Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Tingkatkan Keamanan Wilayah, Babinsa Kodim 1602/Ende Gelar Komsos dan Pamwil di Detukeli

Tingkatkan Keamanan Wilayah, Babinsa Kodim 1602/Ende Gelar Komsos dan Pamwil di Detukeli

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Ende, Dalam upaya mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pratu Laurensius Laja, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Kebesani, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende, Senin (20/10/2025) pukul 08.00 WITA.

Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pokok Satuan Komando Kewilayahan (Satkowil) TNI AD, dalam rangka menjaga stabilitas keamanan serta menjalin kedekatan dengan masyarakat di wilayah binaan.

Dalam pelaksanaannya, Babinsa memberikan rasa aman dan nyaman kepada warga serta menumbuhkan rasa simpatik terhadap kehadiran TNI yang senantiasa berada di tengah-tengah masyarakat.

Warga Desa Kebesani menyambut positif kehadiran Babinsa dan menunjukkan antusiasme tinggi terhadap kegiatan yang digelar. Kegiatan Komsos dan Pamwil berlangsung dengan lancar, tertib, dan aman tanpa kendala berarti.

“Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat sangat dirasakan manfaatnya. Selain menjaga keamanan, Babinsa juga menjadi jembatan komunikasi yang efektif antara warga dan institusi TNI,” ujar salah satu warga setempat.

Kegiatan ini diharapkan dapat terus memperkuat sinergi antara TNI dan masyarakat serta menjaga kondusifitas wilayah binaan.

(PENDIM 1602/ENDE)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Puncak Jeringo Gelar Patroli Malam di Pelabuhan Kayangan Jaga Kamtibmas
    NTB

    Babinsa Puncak Jeringo Gelar Patroli Malam di Pelabuhan Kayangan Jaga Kamtibmas

    • calendar_month Senin, 17 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    LOMBOK TIMUR — Babinsa Desa Puncak Jeringo, Serda Maszaidi, melaksanakan Patroli Malam, bertempat di kawasan Pelabuhan Kayangan, Desa Labuhan Lombok, Kecamatan Pringgabaya, Kabupaten Lombok Timur. Minggu(16/11/2025). ‎ ‎Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas rutin Babinsa dalam menjaga kesiapsiagaan wilayah serta memastikan keamanan lingkungan tetap kondusif. ‎ ‎Dalam kegiatan tersebut, Serda Maszaidi mengimbau para pemuda dan […]

  • Babinsa Koramil 1612-03/Reok Tanamkan Disiplin dan Mental Baja untuk Paskibraka 2025

    Babinsa Koramil 1612-03/Reok Tanamkan Disiplin dan Mental Baja untuk Paskibraka 2025

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 96
    • 0Komentar

    Reok, 14 Agustus 2025 – Suasana di Makoramil 1612-03/Reok pagi itu terasa berbeda. Di bawah terik matahari, puluhan calon anggota Paskibraka tingkat Kecamatan Reok tampak berbaris rapi. Mereka tengah mengikuti pelatihan intensif yang dipimpin langsung oleh Danpos Pelatih (DPP) Serma Ali Safrudin bersama lima orang anggota Koramil 1612-03/Reok. Materi yang diberikan para Babinsa cukup padat: […]

  • Koramil 1607-04/Alas Bersinergi Cegah Kekerasan Terhadap Perempuan dan Lindungi Disabilitas
    NTT

    Koramil 1607-04/Alas Bersinergi Cegah Kekerasan Terhadap Perempuan dan Lindungi Disabilitas

    • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 37
    • 0Komentar

    Sumbawa – NTB. Dalam rangka mendukung program pemerintah di bidang kesehatan dan perlindungan terhadap kelompok rentan, Danramil 1607-04/Alas Kapten Inf Triono Budi Waskito yang diwakili oleh Babinsa Desa Alas Barat, Serka Rasyid, menghadiri kegiatan penyuluhan pencegahan kekerasan terhadap perempuan serta penyuluhan kesehatan bagi penyandang disabilitas di wilayah kerja Puskesmas Alas Barat Tahun 2025. Kegiatan tersebut […]

  • Apel Siaga Koramil 1608-04/Woha Sukses Jaga Stabilitas dan Ketertiban Masyarakat

    Apel Siaga Koramil 1608-04/Woha Sukses Jaga Stabilitas dan Ketertiban Masyarakat

    • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Woha,Bima_ 1 Agustus 2025 – Koramil 04/Woha melaksanakan apel siaga dan patroli mandiri sebagai upaya menciptakan kondisi aman dan kondusif di wilayah Kabupaten Bima. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Danramil 1608-04/Woha Kapten Cba Iwan Susanto SH, dengan melibatkan 10 personel TNI serta didukung oleh lima anggota dari Polsek Woha. Patroli menyasar berbagai titik vital, termasuk […]

  • Si Jago Merah Lalap Bengkel Sepeda Motor Di Desa Tangkas, Aparat Gabungan Bersinergi Gelar Pemadaman

    Si Jago Merah Lalap Bengkel Sepeda Motor Di Desa Tangkas, Aparat Gabungan Bersinergi Gelar Pemadaman

    • calendar_month Senin, 12 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Klungkung, – Sebuah bengkel sepeda motor ( Sukma Sari Motor ) yang berlokasi di jalur jalan by pas Ida Bagus Mantra, Banjar Dukuh desa Gelgel, Kecamatan/Kabupaten Klungkung dilalap si jago merah pada Minggu ( 11/01/26 ). Peristiwa kebakaran yang menimpa bengkel milik Wayan Mariana ( 40 tahun ) warga Dusun Ambengan Desa Tangkas tersebut terjadi […]

  • Solidaritas TNI dalam Dukungan Kemanusiaan di Tengah Duka Anggota Satuan

    Solidaritas TNI dalam Dukungan Kemanusiaan di Tengah Duka Anggota Satuan

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Jembrana, Bali – Rasa kekeluargaan dan solidaritas tinggi ditunjukkan oleh jajaran Koramil 1617-03/Melaya di bawah kepemimpinan Kapten Inf I Ketut Widiana. Pada hari Rabu, 26 November 2025, Danramil Melaya memimpin langsung anggotanya untuk melayat dan mengikuti prosesi perabuan (pengabenan) jenazah almarhum I Ketut Wiriana, yang merupakan orang tua kandung dari Kopda Ketut Adidana, salah satu […]

expand_less