Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Dandim 1627/Rote Ndao dan Bupati Paulus Henuk Tinjau Penyiapan Ground Breaking KDKMP di Oelua

Dandim 1627/Rote Ndao dan Bupati Paulus Henuk Tinjau Penyiapan Ground Breaking KDKMP di Oelua

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Rote Ndao-Pada hari Jumat, tanggal 17 Oktober 2025, pukul 15.15 hingga 16.25 Wita, Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Sertu Jose Timo, bersama komponen masyarakat melaksanakan kegiatan penyiapan Ground Breaking Koperasi Digital Karya Merah Putih (KDKMP) di wilayah Kodim 1627/Rote Ndao, tepatnya di Desa Oelua, Kecamatan Loaholu.

Kegiatan tersebut meliputi pembersihan lokasi, perataan lahan pembangunan, pembuatan bouwplank, penyusunan material, penyiapan tenda tamu dan fasilitas Vidcon, hingga pelaksanaan kegiatan Vidcon. Semua dilakukan dengan semangat gotong royong antara aparat TNI, pemerintah daerah, dan masyarakat.

Hadir dalam kegiatan tersebut Bupati Rote Ndao, Bapak Paulus Henuk, SH, dan Komandan Kodim 1627/Rote Ndao, Letkol Kav Kurnia Santiadi Wicaksono, SH, yang turut meninjau langsung kesiapan lokasi. Kehadiran keduanya menjadi wujud sinergi kuat antara pemerintah daerah dan TNI dalam mendorong kemajuan ekonomi masyarakat melalui pengembangan koperasi digital.

Selain itu, turut hadir Sekda Rote Ndao Jonas Hel, SE, Kabag Log Polres Rote Ndao AKP Yapi Koko, perwakilan Kejari Rote Ndao Kasi Intel Alim Irmanda, SH, Kadis Koperindag Johson D. Haning, Camat Loaholu Jemi O. Adu, Kepala Desa Oelua Mikael Henuk, Ketua Pengurus Koperasi Oelua Johanis Fanggidae, serta unsur tokoh agama, tokoh adat, tokoh masyarakat, dan aparat keamanan dari TNI-Polri.

Seluruh rangkaian kegiatan berjalan lancar, aman, dan penuh antusiasme. Kehadiran Bupati dan Dandim Rote Ndao menunjukkan komitmen bersama dalam mendukung pembangunan berbasis koperasi digital sebagai langkah nyata untuk memperkuat ekonomi masyarakat di wilayah Kabupaten Rote Ndao.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Rote Timur Dampingi Pembagian Makanan Bergizi untuk 2.905 Pelajar di Kabupaten Rote Ndao

    Babinsa Rote Timur Dampingi Pembagian Makanan Bergizi untuk 2.905 Pelajar di Kabupaten Rote Ndao

    • calendar_month Jumat, 7 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Rote Ndao, 7 November 2025 — Sebagai wujud kepedulian terhadap peningkatan kesehatan dan gizi anak-anak sekolah di wilayah binaannya, Babinsa Koramil 1627-02/Rote Timur, Serda Ismail Rahadat, melaksanakan pendampingan kegiatan pemberian makanan sehat bergizi yang diselenggarakan oleh Yayasan Terdinda Berkat Lancar, bekerja sama dengan BGN RI, bertempat di Desa Papela, Kecamatan Rote Timur, Kabupaten Rote Ndao, […]

  • Sinergi TNI dan Rakyat, Masjid Baitul Firdaus Dompu Dibangun Lewat Karya Bakti

    Sinergi TNI dan Rakyat, Masjid Baitul Firdaus Dompu Dibangun Lewat Karya Bakti

    • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 102
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Dalam upaya memperkuat kemanunggalan TNI dan rakyat, Danramil 1614-01/Dompu Lettu Inf H. Ilham bersama Pelda Suratman turun langsung mengomandoi anggota Koramil serta masyarakat setempat dalam kegiatan Karya Bakti pengecoran Masjid Baitul Firdaus di Lingkungan Ginte, Kelurahan Kandai Dua, Kecamatan Woja, Kabupaten Dompu, pada Senin (18/8/2025). Sejak pagi, anggota Koramil dan warga masyarakat […]

  • Babinsa Pantar Barat Laut Ikuti Lokakarya Mini Lintas Sektor Evaluasi Program Puskesmas

    Babinsa Pantar Barat Laut Ikuti Lokakarya Mini Lintas Sektor Evaluasi Program Puskesmas

    • calendar_month Kamis, 18 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    NTT — ALOR —, Babinsa Koramil 1622-02/Pantar, Sertu Imran A. Kawali, menghadiri kegiatan Lokakarya Mini Lintas Sektor UPTD Puskesmas Kayang pada Kamis (18/12/2025) pukul 09.00 hingga 11.30 WITA. Kegiatan tersebut berlangsung di Aula UPTD Puskesmas Kayang, Desa Kayang, Kecamatan Pantar Barat Laut, Kabupaten Alor, dengan agenda utama pembahasan evaluasi Program Puskesmas Tahun 2025. Lokakarya mini […]

  • Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Bantu Pengerjaan Irigasi dan Tingkatkan Keamanan Desa Tou Timur

    Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Bantu Pengerjaan Irigasi dan Tingkatkan Keamanan Desa Tou Timur

    • calendar_month Senin, 8 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kecamatan Kotabaru, melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) di Dusun Ratebobi, Desa Tou Timur, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende. Kegiatan berlangsung mulai pukul 09.00 Wita hingga selesai. Kegiatan tersebut tidak hanya berfokus pada pemantauan keamanan, tetapi juga melibatkan bantuan langsung kepada masyarakat. Babinsa, Serda La Woe Buton, bersama […]

  • Koramil 1614-03/Hu’u Gelar Ronda Malam Bersama Warga

    Koramil 1614-03/Hu’u Gelar Ronda Malam Bersama Warga

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Dompu NTB– Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u kembali menunjukkan komitmen dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) dengan melaksanakan kegiatan ronda malam pada Kamis, 25 September 2025. Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas teritorial TNI AD yang terus hadir di tengah masyarakat untuk memastikan situasi wilayah tetap aman dan kondusif. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa terjun langsung bersama […]

  • Everyday Tech: Ordinary Gadgets with Extraordinary Features for 2023

    Everyday Tech: Ordinary Gadgets with Extraordinary Features for 2023

    • calendar_month Sabtu, 17 Feb 2024
    • account_circle Rossa
    • visibility 328
    • 0Komentar

    As the timeline of technology perpetually accelerates, 2023 emerges as a testament to human creativity and ingenuity. The realm of gadgets is no longer restricted to mere utility; it’s about amplifying human potential and redefining boundaries. With each passing day, these handheld marvels become an even more integrated part of our daily lives, intertwining with […]

expand_less