Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Serda Delfi Amalo Dampingi Peninjauan Lokasi Hibah Tanah untuk Pembangunan YTP dan MA di Rote Tengah

Babinsa Serda Delfi Amalo Dampingi Peninjauan Lokasi Hibah Tanah untuk Pembangunan YTP dan MA di Rote Tengah

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a Serda Delfi Amalo melaksanakan kegiatan monitoring dan pendampingan peninjauan lokasi hibah tanah Yayasan Yusinta Ningsi Sejahtera (YNS) di wilayah Kecamatan Rote Tengah, Kabupaten Rote Ndao, pada Senin (20/10/2025) pukul 15.18 WITA. Peninjauan dilakukan di Desa Siomeda dan Desa Nggodimeda, sebagai lokasi rencana pembangunan Batalyon Teritorial Pembangunan (YTP) dan Marcheling Area (MA).

Dalam kegiatan tersebut, turut hadir Plt Camat Rote Tengah serta perwakilan PT. TBA, Bapak Rofinus Fangidae. Staf Yayasan, Bapak Ajub Tasoin, memimpin langsung peninjauan lapangan guna memastikan bahwa lahan hibah masyarakat telah aman dan siap digunakan untuk proses pembangunan.

Rencananya, peletakan batu pertama akan dilakukan bertepatan dengan kunjungan Pangdam IX/Udayana, mengingat anggaran pembangunan telah tersedia. Sebelum kegiatan tersebut, pihak PT. Yusinta Srikandi Mandiri akan melaksanakan pembersihan lokasi.

Kegiatan peninjauan berakhir pada pukul 17.05 WITA dalam keadaan aman dan kondusif. Hasil pemantauan menunjukkan bahwa lahan hibah dari masyarakat tidak memiliki permasalahan hukum maupun sosial, dan laporan hasil kegiatan akan segera disampaikan kepada Ketua Yayasan sebagai dasar pelaksanaan pembangunan.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Anggota Kodim 1613/Sumba Barat Ikuti Apel Gabungan Pengamanan Malam Tahun Baru

    Anggota Kodim 1613/Sumba Barat Ikuti Apel Gabungan Pengamanan Malam Tahun Baru

    • calendar_month Kamis, 1 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Dalam rangka menciptakan situasi yang aman dan kondusif pada malam pergantian tahun, anggota Kodim 1613/Sumba Barat mengikuti apel gabungan pengamanan malam Tahun Baru 2026 di wilayah Kabupaten Sumba Barat. Apel gabungan tersebut dilaksanakan di Lapangan Polres Sumba Barat, Rabu (31/12/2025). Apel gabungan ini diikuti oleh personel dari berbagai instansi terkait, di antaranya […]

  • Dandim Tabanan Turun Langsung Cek Lahan Strategis Rencana Pembangunan KDMP Buruan

    Dandim Tabanan Turun Langsung Cek Lahan Strategis Rencana Pembangunan KDMP Buruan

    • calendar_month Minggu, 14 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Tabanan — Komandan Kodim (Dandim) 1619/Tabanan, Letkol Inf Trijuang Danarjati, S.A.P., M.I.P., turun langsung ke lapangan untuk mengecek lahan yang direncanakan akan digunakan sebagai lokasi Koperasi Desa Merah Putih (KDMP) Buruan yang berlokasi di pinggir jalan raya Desa Buruan, Kecamatan Penebel, Kabupaten, Minggu (14/12/2025) Pengecekan dilakukan sebagai bentuk dukungan TNI AD melalui Kodim 1619/Tabanan terhadap […]

  • Pemerintah Gelar Program Makan Bergizi Gratis di Rote Ndao, Sasar 3.065 Peserta

    Pemerintah Gelar Program Makan Bergizi Gratis di Rote Ndao, Sasar 3.065 Peserta

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Pada hari ini, Selasa 23 September 2025 pukul 07.00 Wita, bertempat di Kompleks Perkantoran Ti’i Langga Permai, Jln. Lekunik, Kelurahan Mokdale, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao, telah dilaksanakan program Makan Bergizi Gratis (MBG) oleh Satuan Pelayanan Makanan Bergizi Gratis. Kegiatan ini berlangsung secara serentak dengan sistem bertahap di 16 titik sekolah dan […]

  • Babinsa Desa Wonda Ajak Warga Waspada Cuaca dan Jaga Keamanan Lingkungan

    Babinsa Desa Wonda Ajak Warga Waspada Cuaca dan Jaga Keamanan Lingkungan

    • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka menjalankan tugas pembinaan teritorial, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Kopda Melkyanus Lebok Da Cruz, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos), Pengamanan Wilayah (Pamwil), dan Monitoring situasi wilayah di Desa Wonda, Kecamatan Ndori, Kabupaten Ende. Kegiatan dimulai pada pukul 09.30 WITA hingga selesai, dengan tujuan utama untuk memantau perkembangan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah […]

  • Penyaluran 550 Karung Beras Berlangsung Tertib di Kolana Utara, Babinsa Turun Langsung

    Penyaluran 550 Karung Beras Berlangsung Tertib di Kolana Utara, Babinsa Turun Langsung

    • calendar_month Sabtu, 26 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 30
    • 0Komentar

    NTT- Alor Timur, 26 Juli 2025 – Babinsa Desa Mausamang dan Kelurahan Kolana Utara, Kopda Jeronimo Luis Varela, melaksanakan pendampingan kegiatan penyaluran bantuan beras dari Kementerian Koordinator Bidang Pangan Republik Indonesia kepada warga Kelurahan Kolana Utara, Kecamatan Alor Timur, Kabupaten Alor, Sabtu (26/07/2025). Adapun rincian bantuan yang disalurkan adalah sebanyak 550 karung beras, yang merupakan […]

  • Pererat Kemanunggalan TNI–Rakyat, Kompi Senapan C Yonif TP 834/WM Gelar Panen Kangkung

    Pererat Kemanunggalan TNI–Rakyat, Kompi Senapan C Yonif TP 834/WM Gelar Panen Kangkung

    • calendar_month Selasa, 6 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Nagekeo – Kompi Senapan C Batalyon Infanteri TP 834/Wakanga Mere melaksanakan kegiatan panen kangkung di area ketahanan pangan satuan yang berlokasi di Marshalling Area Yonif TP 834/Wakanga Mere, Selasa (6/1/2026). Kegiatan ini merupakan bagian dari program pembinaan teritorial dan ketahanan pangan yang secara rutin dilaksanakan oleh prajurit TNI AD guna mendukung kesejahteraan masyarakat di sekitar […]

expand_less