadir Antara lain, Wakapolres Sumbawa Barat Kompol I Nyoman Adi Kurniawan, S.H., Kepala BNNK Sumbawa Barat Indah Poernomosari, S.E., M.A.K., Sekda Sumbawa Barat drh. Hairul Jibril, M.M., Asisten I Pemda Sumbawa Barat Khusnarti, S.Pd.I., M.M., Para Staf Ahli Bupati Sumbawa Barat, Para Kepala SKPD/OPD DanTamu undangan sekitar 100 orang.

Prosesi pelantikan meliputi pembacaan keputusan bupati, pengambilan sumpah jabatan, penandatanganan berita acara serah terima jabatan dan fakta integritas, serta doa bersama. Acara berlangsung lancar dan khidmat.

Kegiatan berakhir pukul 12.00 WITA dengan situasi aman, tertib, dan lancar. Sinergi TNI bersama pemerintah daerah terus menjadi fondasi utama dalam mewujudkan tata kelola pemerintahan yang kuat serta menjaga stabilitas dan kesejahteraan masyarakat di Kabupaten Sumbawa Barat.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kasrem 161/WS, Terima Courtesy Call Pangkogabwilhan II Di Makorem 161/WS.

    Kasrem 161/WS, Terima Courtesy Call Pangkogabwilhan II Di Makorem 161/WS.

    • calendar_month Rabu, 27 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Kasrem 161/Wira Sakti Kolonel Inf. Riko Haryanto, S.I.P, menerima Courtesy Call (CC) Panglima Komando Gabungan Wilayah Pertahanan (Pangkogabwilhan) II Marsdya TNI M. Khairil Lubis bertempat di Lobbi Makorem 161/Wira Sakti Jl. W.J Lalamentik Oebufu Kota Kupang, Rabu (27/08/2025). Kedatangan Pangkogabwilhan II yang disambut langsung oleh Kasrem 161/Wira Sakti dengan didampingi Wakil Ketua Persit KCK Koorcab […]

  • Serka Carlos Cardoso Dukung Edukasi Anti Narkoba dan HUT ke-12 Desa Letmafo Timur

    Serka Carlos Cardoso Dukung Edukasi Anti Narkoba dan HUT ke-12 Desa Letmafo Timur

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 82
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Selasa 29 Juli 2025, selalu hadir di tengah Masyarakat. Antusiasme warga adalah bukti kuat bahwa bukan sekadar seremonial, tetapi momen yang mempererat kebersamaan dan membangun semangat Desa, Babinsa Koramil 1618-04/Bisel, Serka Carlos Cardoso, menghadiri kegiatan pembukaan lomba/pertandingan dalam rangka pencegahan narkoba tingkat sekolah dasar dan menengah (SD dan SMP), yang dilanjutkan dengan acara pembukaan […]

  • Babinsa Koramil 1608-02/Bolo Perkuat Kamtibmas Lewat Ronda Malam Bersama Warga
    NTB

    Babinsa Koramil 1608-02/Bolo Perkuat Kamtibmas Lewat Ronda Malam Bersama Warga

    • calendar_month Minggu, 2 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Bima, udayanaupdata.com – Sabtu, 01 November 2025. Dalam rangka memperkuat keamananan dan ketertiban lingkungan di wilayah teritorial Koramil 1608-02/Bolo, para Babinsa jajaran Madapangga dan Bolo melaksanakan kegiatan ronda malam bersama warga binaan.Kegiatan ini tidak hanya bertujuan untuk menjaga stabilitas keamanan, namun juga sebagai sarana mempererat kedekatan antara Babinsa dengan masyarakat di wilayah binaan. Serka Ajwar, […]

  • Babinsa Ba’a Bersama Aparat Desa Bersihkan Lokasi Pembangunan KDKMP di Oematamboli

    Babinsa Ba’a Bersama Aparat Desa Bersihkan Lokasi Pembangunan KDKMP di Oematamboli

    • calendar_month Selasa, 13 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a, Serda Joni D. Ludji, melaksanakan kegiatan pembersihan lokasi pembangunan KDKMP di Desa Oematamboli, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao, pada Selasa, 13 Januari 2026, sekitar pukul 12.40 WITA. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya awal mendukung kelancaran proses pembangunan fasilitas KDKMP di wilayah tersebut. Pembersihan lokasi dilakukan bersama Sekretaris Desa […]

  • Turun ke Lapangan, Babinsa Dorong Petani Segera Lakukan Pembibitan dan Pemupukan
    NTT

    Turun ke Lapangan, Babinsa Dorong Petani Segera Lakukan Pembibitan dan Pemupukan

    • calendar_month Sabtu, 12 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 79
    • 0Komentar

    Ende, 12 Juli 2025 – Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan nasional (Hanpangan), Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Densius Berno, melaksanakan kegiatan pemantauan perkembangan lahan tanaman holtikultura di Dusun Kotabaru, Desa Kotabaru, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, Sabtu pagi (12/7). Kegiatan yang dimulai sejak pukul 08.30 WITA tersebut berlangsung lancar dan tertib. Dalam pelaksanaannya, Babinsa bersama Kelompok […]

  • Sertu Putu Gede Suyasa Bangun Kebersamaan Lewat Komsos di Desa Unggahan

    Sertu Putu Gede Suyasa Bangun Kebersamaan Lewat Komsos di Desa Unggahan

    • calendar_month Sabtu, 4 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    SERIRIT, (04/10/2025) — Babinsa Desa Unggahan, Sertu Putu Gede Suyasa, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama masyarakat Desa Unggahan, Sabtu (04/10/2025) pukul 09.00 WITA. Kegiatan berlangsung di Banjar Dinas Celagi, Desa Unggahan, Kecamatan Seririt, Kabupaten Buleleng. Kegiatan Komsos ini dihadiri oleh Babinsa Desa Unggahan, warga desa, serta tokoh masyarakat setempat. Suasana penuh keakraban terlihat selama […]

expand_less