Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Sinergi Babinsa dan Bhabinkamtibmas Jaga Ketertiban Gelar Pangan Murah di Taman Kota Singaraja

Sinergi Babinsa dan Bhabinkamtibmas Jaga Ketertiban Gelar Pangan Murah di Taman Kota Singaraja

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Minggu, 19 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Buleleng, 19 Oktober 2025 — Suasana pagi di Area Car Free Day Taman Kota Singaraja terasa semakin semarak dengan digelarnya kegiatan Gelar Pangan Murah yang diselenggarakan oleh Pemerintah Kabupaten Buleleng. Kegiatan ini menarik perhatian warga yang memanfaatkan akhir pekan untuk berolahraga sekaligus berbelanja kebutuhan pokok dengan harga terjangkau.

Babinsa Kelurahan Banjar Jawa, Serda I Made Sastrawan, bersama Bhabinkamtibmas Aipda Dewa Putu Eka Ariawan, S.H., turut hadir melakukan pemantauan guna memastikan kegiatan berjalan aman dan tertib.

Acara yang dimulai pukul 06.30 WITA ini juga dihadiri oleh sejumlah pejabat penting daerah, di antaranya Wakil Bupati Buleleng I Gede Supriatna, S.H., Kasdim 1609/Buleleng Mayor Inf. I Gede Nariada mewakili Dandim, Kapolsek Singaraja Kompol Gede Juli, S.IP. mewakili Kapolres, serta Asisten I Setda Kabupaten Buleleng, para Kepala OPD, Camat Buleleng I Made Dwi Adnyana, S.Stp., M.A.P., dan Dirut Perumda Air Minum Tirta Hita Buleleng Made Lestariana, S.E.

Selain menjadi ajang promosi produk lokal, kegiatan ini juga memberikan ruang bagi pelaku UMKM Buleleng untuk memperkenalkan hasil produksi mereka kepada masyarakat. Kehadiran warga yang antusias di sepanjang Jalan Ngurah Rai menambah semarak suasana Car Free Day kali ini.

Kegiatan Gelar Pangan Murah berlangsung lancar dan kondusif hingga selesai pada pukul 09.00 WITA, mencerminkan sinergi yang baik antara pemerintah daerah, aparat keamanan, dan masyarakat dalam mendukung stabilitas pangan di Kabupaten Buleleng.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kodim 1624/Flotim Hadir di Sukutokan, Salurkan 8 Ton Beras SPHP Murah Bersama BULOG

    Kodim 1624/Flotim Hadir di Sukutokan, Salurkan 8 Ton Beras SPHP Murah Bersama BULOG

    • calendar_month Minggu, 28 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Kelubagolit – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI), Kodim 1624/Flores Timur bersama Perum BULOG Cabang Flores Timur kembali melaksanakan Gerakan Pangan Murah di Desa Sukutokan, Kecamatan Kelubagolit, Kabupaten Flores Timur, Minggu (28/09/2025). Kegiatan ini dipimpin oleh Perwira Seksi Teritorial (Pasi Ter) Kodim 1624/Flotim, Kapten Inf Ismail Ratuloli, yang secara langsung […]

  • Babinsa Getakan Gelar Komsos Bersama Bidan Desa

    Babinsa Getakan Gelar Komsos Bersama Bidan Desa

    • calendar_month Sabtu, 15 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dalam rangka menjaga hubungan harmonis dengan tenaga kesehatan, babinsa Getakan Koramil 1610-02/Banjarangkan Serma Wayan Sukadana selalu mengoptimalkan komunikasi dalam berbagai kesempatan.   Komunikasi ini kembali dilaksanakan Serma Wayan disela kegiatan pemantauan situasi dan kondisi wilayah dengan berkunjung ke Kantor Pustu dan melaksanakan komunikasi sosial bersama Bidan Desa dan Kader PKK, Sabtu ( 15/11/25 ). […]

  • Babinsa Kelusa Pastikan Upacara Aci Keburan Berjalan Aman dan Tertib

    Babinsa Kelusa Pastikan Upacara Aci Keburan Berjalan Aman dan Tertib

    • calendar_month Minggu, 30 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Gianyar – Payangan, Sabtu (30/11/2025) Yakinakan pelaksanaan Upacara Aci Keburan berjalan aman, Babinsa Desa Kelusa Koramil 1616-07/Payangan Serda I Wayan Martika bersama Bhabinkamtibmas Desa Kelusa Aiptu I Wayan Muriana serta Pecalang Desa Adat Kelusa melaksanakan pengamanan dan pemantauan rangkaian Upacara Aci Keburan hari kedua di Pura Hyang Api, Banjar Triwangsa, Desa Kelusa, Kecamatan Payangan, Kabupaten […]

  • Sinergi Babinsa Dan Kontraktor Wujudkan Akses Jalan Desa

    Sinergi Babinsa Dan Kontraktor Wujudkan Akses Jalan Desa

    • calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Babinsa Desa Nekmese, Koramil 1604-04/Amarasi, Sertu Eujebio Cristovao, bersama aparat desa dan kontraktor melaksanakan pekerjaan pembukaan jalan baru menuju Kampung Lama Desa Nekmese, Kec. Amarasi, Kab. Kupang. Selasa (16/09/2025). Dalam kegiatan itu, Sertu Eujebio Cristovao menyampaikan kepada pihak kontraktor agar mengoptimalkan penggunaan alat berat sehingga pekerjaan dapat selesai lebih cepat. Hal ini penting […]

  • Babinsa Koramil 1627-03/Batutua Dukung Gerakan Pangan Murah di Desa Sakubatun

    Babinsa Koramil 1627-03/Batutua Dukung Gerakan Pangan Murah di Desa Sakubatun

    • calendar_month Minggu, 24 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 53
    • 0Komentar

    Rote Ndao, 24 Agustus 2025 – Dalam rangka mendukung Gerakan Pangan Murah (GPM) dan menjaga kestabilan harga beras di masyarakat, Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Praka Nuh Nubatonis, melaksanakan kegiatan penjualan beras SPHP bertempat di Desa Sakubatun, Kecamatan Rote Barat Daya, Kabupaten Rote Ndao, pada Minggu (24/8). Pada kesempatan tersebut, sebanyak 40 karung beras SPHP kemasan diturunkan […]

  • Babinsa Emang Lestari Dampingi Penyaluran 7.940 Kg Beras kepada 397 KK

    Babinsa Emang Lestari Dampingi Penyaluran 7.940 Kg Beras kepada 397 KK

    • calendar_month Rabu, 23 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 32
    • 0Komentar

    NTB – Sumbawa — Babinsa Desa Emang Lestari, Koramil 1607-07/Lunyuk, Kodim 1607/Sumbawa, Serda Nurhadi melaksanakan pendampingan penyaluran bantuan beras dari program ketahanan pangan kepada masyarakat di Desa Emang Lestari, Kecamatan Lunyuk, Rabu (23/7/2025). Penyaluran bantuan ini merupakan bagian dari program pemerintah pusat dalam rangka mendukung ketahanan pangan masyarakat. Adapun jumlah bantuan yang disalurkan sebanyak 7.940 […]

expand_less