Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Kodim Klungkung Tinjau Pura Beji, Pastikan Kesiapan Sukseskan Gotong Royong Semesta Berencana

Kodim Klungkung Tinjau Pura Beji, Pastikan Kesiapan Sukseskan Gotong Royong Semesta Berencana

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Keseriusan Kodim 1610/Klungkung dalam mendukung dan menuskseskan kegiatan Gotong Royong Semesta Berencana yang merupakan program Provinsi Bali kembali diwujudkan dengan berbagai upaya dan kesiapan.

Seperti halnya yang terlihat pagi ini, Pasiops Kodim Klungkung Kapten Inf Ketut Joni beserta Pasiter dan Danramil 1610-01/Klungkung melaksanakan kegiatan peninjauan lokasi tanam pohon bersama Kabid Pertanahan Dinas Lingkungan Hidup I Made Ariawan, Jumat ( 24/10/25 ).

Kegiatan peninjauan lokasi tanam pohon ini dilaksanakan di areal Pura Beji yang berlokasi di Banjar Sangging, Desa Akah, Kecamatan/Kabupaten Klungkung.

Pasiops Kodim Klungkung Kapten Inf Ketut Joni menerangkan bahwa peninjauan langsung di lokasi ini adalah dalam rangka memastikan kesiapan areal Pura Beji yang akan digunakan sebagai lokasi penanaman pohon pada kegiatan Gotong Royong Semesta Berencana.

Kegiatan ini akan digelar pada Sabtu dan Minggu besok yang akan diikuti oleh seluruh Kabupaten/Kota Sebali. Untuk lokasi Pura Beji ini direncanakan akan ditanami 500 bibit pohon yang terdiri dari bibit pohon sengon, sawo kecik dan majagau, “lanjutnya.

Dengan pelaksanaan peninjauan lokasi ini, diharapkan saat hari H kegiatan Gotong Royong Semesta Berencana dapat berjalan sesuai rencana dan sukses. Dari hasil peninjauan, lokasi Pura Beji Banjar Sangging, Desa Akah ini siap untuk mendukung Gotong Royong Semesta Berencana, “tegas kapten Joni. 9 pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Jelang Peringatan Hari Pahlawan, Kodim Klungkung Gelar Persembahyangan Bersama

    Jelang Peringatan Hari Pahlawan, Kodim Klungkung Gelar Persembahyangan Bersama

    • calendar_month Jumat, 7 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dalam rangka menyambut Hari Pahlawan tahun 2025, Kodim 1610/Klungkung menggelar doa melalui persembahyangan bersama di Pura Satya Mahottama Kodim Klungkung, Jumat ( 07/11/25 ). Kegiatan persembahyangan ini berlangsung dengan khidmat, dipimpin Kasdim 1610/Klungkung Mayor Cba Ketut Sudiarta yang dihadiri oleh umat Hindu Kodim Klungkung umat Hindu. Usai pelaksaan kegiatan, Kasdim 1610/Klungkung Mayor Cba Ketut […]

  • Babinsa Sepang Kelod Kawal Musrenbangdes 2026, Pastikan Aspirasi Warga Terakomodir

    Babinsa Sepang Kelod Kawal Musrenbangdes 2026, Pastikan Aspirasi Warga Terakomodir

    • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 71
    • 0Komentar

    BULELENG – Babinsa Desa Sepang Kelod, Serda Kadek Nova Juliana, bersama Bhabinkamtibmas Aiptu Komang Sumariawan, menghadiri undangan Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa (Musrenbangdes) pada Jumat, 12 September 2025. Acara yang berlangsung di Kantor Perbekel Desa Sepang Kelod ini berfokus pada penyusunan Rencana Kerja Pemerintah (RKP) Desa untuk tahun 2026. Kegiatan ini dihadiri oleh berbagai pihak penting, […]

  • Kolonel Wirawan Eko Prasetyo Turun Langsung Berbagi Kebahagiaan dengan Anak Yatim Bima

    Kolonel Wirawan Eko Prasetyo Turun Langsung Berbagi Kebahagiaan dengan Anak Yatim Bima

    • calendar_month Sabtu, 23 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 87
    • 0Komentar

    Kota Bima _ Pada Sabtu, 23 Agustus 2025, suasana haru dan penuh kehangatan menyelimuti Yayasan Nurul Mubin Bima, sebuah panti asuhan yatim/piatu di Kelurahan Monggonao, Kecamatan Mpunda, Kota Bima. Kehadiran Bapak Kasrem 162/Wira Bhakti Kolonel Infanteri Wirawan Eko Prasetyo, S.E., M.H beserta istri, yang didampingi Danramil 01/Rasanae Letnan Infanteri Bambang Setiawan dan istri, menghadirkan momen […]

  • Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru Tingkatkan Kamtibmas Lewat Komsos dan Pamwil di Lisedetu

    Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru Tingkatkan Kamtibmas Lewat Komsos dan Pamwil di Lisedetu

    • calendar_month Rabu, 10 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Serda Antonius Wae, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan pamwil di Desa Lisedetu, Kecamatan Wolowaru, Kabupaten Ende, Rabu (10/12/2025). Kegiatan ini bertujuan untuk memantau keamanan wilayah sekaligus meningkatkan kemanunggalan TNI dengan masyarakat. Kegiatan yang dimulai pukul 11.00 WITA ini berlangsung dengan aman dan lancar, dihadiri oleh masyarakat setempat. Babinsa memantau […]

  • Babinsa Koramil 1628-04/Poto Tano Tingkatkan Pengamanan di Pelabuhan Penyeberangan

    Babinsa Koramil 1628-04/Poto Tano Tingkatkan Pengamanan di Pelabuhan Penyeberangan

    • calendar_month Kamis, 9 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat — NTB, Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban wilayah, Bati Komsos Koramil 1628-04/Poto Tano, Sertu Abdurahman, melaksanakan kegiatan pengamanan di Pelabuhan Penyeberangan Poto Tano, Kamis (9/10/2025) pukul 08.10 WITA. Kegiatan pengamanan ini dilakukan untuk memastikan aktivitas keluar masuk penumpang dan kendaraan di pelabuhan berjalan dengan tertib dan aman. Sertu Abdurahman juga melakukan […]

  • Babinsa Pantai Baru Amankan Turnamen Sepak Bola HUT RI ke-80 di Rote Ndao

    Babinsa Pantai Baru Amankan Turnamen Sepak Bola HUT RI ke-80 di Rote Ndao

    • calendar_month Sabtu, 16 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 69
    • 0Komentar

    Rote Ndao, 15 Agustus 2025 — Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Serka Abdul Haris Lakuy, bersama anggota Polsek Pantai Baru melaksanakan pengamanan pertandingan turnamen sepak bola antar kelurahan/desa dan SMA sederajat di Lapangan Bola Kelurahan Olafuliha’a, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao, Jumat (15/8). Kegiatan ini merupakan rangkaian perayaan HUT ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia. Dalam kesempatan […]

expand_less