Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Wujud Kepedulian Babinsa, Hadiri Rembug Stunting Demi Generasi Sehat Kampung Bugis

Wujud Kepedulian Babinsa, Hadiri Rembug Stunting Demi Generasi Sehat Kampung Bugis

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 15 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Buleleng, 15 Oktober 2025 — Dalam upaya memperkuat kolaborasi lintas sektor untuk menekan angka stunting, Babinsa Kelurahan Kampung Bugis Pelda Dedy bersama Bhabinkamtibmas Aiptu Mustakim, SH menghadiri kegiatan Rembug Stunting yang digelar di Gedung Balairung, Jalan Imam Bonjol No.67, Kampung Bugis, Kecamatan Buleleng, Rabu (15/10).

Kegiatan yang dimulai pukul 09.00 Wita ini turut dihadiri oleh Plt. Lurah Kampung Bugis beserta staf, Bidan Gizi Puskesmas Buleleng I, Bidan Kelurahan, Kepala Lingkungan, Ketua LPM, Ketua TP PKK, PLKB, serta para kader Posyandu.

Dalam rembug tersebut, para peserta membahas kondisi terkini angka stunting di wilayah Kampung Bugis yang mengalami peningkatan di kuartal ketiga tahun 2025 — dari tiga menjadi enam balita yang masuk kategori stunting. Kondisi ini menjadi perhatian serius semua pihak karena dampak jangka pendek maupun panjang yang dapat menghambat tumbuh kembang anak.

Kegiatan yang berlangsung hingga pukul 10.30 Wita ini berjalan lancar, aman, dan penuh semangat kebersamaan, mencerminkan komitmen kuat masyarakat dan aparat Kelurahan Kampung Bugis dalam menciptakan generasi yang sehat dan berkualitas.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa dan Babinkamtibmas Gelar Monitoring Keamanan di Desa Ndorurea

    Babinsa dan Babinkamtibmas Gelar Monitoring Keamanan di Desa Ndorurea

    • calendar_month Jumat, 29 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Ende, Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1602-01/Ende bersama Babinkamtibmas melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Ndorurea 1, Dusun 3, tepatnya di depan pertokoan SENTOSA, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende. Kegiatan yang dimulai pukul 08.00 WITA ini dihadiri oleh sekitar 200 warga desa serta unsur aparat […]

  • Babinsa Dampingi Penyaluran Bansos Pangan Tahap II di Pulau Usu, Rote Ndao

    Babinsa Dampingi Penyaluran Bansos Pangan Tahap II di Pulau Usu, Rote Ndao

    • calendar_month Kamis, 11 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Rote Ndao, 11 Desember 2025 – Pelaksanaan penyaluran Bantuan Sosial (Bansos) Pangan tahap II tahun 2025 untuk masyarakat Pulau Usu, Desa Tenelai, kembali mendapatkan pendampingan langsung dari aparat TNI di wilayah Kodim 1627/Rote Ndao. Pada Kamis pagi pukul 08.30 Wita, Babinsa Sertu Andre T dari Koramil 1627/— melaksanakan tugas pengawalan sekaligus memastikan proses distribusi berjalan […]

  • Peran Aktif Perbekel dan Warga Batuan Sukseskan Program RTLH TMMD 125

    Peran Aktif Perbekel dan Warga Batuan Sukseskan Program RTLH TMMD 125

    • calendar_month Jumat, 1 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 114
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Jumat (1/8/2025) H+9 Semangat gotong royong dan kepedulian sosial kembali terpancar di Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar. Melalui program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 Tahun 2025, satu unit Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) milik Dewa Made Putra (39), seorang tukang sampah di Banjar Tengah, kini telah direhabilitasi menjadi tempat tinggal […]

  • Pasi Intel Kodim 1628/KSB Tekankan Perintah Komando Atas: Prajurit Wajib Miliki Lima Akun Media Sosial

    Pasi Intel Kodim 1628/KSB Tekankan Perintah Komando Atas: Prajurit Wajib Miliki Lima Akun Media Sosial

    • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Menindaklanjuti perintah Komando Atas, Perwira Seksi Intelijen (Pasi Intel) Kodim 1628/Sumbawa Barat memberikan pengarahan kepada seluruh prajurit agar wajib memiliki lima akun media sosial resmi, yakni Twitter, Facebook, TikTok, YouTube, dan Instagram. Pengarahan tersebut dilaksanakan di halaman Makodim 1628/Sumbawa Barat, Jalan Labuhan Balat No. 03, Kelurahan Bugis, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa […]

  • Babinsa Desa Persiapan Seteluk Rea Dampingi Program Makan Bergizi Gratis di SDN 3 Seteluk

    Babinsa Desa Persiapan Seteluk Rea Dampingi Program Makan Bergizi Gratis di SDN 3 Seteluk

    • calendar_month Rabu, 8 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 69
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mendukung Program Pemerintah tentang Makan Bergizi Gratis (MBG), anggota Koramil 1628-03/Seteluk Babinsa Desa Persiapan Seteluk Rea, Serda Muhamad Hidir, melaksanakan kegiatan pendampingan pelaksanaan program MBG yang digelar di SD Negeri 3 Seteluk, Desa Persiapan Seteluk Rea, Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Rabu (08/10/2025) pukul 09.00 Wita. Kegiatan ini […]

  • Solidaritas TNI Polri Meriahkan Donor Darah Hotel Cristal

    Solidaritas TNI Polri Meriahkan Donor Darah Hotel Cristal

    • calendar_month Minggu, 16 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 32
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Babinsa Kelurahan Bakunase Koramil 1604-01/Kupang, Sertu La Dane, bersama anggota Koramil 01, personel Korem 161/Wira Sakti, anggota Polisi Militer, serta personel Brimob Polda NTT mengikuti kegiatan Donor Darah dalam rangka memperingati HUT Hotel Cristal ke-29. Kegiatan sosial ini berlangsung di lobi Hotel Cristal, Kelurahan Pasir Panjang, Kecamatan Kota Lama, Kota Kupang, dan diikuti […]

expand_less