Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Koramil 1624-02/Adonara Bantu Bangun Rumah Warga, Wujud Kepedulian dan Kebersamaan

Babinsa Koramil 1624-02/Adonara Bantu Bangun Rumah Warga, Wujud Kepedulian dan Kebersamaan

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Flotim – Babinsa Koramil 1624-02/Adonara Praka Ilham Sulaiman Putra Bangsa dan Praka Julfandi Uwaitina melaksanakan kegiatan monitoring wilayah dan komunikasi sosial (Komsos) di Desa Kawela, Kecamatan Wotan Ulumado, pada Senin (20/10/2025).

Dalam kegiatan tersebut, kedua Babinsa bersama warga Desa Kawela turut serta membantu pembangunan rumah milik Bapak Simeon Tufan. Kegiatan gotong royong ini menjadi bukti nyata semangat kebersamaan dan kepedulian sosial antara aparat teritorial dengan masyarakat, guna meringankan beban warga yang membutuhkan bantuan tenaga dan dukungan.

Selain bergotong royong, Babinsa juga memanfaatkan kesempatan tersebut untuk memberikan imbauan kepada masyarakat agar selalu mengutamakan faktor keamanan dalam setiap aktivitas sehari-hari. Babinsa menekankan pentingnya menjaga keselamatan kerja, terutama saat melakukan kegiatan pembangunan, agar tidak terjadi hal-hal yang tidak diinginkan.

Tidak hanya soal keamanan, Babinsa juga mengingatkan pentingnya menjaga kesehatan dan kebersihan lingkungan. Menurutnya, lingkungan yang bersih dan sehat menjadi faktor pendukung utama dalam mewujudkan kesejahteraan masyarakat serta mencegah timbulnya berbagai penyakit di lingkungan permukiman.

Atas bantuan dan kepedulian yang diberikan, Bapak Simeon Tufan menyampaikan ucapan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada Babinsa Koramil 1624-02/Adonara dan seluruh warga yang telah ikut membantu pembangunan rumahnya. Ia mengaku sangat terbantu dengan kehadiran Babinsa yang selalu dekat dan peduli terhadap masyarakat, serta berharap jalinan kebersamaan ini terus terpelihara demi kemajuan Desa Kawela.

( Pendim 1624 ).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Laksanakan Komsos dan Pamwil di Desa Rangalaka

    Babinsa Kodim 1602/Ende Laksanakan Komsos dan Pamwil di Desa Rangalaka

    • calendar_month Sabtu, 15 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Ende, — Dalam upaya menjaga stabilitas keamanan wilayah serta mempererat hubungan dengan masyarakat, Babinsa Kodim 1602-04/Maurole melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Rangalaka, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, Sabtu pagi (15/11).   Kegiatan yang dimulai pukul 08.15 WITA ini dipimpin oleh Sertu Denis Fernandes, sebagai Babinsa setempat. Kegiatan tersebut merupakan bagian […]

  • Babinsa Koramil 1608-04/Woha Intensif Lakukan Komsos Jaga Keamanan Desa Binaan

    Babinsa Koramil 1608-04/Woha Intensif Lakukan Komsos Jaga Keamanan Desa Binaan

    • calendar_month Selasa, 26 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Bima _ Babinsa Koramil 1608-04/Woha aktif melaksanakan komunikasi sosial (komsos) bersama masyarakat di berbagai desa binaan pada Selasa, 28 Agustus 2025. Serka Imam dari Desa Donggobolo memberikan himbauan kepada warga agar selalu menjaga keamanan lingkungan dan mengawasi aktivitas anak-anak terutama di luar rumah agar terhindar dari pergaulan bebas, penyalahgunaan narkoba, serta perkelahian yang dapat memicu […]

  • ‎Patroli Malam Babinsa Koramil 1615-01/Selong Perkuat Sinergi dengan Masyarakat Suralaga

    ‎Patroli Malam Babinsa Koramil 1615-01/Selong Perkuat Sinergi dengan Masyarakat Suralaga

    • calendar_month Minggu, 5 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    ‎Lombok Timur – Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah binaan, Babinsa Desa Bagik Payung Selatan, Sertu Lalu Nasrudin Sebtu, anggota Koramil 1615-01/Selong, melaksanakan kegiatan patroli malam bersama warga di Dusun Dasan Reban, Desa Bagik Payung Selatan, Kecamatan Suralaga, Kabupaten Lombok Timur, pada Sabtu (04/10/2025). ‎ ‎Kegiatan ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian […]

  • Puncak Jaya Semarakkan HUT RI ke-80 dengan Kirab Merah Putih

    Puncak Jaya Semarakkan HUT RI ke-80 dengan Kirab Merah Putih

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Puncak Jaya, 15 Agustus 2025 — Jalanan Kota Mulia pagi ini dipenuhi semangat kemerdekaan. Ribuan warga dari berbagai lapisan masyarakat tumpah ruah mengikuti Kirab Merah Putih menyongsong HUT ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia. Kegiatan dipimpin Bupati Puncak Jaya Dr. Yuni Wonda, S.Sos., S.I.P., MM, didampingi Dandim 1714/PJ Letkol Inf Irawan Setya Kusuma, S.Hub.,Int, Dansatgas Yonif 743/PSY […]

  • Kopda Sang Nyoman Budiman Bantu Warga Kurang Mampu Lewat Paket Sembako HUT TNI ke-80

    Kopda Sang Nyoman Budiman Bantu Warga Kurang Mampu Lewat Paket Sembako HUT TNI ke-80

    • calendar_month Jumat, 10 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Tabanan – Dalam rangka memperingati HUT Tentara Nasional Indonesia (TNI) ke-80 tahun 2025, Babinsa Desa Kesiut Koramil 1619-05/Kerambitan Kopda Sang Nyoman Budiman menyalurkan bantuan paket sembako kepada masyarakat kurang mampu di wilayah Desa Kesiut, Kec. Kerambitan, Jumat (10/10/2025). Kegiatan tersebut merupakan bagian dari rangkaian bakti sosial Kodim 1619/Tabanan yang bertujuan untuk membantu meringankan beban masyarakat […]

  • Dandim 1628/Sumbawa Barat Hadiri Rapat Paripurna DPRD Penyampaian Pandangan Umum Fraksi-Fraksi Atas Nota Keuangan Raperda APBD 2026

    Dandim 1628/Sumbawa Barat Hadiri Rapat Paripurna DPRD Penyampaian Pandangan Umum Fraksi-Fraksi Atas Nota Keuangan Raperda APBD 2026

    • calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Komandan Kodim 1628/Sumbawa Barat, Letkol Inf Rendra Agit Trisnawan, menghadiri Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Sumbawa Barat dengan agenda Penyampaian Pandangan Umum Fraksi-Fraksi DPRD atas Nota Keuangan Raperda APBD Tahun Anggaran 2026. Kegiatan tersebut berlangsung pada Selasa (16/09/2025) pukul 10.53 Wita, bertempat di Ruang Sidang Utama DPRD Kabupaten Sumbawa Barat, dan diikuti […]

expand_less