Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Tambak Sari Aktif Bina Warga Lewat Komsos dan Monitoring Wilayah

Babinsa Tambak Sari Aktif Bina Warga Lewat Komsos dan Monitoring Wilayah

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Selasa, 14 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat — NTB, Dalam rangka mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat serta menjaga kondusifitas wilayah, Babinsa Desa Tambak Sari, Koptu Arifin, anggota Koramil 1628-04/Poto Tano, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan monitoring wilayah di Desa binaannya, Selasa (14/10/2025).

Dalam kegiatan tersebut, Koptu Arifin menyapa dan berinteraksi langsung dengan masyarakat, sekaligus memberikan imbauan agar warga senantiasa menjaga keamanan dan ketertiban (Kamtibmas) di lingkungan masing-masing. Ia menekankan pentingnya sinergi antara aparat keamanan dan masyarakat untuk menciptakan desa yang aman dan damai.

Selain memberikan imbauan, Babinsa juga memonitor situasi terkini di wilayah binaan guna memastikan tidak ada potensi gangguan sosial maupun bencana alam. Langkah ini merupakan bagian dari komitmen TNI AD dalam mendukung stabilitas dan kesejahteraan masyarakat di tingkat desa.

Kegiatan Komsos berjalan dengan aman, lancar, dan penuh keakraban, mencerminkan kedekatan Babinsa dengan masyarakat yang menjadi ujung tombak pertahanan wilayah. Kehadiran Koptu Arifin di tengah masyarakat mendapat apresiasi positif dari warga, yang merasa lebih tenang dengan adanya pendampingan langsung dari Babinsa.

(Pendim1628/KSB).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Tingkatkan Keamanan Desa Rukuramba Lewat Komsos dan Pamwil

    Babinsa Kodim 1602/Ende Tingkatkan Keamanan Desa Rukuramba Lewat Komsos dan Pamwil

    • calendar_month Rabu, 8 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Ende, Serka Piter Kase, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan pengamanan wilayah (Pamwil) di Dusun Nangaba, Desa Rukuramba, Kecamatan Ende, pada Rabu pagi, mulai pukul 10.00 Wita hingga selesai. Kegiatan tersebut bertujuan memantau situasi keamanan dan perkembangan kondisi di wilayah binaan demi terciptanya keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas). Dalam kesempatan itu, Serka […]

  • Satgas Pos Fohululik Berhasil Rebut Hati Masyarakat Binaan, Kembali Dapatkan Penyerahan Senjata Springfield

    Satgas Pos Fohululik Berhasil Rebut Hati Masyarakat Binaan, Kembali Dapatkan Penyerahan Senjata Springfield

    • calendar_month Rabu, 27 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Belu – Satgas Yonif 741/GN Pos Fohululik Kembali Dapatkan Senjata Springfield dan Rakitan di Dusun Fohululik, Desa Lutharato , Kecamatan Lamaknen Selatan, Kabupaten Belu. Rabu (27/08/2025). Danpos Fohululik Serka I Gede Prema Narayana bersama anggotanya kembali mendapat penyerahan dua pucuk senjata jenis Springfield dan Rakitan secara sukarela oleh masyarakat Desa Lutharato atas partisipasi aktif Pos […]

  • Komsos dan Pengamanan Wilayah, TNI AD Pererat Hubungan dengan Masyarakat Nuanaga

    Komsos dan Pengamanan Wilayah, TNI AD Pererat Hubungan dengan Masyarakat Nuanaga

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Ende, Loboniki – Dalam rangka menjalankan tugas pembinaan teritorial, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Serda Denis Fernandes, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Dusun Paupanda, Desa Loboniki, Kecamatan Kota Baru, Kabupaten Ende, pada Jumat (15/8). Kegiatan ini berlangsung mulai pukul 12.31 WITA hingga selesai, dengan tujuan utama memberikan rasa aman dan nyaman kepada […]

  • Praka Boby Alam Laksanakan Komsos dengan Masyarakat Pantar Tengah

    Praka Boby Alam Laksanakan Komsos dengan Masyarakat Pantar Tengah

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Alor — Kalabahi —, Babinsa Desa Eka Jaya, Kecamatan Pantar Tengah, Kabupaten Alor, Praka Yanuar Boby Alam melaksanakan pemantauan wilayah sekaligus komunikasi sosial (Komsos) bersama masyarakat pada Selasa, 23 September 2025 pukul 10.30 Wita. Kegiatan ini berlangsung di RT 03/RW 01 Desa Eka Jaya dengan suasana penuh keakraban. Dalam kegiatan Komsos tersebut, Babinsa menyampaikan bahwa […]

  • Air Kehidupan untuk Sawah Kami: TMMD Hadir di Beamese

    Air Kehidupan untuk Sawah Kami: TMMD Hadir di Beamese

    • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Kabupaten Manggarai – Dalam upaya mendukung ketahanan pangan dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat desa, Kodim 1612/Manggarai melaksanakan pembangunan saluran irigasi di Desa Beamese, Kecamatan Cibal, Kabupaten Manggarai. Kegiatan ini merupakan bagian dari program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-126 Tahun Anggaran 2025 yang secara serentak dilaksanakan di berbagai wilayah Indonesia. Pembangunan irigasi ini bertujuan untuk mengoptimalkan […]

  • Sinergi TNI Dan Linmas Wujudkan Keamanan Di Wilayah Sabu Raijua

    Sinergi TNI Dan Linmas Wujudkan Keamanan Di Wilayah Sabu Raijua

    • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Dalam rangka mengantisipasi potensi gangguan keamanan dan menciptakan situasi wilayah yang kondusif, Koramil 1604-08/Sabu Raijua melaksanakan patroli mandiri sistim keamanan lingkungan bersama komponen pendukung lainnya. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Pgs. Danramil 08/Sabu Raijua Lettu Inf Alexander Mahoklory dengan melibatkan kekuatan personel sebanyak 10 anggota Koramil dan 3 anggota Linmas.Minggu, 19 Oktober 2025 […]

expand_less