Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Semangat Gotong Royong Babinsa dan Jemaat Warnai Renovasi Gereja di Desa Ndao Nuse

Semangat Gotong Royong Babinsa dan Jemaat Warnai Renovasi Gereja di Desa Ndao Nuse

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Rote Ndao – Dalam upaya mempererat kebersamaan dan semangat gotong royong di wilayah binaannya, Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Sertu Virgilio dos Santos, turut membantu warga jemaat Dusun Oli Timur dalam kegiatan renovasi Gereja Pentekosta yang berlokasi di Desa Ndao Nuse, Kecamatan Ndao Nuse, Selasa (21/10/2025).

Kegiatan yang berlangsung sejak pukul 09.00 hingga 15.00 WITA ini diwarnai dengan kerja sama dan antusiasme warga setempat. Babinsa bersama jemaat bahu-membahu memperbaiki tembok gereja yang menjadi pusat kegiatan ibadah masyarakat setempat.

Di sela kegiatan, Sertu Virgilio dos Santos menyampaikan pentingnya menjaga semangat kebersamaan dan gotong royong antarwarga. “Semangat ini harus terus dijaga, karena dengan gotong royong kita bisa memperkuat persatuan dan membangun desa bersama-sama,” ujarnya.

Menurut laporan, kegiatan berjalan dengan baik, aman, dan lancar. Kehadiran Babinsa dalam kegiatan tersebut juga menjadi bentuk nyata peran TNI dalam mendukung pembangunan dan mempererat hubungan sosial di tengah masyarakat.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Piket Koramil 1627-01/Baa Laksanakan Pemantauan Kapal Penumpang di Pelabuhan Ba’a

    Piket Koramil 1627-01/Baa Laksanakan Pemantauan Kapal Penumpang di Pelabuhan Ba’a

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Rote Ndao, Senin 13 Oktober 2025 — Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah binaannya, Piket Koramil 1627-01/Baa, Sertu Yunus Ketti, melaksanakan pemantauan aktivitas pelabuhan di Pelabuhan Ba’a, Kelurahan Namodale, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao, pada pukul 11.20 WITA. Kegiatan tersebut difokuskan pada pemantauan arus kedatangan dan keberangkatan kapal penumpang Expres Bahari 8E, yang […]

  • Dekat dengan Rakyat, Sertu Ismail Sambangi Warga Desa Beru dalam Komsos Rutin

    Dekat dengan Rakyat, Sertu Ismail Sambangi Warga Desa Beru dalam Komsos Rutin

    • calendar_month Sabtu, 11 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat — NTB, Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah binaannya, Babinsa Desa Beru, Sertu Ismail dari Koramil 1628-03/Seteluk Kodim 1628/KSB, melaksanakan pemantauan wilayah yang dilanjutkan dengan komunikasi sosial (Komsos) bersama warga setempat pada Sabtu (11/10/2025) pukul 09.00 Wita. Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas rutin Babinsa untuk mengetahui perkembangan […]

  • Babinsa Laksanakan Patroli Malam di Wilayah Kelurahan Lape

    Babinsa Laksanakan Patroli Malam di Wilayah Kelurahan Lape

    • calendar_month Rabu, 3 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Nagekeo – Pada hari ini Selasa, 02 Desember 2025 pukul 21.30 Wita, Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa Sertu Wilhelmus Ago melaksanakan kegiatan patroli dan siskamling di wilayah Kelurahan Lape, Kecamatan Aesesa, Kabupaten Nagekeo. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya Babinsa untuk menjaga dan meningkatkan keamanan serta ketertiban di lingkungan masyarakat pada malam hari. Dalam pelaksanaan patroli tersebut, […]

  • Babinsa Koramil 1626-04/Kintamani Bersama Anak-Anak Sekolah Meriahkan Lomba Gerak Jalan HUT RI ke-80

    Babinsa Koramil 1626-04/Kintamani Bersama Anak-Anak Sekolah Meriahkan Lomba Gerak Jalan HUT RI ke-80

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam rangka memeriahkan HUT Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80 Tahun 2025, Kelompok Kerja Guru (KKG) PJOK jenjang SD Kecamatan Kintamani menggelar Lomba Gerak Jalan Tingkat SD se-Kecamatan Kintamani, Kegiatan yang diikuti oleh 29 tim dari SD se-Kecamatan Kintamani ini berlangsung meriah dengan titik start di Desa Sukawana dan finish di depan Kantor Camat Kintamani. […]

  • Babinsa Laksanakan Pengamanan K-SINGN Rote Timur, Proyek Tetap Kondusif Meski Cuaca Hujan Tinggi

    Babinsa Laksanakan Pengamanan K-SINGN Rote Timur, Proyek Tetap Kondusif Meski Cuaca Hujan Tinggi

    • calendar_month Jumat, 19 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 25
    • 0Komentar

    ROTE NDAO – Babinsa Koramil 1627/Rote Timur terus berperan aktif dalam menjaga stabilitas dan kelancaran pembangunan strategis nasional di wilayah binaannya. Pada Jumat, 19 Desember 2025, Babinsa Sertu Andre T melaksanakan kegiatan monitoring wilayah sekaligus pengamanan di lokasi pembangunan Kawasan Sentra Industri Garam Nasional (K-SIGN) yang berada di Kecamatan Rote Timur dan Kecamatan Landu Leko, […]

  • Piket Koramil 1628-01/Taliwang Laksanakan Patroli, Imbau Warga Jaga Keamanan Malam Hari

    Piket Koramil 1628-01/Taliwang Laksanakan Patroli, Imbau Warga Jaga Keamanan Malam Hari

    • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), anggota piket Koramil 1628-01/Taliwang melaksanakan patroli malam di wilayah binaan, Selasa (13/01/2026). Kegiatan patroli dipimpin oleh Sertu Ruslan dan dimulai pada pukul 21.20 Wita dengan menyasar sejumlah titik di seputaran wilayah Koramil 1628-01/Taliwang. Selain melakukan pemantauan situasi, personel juga memberikan imbauan kepada […]

expand_less