Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Sinergi Babinsa dan Aparat Wilayah Amankan Kunjungan Uskup Agung Kupang di Rote Ndao

Sinergi Babinsa dan Aparat Wilayah Amankan Kunjungan Uskup Agung Kupang di Rote Ndao

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Kamis, 16 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Rote Ndao, NTTBabinsa Koramil 1627-03 Batutua melaksanakan pendampingan dan pemantauan kegiatan Kunjungan Pastoral Uskup Agung Kupang, Mgr. Hironimus Pakaenoni, di Kapela St. Petrus Ndao, Kecamatan Pulau Ndao Nuse, Kabupaten Rote Ndao, Kamis (16/10/2025).

Uskup Agung Kupang bersama rombongan tiba di Pelabuhan Rakyat Desa Ndao Nuse sekitar pukul 10.10 WITA menggunakan perahu Enam Putri. Kunjungan ini merupakan bagian dari kegiatan pastoral di wilayah Keuskupan Agung Kupang yang meliputi daerah kepulauan, termasuk Pulau Ndao Nuse.

Turut mendampingi Uskup Agung dalam rombongan, Sekjen Keuskupan Agung Kupang Rm. Erminus Fkun, Pastor Paroki St. Kristoforus Ba’a RD. Ardi Meman, Pastor Rekan RD. Peter Seto Dai, Kepala Kantor UPBU D.C. Saudale Rote Yulius Kismono, S.E., serta Kepala PLN Kabupaten Rote Ndao.

Kedatangan Uskup Agung Kupang disambut hangat oleh umat Kapela St. Petrus Ndao, para suster, serta pengurus stasi. Hadir pula Camat Ndao Nuse, Kepala Desa Anarae, Danpos Pulau Ndao Nuse, dan Kapospol Pulau Ndao Nuse yang turut memantau jalannya kegiatan.

Kunjungan pastoral tersebut berlangsung dengan tertib, aman, dan lancar, menunjukkan sinergi yang baik antara aparat kewilayahan, tokoh agama, dan masyarakat dalam menciptakan suasana damai dan kondusif di wilayah Pulau Ndao Nuse.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kapolres Karangasem Pimpin Rapat Kesiapan Ground Breaking Pembangunan SPPG untuk Program Makan Bergizi Gratis

    Kapolres Karangasem Pimpin Rapat Kesiapan Ground Breaking Pembangunan SPPG untuk Program Makan Bergizi Gratis

    • calendar_month Sabtu, 26 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 36
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Kapolres Karangasem AKBP Joseph Edward Purba, S.H., S.I.K., M.H., memimpin rapat kesiapan ground breaking pembangunan Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Polres Karangasem pada Sabtu (26/7/2025). Rapat yang berlangsung di Aula Dira Berata Polres Karangasem ini dihadiri oleh Panitia Pembangunan, pihak kontraktor, serta I Wayan Suparta yang telah sukses mengelola SPPG Mandiri. Pembangunan SPPG […]

  • Babinsa Narmada Tinjau Pembangunan Talud dan Jembatan Tani Golong
    NTB

    Babinsa Narmada Tinjau Pembangunan Talud dan Jembatan Tani Golong

    • calendar_month Rabu, 12 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Lombok Barat, NTB – Upaya meningkatkan kesejahteraan petani terus digalakkan oleh aparat TNI melalui pendampingan dan pengawasan pembangunan infrastruktur pertanian. Seperti yang dilakukan Bintara Pembina Desa (Babinsa) Golong, Komando Rayon Militer (Koramil) 1606-08/Narmada, Serka Mulyanto dalam melaksanakan pengecekan pengerjaan talud dan jembatan jalan usaha tani di Dusun Tibupiling, Desa Golong, Kecamatan Narmada, Lombok Barat, Nusa […]

  • TNI–Polri Bersinergi, Apel Gelar Pasukan Operasi Zebra Rinjani 2025 Digelar di Lombok Timur ‎
    NTB

    TNI–Polri Bersinergi, Apel Gelar Pasukan Operasi Zebra Rinjani 2025 Digelar di Lombok Timur ‎

    • calendar_month Senin, 17 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 14
    • 0Komentar

    ‎‎LOMBOK TIMUR — Pelaksanaan Apel Gelar Pasukan Operasi Zebra Rinjani 2025 digelar di lapangan Mapolres Lombok Timur pada Senin, 17 November 2025, pukul 07.45 Wita. Kegiatan ini turut dihadiri Pasiops Kodim 1615/Lotim Kapten CZI Isa Ansyari yang mewakili Dandim 1615/Lotim sebagai wujud sinergitas TNI–Polri dalam mendukung terciptanya keamanan, keselamatan, ketertiban, dan kelancaran lalu lintas di […]

  • Beri Keamanan Dan Kenyamanan Di Obyek Wisata, Babinsa Koramil Nusa Penida Pantau pantai Crystal Bay

    Beri Keamanan Dan Kenyamanan Di Obyek Wisata, Babinsa Koramil Nusa Penida Pantau pantai Crystal Bay

    • calendar_month Jumat, 12 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 17
    • 0Komentar

      Klungkung,- Sebagai langkah preventif menyingkapi perubahan cuaca yang begitu cepat, Babinsa Sakti Koramil 1610-04/Klungkung Sertu Nyoman Dayuh turun langsung melaksanakan pemantauan ke berbagai objek wisata yang berada di wilayah binaannya, salah satunya di obyek wisata pantai Crystal Bay, Desa Sakti, Kecamatan Nusa Penida, kabupaten Klungkung, Jumat ( 12/09/25 ).  Pemantauan yang dilakukan Babinsa Sertu […]

  • Babinsa Desa Tebo Intensifkan Komsos dan Monitoring Wilayah untuk Jaga Stabilitas Keamanan Desa

    Babinsa Desa Tebo Intensifkan Komsos dan Monitoring Wilayah untuk Jaga Stabilitas Keamanan Desa

    • calendar_month Minggu, 30 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 39
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat — NTB, Dalam rangka memperkuat pembinaan teritorial serta memastikan situasi keamanan tetap kondusif, Babinsa Desa Tebo melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan monitoring wilayah pada Minggu, (30/11/2025) pukul 10.25 WITA. Kegiatan ini menjadi bagian dari tugas rutin Babinsa untuk menjalin kedekatan dengan masyarakat sekaligus memantau langsung kondisi wilayah binaan. Melalui Komsos, Babinsa memberikan […]

  • Babinsa Desa Beringin Jaya Imbau Nelayan Waspadai Cuaca Buruk
    NTB

    Babinsa Desa Beringin Jaya Imbau Nelayan Waspadai Cuaca Buruk

    • calendar_month Selasa, 11 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Babinsa Desa Beringin Jaya, Sertu Ihwan, melaksanakan patroli malam dan kontrol wilayah pada Minggu (9/11/2025) pukul 20.30 WITA di Dusun Oi Ua, Kecamatan Pekat, Kabupaten Dompu. Kegiatan ini dilakukan bersama warga binaan yang sedang melaksanakan ronda malam. Dalam kesempatan tersebut, Babinsa menyapa warga dan turut bergabung dalam kegiatan ronda untuk memastikan situasi […]

expand_less