Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » TNI Polri Atensi Program Makan Bergizi Gratis Perdana Di Kecamatan Dawan Bergulir

TNI Polri Atensi Program Makan Bergizi Gratis Perdana Di Kecamatan Dawan Bergulir

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Sejumlah 864 orang siswa dan siswi di Kecamatan Dawan, Kabupaten Klungkung menerima program Makan Bergizi Gratis ( MBG) perdana pada Senin ( 20/10/25 ).

Distribusi MBG perdana itupun dibenarkan Pjs Danramil 1610-03/Dawan Kapten Inf Ketut Joni yang langsung menerjunkan Babinsa jajarannya untuk memberikan pendampingan dan pengawasan.

Iya, hari ini melalui SPPG Desa Sampalan Klod Kecamatan Dawan pendistribusian Makan bergizi Gratis (MBG) Perdana digelar kepada 864 siswa dan siswi penerima manfaat.

Adapun 864 MBG ini disalurkan kepada 126 porsi untuk murid TK Pembina Dawan, 102 porsi untuk SDN 2 Sampalan Klod, 161 porsi untuk: SDN 3 Gunaksa dan 601 porsi untuk SMAN 1 Gunaksa.

Untuk SPPG Desa Sampalan Klod Kecamatan Dawan Kabupaten Klungkung dipegang yayasan Sarining Merta Dewata dengan Kepala SPPG Ni Komang Sri Rahayu.

Lebih lanjut dijelaskan Kapten Ketut Joni untuk memastikan keamanan dan kelancaran distribusi program MBG ini, pihaknya mengoptimalkan peran para Babinsa untuk memberikan pengawalan dan pengawasan, “lanjutnya.

Keberadaan kami sebagai bentuk nyata komitmen dan peran aktif TNIi dalam mendukung dan mensukseskan program strategies nasional, khususnya MBG, ” pungkasnya. ( pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Anak Muda di Desa Naru Dihimbau Kendalikan Emosi, Jauhi Pengaruh Negatif
    NTB

    Anak Muda di Desa Naru Dihimbau Kendalikan Emosi, Jauhi Pengaruh Negatif

    • calendar_month Jumat, 28 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Sape, 27 November 2025 – Pada malam Kamis, pukul 20.00 WITA, Sertu Syarief Hidayat bersama satu anggota Koramil 1608-03/Sape melaksanakan kegiatan patroli siskamling di Desa Naru, Kecamatan Sape, Kabupaten Bima. Kegiatan ini merupakan bagian dari tindak lanjut memantau situasi wilayah dan mengantisipasi berbagai potensi gangguan keamanan di Kecamatan Sape dan Kecamatan Lambu. Dalam patrolinya, Babinsa […]

  • Kawal Distribusi MBG, Babinsa Semarapura Pegang Teguh Komitmen Sukseskan Program Pemerintah

    Kawal Distribusi MBG, Babinsa Semarapura Pegang Teguh Komitmen Sukseskan Program Pemerintah

    • calendar_month Rabu, 10 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Klungkung,- Pengawasan dan pendampingan distribusi program Makan Bergizi Gratis ( MBG ) di wilayah kelurahan Semarapurapura Kangin, Kecamatan/Kabupaten Klungkung terus diberikan aparat Babinsa. Seperti halnya yang terlihat pagi ini, Selasa ( 09/12/25 ) Babinsa Semarapura Kangin Serka Nyoman Suartana tampak hadir untuk mengawasi distribusi program MBG di hari kedua. Tidak hanya hadir untuk memberikan pengawasan […]

  • Danramil Dan Kapolsek Nusa Penida Sambut Kunjungan kapolres Di Posko Terpadu Nataru

    Danramil Dan Kapolsek Nusa Penida Sambut Kunjungan kapolres Di Posko Terpadu Nataru

    • calendar_month Rabu, 24 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Klungkung,- Danramil 1610-04/Nusa Penida Mayor Inf Suparno Hadi bersama Kapolsek Nusa Penida mendampingi Kapores Klungkung melaksanakan kunjungan serta peninjauan di Posko Terpadu Nataru di wilayah kecamatan Nusa Penida, Rabu ( 24/12/25 ). Dalam kunjungannya kali ini, Kapolres Klungkung mengunjungi Posko Terpadu Nataru yang ada di Pelabuhan Banjar Nyuh Desa Ped dan Posko Terpadu Nataru di […]

  • Semangat Juang TNI, Kodim 1613/Sumba Barat Peringati HUT TNI ke-80

    Semangat Juang TNI, Kodim 1613/Sumba Barat Peringati HUT TNI ke-80

    • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI) tahun 2025, Kodim 1613/Sumba Barat menggelar upacara peringatan di Makodim, Kelurahan Maliti, Kecamatan Kota Waikabubak, Kabupaten Sumba Barat, Minggu (5/10/2025). Kegiatan upacara tersebut dipimpin langsung oleh Pejabat Sementara (Pjs) Kasdim 1613/Sumba Barat, Mayor Inf Nurhadi, dan diikuti oleh seluruh prajurit […]

  • Sinergitas TNI dan Pemerintah Desa Sumita dalam Pembagian Beras Cadangan Pangan

    Sinergitas TNI dan Pemerintah Desa Sumita dalam Pembagian Beras Cadangan Pangan

    • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Gianyar – Sumita, Selasa (15/7/2025) Dalam rangka mendukung kelancaran program pemerintah di bidang ketahanan pangan, Babinsa Desa Sumita, Koramil 1616-01/Gianyar, Koptu I Made Juliarta, bersama Kepala Desa Sumita, I Made Bawa, melaksanakan pemantauan sekaligus pendampingan pembagian beras Cadangan Beras Pemerintah (CBP) untuk masyarakat kurang mampu. Kegiatan ini dilaksanakan di Kantor Desa Sumita, Kecamatan/Kabupaten Gianyar. Sebanyak […]

  • Ciptakan Rasa Nyaman, Kodim 1601/Sumba Timur Gelar Patroli MalamCiptakan Rasa Nyaman, Kodim 1601/Sumba Timur Gelar Patroli Malam

    Ciptakan Rasa Nyaman, Kodim 1601/Sumba Timur Gelar Patroli MalamCiptakan Rasa Nyaman, Kodim 1601/Sumba Timur Gelar Patroli Malam

    • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Komandan Kodim (Dandim) 1601/Sumba Timur Letkol Inf. Dobby Noviyanto.S., S.E, menginstruksikan seluruh prajurit Koramil jajaran Kodim 1601/Sumba Timur untuk meningkatkan kegiatan patroli malam di wilayah binaan masing-masing secara masif, Senin (22/09/2025). Patroli malam merupakan upaya nyata TNI untuk menjaga keamanan, ketertiban, sekaligus menciptakan suasana kondusif di tengah masyarakat. Dengan adanya patroli […]

expand_less