Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa Rindi Umalulu Pantau Padi Siap Panen

Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa Rindi Umalulu Pantau Padi Siap Panen

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 27 Okt 2025
  • comment 0 komentar

NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 02/Rindi Umalulu jajaran Kodim 1601/Sumba Timur, Sertu Syamsurijal melaksanakan kegiatan pendampingan ketahanan pangan (Hanpangan) dengan mendampingi para petani mengecek kondisi padi yang siap dipanen di Desa Wanga, Kecamatan Rindi Umalulu, Kabupaten Sumba Timur, Senin (27/10/2025).

Kegiatan ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian TNI terhadap peningkatan hasil pertanian masyarakat sekaligus untuk memastikan kondisi tanaman padi siap panen berjalan dengan baik tanpa kendala cuaca maupun hama.

Sertu Syamsurijal menyampaikan bahwa kegiatan pendampingan ini merupakan bagian dari upaya Babinsa dalam mendukung program ketahanan pangan nasional, khususnya di wilayah binaannya.

“Melalui kegiatan ini, kami berupaya membantu petani dalam mengawasi dan memastikan kualitas padi yang akan dipanen tetap baik, sehingga hasil panen bisa maksimal,” ujarnya.

Selain melakukan pengecekan padi, Babinsa juga memberikan motivasi kepada para petani agar terus semangat dalam mengolah lahan dan meningkatkan hasil pertanian sebagai sumber ketahanan pangan masyarakat.

Dengan adanya pendampingan dari Babinsa, diharapkan para petani semakin terbantu dalam menjaga produktivitas pertanian dan mampu meningkatkan kesejahteraan keluarga di wilayah Rindi Umalulu.

(Pendim 1601 ST)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru Dampingi Pemberian Makanan Sehat Bergizi untuk 3.093 Siswa di Kecamatan Pantai Baru

    Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru Dampingi Pemberian Makanan Sehat Bergizi untuk 3.093 Siswa di Kecamatan Pantai Baru

    • calendar_month Rabu, 5 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Rote Ndao, 5 November 2025 – Dalam rangka mendukung program peningkatan gizi anak sekolah di wilayah binaannya, Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Koptu Mesak Foeh, melaksanakan kegiatan pendampingan pemberian makanan sehat bergizi kepada ribuan pelajar di Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao, pada Rabu (5/11/2025) pukul 07.00 WITA. Kegiatan yang berlangsung di Yayasan Sasando Abadi, Desa […]

  • Babinsa Beru Kawal Program Makan Sehat Bergizi untuk Siswa SMPN 1 Jereweh

    Babinsa Beru Kawal Program Makan Sehat Bergizi untuk Siswa SMPN 1 Jereweh

    • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Babinsa Desa Beru, Sertu Ismail, dari Koramil 1628-05/Jereweh kembali menunjukkan komitmen kuat dalam mendukung program pemerintah untuk meningkatkan kualitas gizi pelajar. Pada Jum’at, (14/11/2025), pukul 09.10 Wita, Babinsa turun langsung melakukan pendampingan penuh pada kegiatan Makan Sehat Bergizi Gratis di SMPN 1 Jereweh, Desa Beru, Kecamatan Jereweh, Kabupaten Sumbawa Barat. Dalam […]

  • Patroli Malam Koramil 1628-05/Jereweh, Babinsa Ingatkan Warga Jaga Ketertiban dan Keamanan
    NTB

    Patroli Malam Koramil 1628-05/Jereweh, Babinsa Ingatkan Warga Jaga Ketertiban dan Keamanan

    • calendar_month Selasa, 25 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Patroli rutin malam yang dilaksanakan Koramil 1628-05/Jereweh berjalan lancar dan aman. Kegiatan ini dipimpin oleh Sertu Ismail pada pukul 21.00 WITA di wilayah Kecamatan Jereweh, Senin (24/11/2025). Dalam patroli tersebut, Babinsa menyambangi beberapa titik keramaian dan perkampungan untuk memberikan himbauan kepada masyarakat agar selalu menjaga ketertiban dan keamanan lingkungan. Kegiatan ini […]

  • Babinsa Desa Belo Dampingi Register dan Vaksinasi Ternak di Kecamatan Jereweh

    Babinsa Desa Belo Dampingi Register dan Vaksinasi Ternak di Kecamatan Jereweh

    • calendar_month Rabu, 24 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Koramil 1628-05/Jereweh, Serda Sukardin, melaksanakan pendampingan kegiatan register dan vaksinasi ternak oleh Puskeswan Kecamatan Jereweh di Desa Belo, Rabu (24/09/2025). Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya pemerintah dalam menjamin legalitas dan validitas kepemilikan ternak masyarakat sekaligus menjaga kesehatan hewan ternak. Hadir dalam kegiatan tersebut, Dokter Puskeswan beserta staf, Sekretaris Desa […]

  • Melalui Komsos, Babinsa Meraran Bangun Kedekatan dan Kebersamaan Warga

    Melalui Komsos, Babinsa Meraran Bangun Kedekatan dan Kebersamaan Warga

    • calendar_month Senin, 15 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka memperkuat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Desa Meraran, Koramil jajaran Kodim 1628/Sumbawa Barat, Sertu Syafrudin melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama masyarakat. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Senin, (15/12/2025), pukul 11.00 WITA di wilayah Desa Meraran. Melalui Komsos ini, Babinsa menjalin kedekatan serta mempererat hubungan silaturahmi dengan warga binaan, sekaligus […]

  • Perkuat Pembinaan Teritorial, Babinsa Kodim 1602/Ende Giatkan Komsos di Ndorurea

    Perkuat Pembinaan Teritorial, Babinsa Kodim 1602/Ende Giatkan Komsos di Ndorurea

    • calendar_month Senin, 8 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka menjalankan tugas pembinaan teritorial, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Kopda Faisal Idrus, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos), Monitoring, dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di wilayah binaannya, tepatnya di Kelurahan Ndorurea, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende. Kegiatan ini berlangsung sejak pukul 08.00 WITA bertempat di Warung Kasu yang berlokasi di depan Pasar Nangapanda, dan berjalan dengan aman, […]

expand_less