Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Perhatian Babinsa Karera Terhadap Kesehatan Warga, Monitoring Posyandu Lansia

Perhatian Babinsa Karera Terhadap Kesehatan Warga, Monitoring Posyandu Lansia

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
  • comment 0 komentar

NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 06/Karera Kodim 1601/Sumba Timur, Pratu Aldi Kore melaksanakan kegiatan monitoring pelaksanaan Posyandu Lansia di Desa Ananjaki, Kecamatan Karera, Kabupaten Sumba Timur, Senin (20/10/2025)

Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pendampingan Babinsa dalam mendukung program pemerintah di bidang kesehatan, khususnya pelayanan kesehatan bagi para lanjut usia. Dalam kegiatan tersebut, Pratu Aldi Kore turut memantau jalannya pelayanan kesehatan yang meliputi pemeriksaan tekanan darah, asam urat, gula darah, dan kolesterol, serta edukasi kesehatan bagi para lansia.

Menurut Pratu Aldi, kehadiran Babinsa dalam kegiatan Posyandu bertujuan untuk memberikan rasa aman, mendukung kelancaran kegiatan, serta mempererat hubungan antara Babinsa dan masyarakat.

Kegiatan Posyandu Lansia ini dihadiri oleh tenaga kesehatan dari Puskesmas setempat, serta warga lansia Desa Ananjaki. Seluruh kegiatan berjalan tertib dan lancar dengan tetap memperhatikan kebersihan serta kenyamanan peserta.

(Pendim 1601 ST)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Sampir Koptu Fahrurrozi Gerak Cepat Bantu Warga Urus dan Terima Akta Kelahiran di Hari Juang Kartika TNI AD
    NTB

    Babinsa Sampir Koptu Fahrurrozi Gerak Cepat Bantu Warga Urus dan Terima Akta Kelahiran di Hari Juang Kartika TNI AD

    • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat — NTB, Wujud nyata kedekatan TNI AD dengan masyarakat kembali terlihat melalui langkah cepat dan kepedulian Babinsa Kelurahan Sampir, Koptu Fahrurrozi, yang mendampingi warga dalam proses pembuatan hingga penyerahan akta kelahiran di wilayah binaannya. Kegiatan ini dilaksanakan pada Jum’at, (14/11/2025) pukul 09.00 Wita, bertempat di Lingkungan Muhajirin RT/RW 020/002, Kelurahan Sampir, Kecamatan Taliwang. […]

  • Babinsa Koramil Alak Amankan Nataru Pelabuhan Bandara Kupang

    Babinsa Koramil Alak Amankan Nataru Pelabuhan Bandara Kupang

    • calendar_month Minggu, 28 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Babinsa Tenau Koramil 1604-07/Alak, Serka Hasan Basri dan Serda Lamber Talan, melaksanakan tugas pengamanan yang tergabung dalam Posko Pengamanan Natal dan Tahun Baru (Nataru) di Pelabuhan Tenau, Kota Kupang. Kegiatan ini dilakukan sebagai bentuk dukungan TNI AD dalam menciptakan situasi yang aman, tertib, dan kondusif bagi masyarakat pengguna jasa transportasi laut selama perayaan […]

  • Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk Gelar Patroli Malam, Jaga Kondusivitas Wilayah

    Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk Gelar Patroli Malam, Jaga Kondusivitas Wilayah

    • calendar_month Senin, 15 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga ketertiban dan keamanan wilayah binaan, anggota Piket Koramil 1628-03/Seteluk melaksanakan patroli malam di wilayah Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat, Senin (15/12/2025) malam. Kegiatan patroli tersebut dilaksanakan oleh Koptu Agus Sugeng Prayitno pada pukul 21.20 WITA dengan menyasar sejumlah titik rawan di seputaran Kecamatan Seteluk. Patroli ini merupakan bagian […]

  • Babinsa Ramil 1602-01/Ende Tingkatkan Kamtibmas Lewat Komsos dan Pamwil di Desa Raburia

    Babinsa Ramil 1602-01/Ende Tingkatkan Kamtibmas Lewat Komsos dan Pamwil di Desa Raburia

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Ende, – Serka Piter Kase, Babinsa Ramil 1602-01/Ende, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Dusun Wawoweu, Desa Raburia, Kecamatan Ende, Kabupaten Ende, Rabu (26/11/2025) pukul 11.00 Wita hingga selesai. Kegiatan ini bertujuan untuk menjaga keamanan, mempererat hubungan TNI dengan masyarakat, serta meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap keamanan lingkungannya. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa […]

  • Tingkatkan Sinergitas, Pasi Intel Kodim 1601 Hadiri Rapat Bahas Ancaman Ketentraman Warga
    NTT

    Tingkatkan Sinergitas, Pasi Intel Kodim 1601 Hadiri Rapat Bahas Ancaman Ketentraman Warga

    • calendar_month Jumat, 8 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 97
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur.Dalam upaya menjaga stabilitas dan keamanan wilayah, Pasi Intel Kodim 1601/Sumba Timur, Lettu Inf Hendrik Karamulla, menghadiri rapat diskusi strategis bersama unsur pemerintahan daerah dan stakeholder terkait. Kegiatan tersebut berlangsung di ruang rapat Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Sekretariat Daerah Kabupaten Sumba Timur, Kelurahan Matawai, Kecamatan Kota Waingapu, pada Jumat (08/08/2025). Rapat tersebut bertujuan […]

  • Paskibraka Denpasar Siap Kibarkan Bendera Merah Putih di HUT RI Ke-80 Tahun

    Paskibraka Denpasar Siap Kibarkan Bendera Merah Putih di HUT RI Ke-80 Tahun

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 26
    • 0Komentar

    BALI – Denpasar, Dandim 1611/Badung, Kolonel Inf I Putu Tangkas Wiratawan, S.I.P., menghadiri Upacara Pengukuhan Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Kota Denpasar, untuk peringatan HUT RI Ke-80 Tahun Kemerdekaan. Upacara ini diikuti oleh sekitar 200 orang lebih dan bertempat di halaman Gedung Dharma Alaya (DNA), Jln. Mulawarman, Dauh Puri Kaja, Kecamatan Denpasar Utara, Kota Denpasar. […]

expand_less