Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Kebersamaan TNI dan Pemerintah Daerah, Danramil Taliwang Hadiri Tasyakuran Pendopo Wakil Bupati KSB

Kebersamaan TNI dan Pemerintah Daerah, Danramil Taliwang Hadiri Tasyakuran Pendopo Wakil Bupati KSB

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menempati Pendopo baru Wakil Bupati Sumbawa Barat, Pemerintah Kabupaten Sumbawa Barat menggelar acara Tasyakuran dan Doa Bersama, Senin (13/10/2025) malam, bertempat di Pendopo Wakil Bupati Sumbawa Barat.

Kegiatan yang berlangsung khidmat tersebut diawali dengan sholat Magrib berjamaah, dilanjutkan dengan doa bersama sebagai ungkapan rasa syukur atas selesainya pembangunan dan ditempatinya pendopo baru tersebut.

Turut hadir dalam kegiatan tersebut Bupati Sumbawa Barat H. Amar Nurmansyah, S.T., M.Si, Sekda Sumbawa Barat Drs. H. Khairul Jibril, M.Si, serta sejumlah pejabat daerah lainnya. Dandim 1628/Sumbawa Barat diwakili oleh Danramil 1628-01/Taliwang Kapten Inf Saifullah, yang turut menghadiri kegiatan tersebut bersama jajaran Forkopimda dan para undangan lainnya.

Kapten Inf Saifullah menyampaikan bahwa kegiatan seperti ini menjadi momentum mempererat tali silaturahmi antar unsur pimpinan daerah serta menumbuhkan kebersamaan dalam membangun Kabupaten Sumbawa Barat.

“Kebersamaan dan sinergi antar unsur Forkopimda sangat penting dalam menjaga stabilitas dan mendukung pembangunan daerah. Semoga dengan menempati pendopo baru ini, semangat pengabdian dan pelayanan kepada masyarakat semakin meningkat,” ujarnya.

Acara tasyakuran berjalan dengan tertib, khidmat, dan penuh kekeluargaan, ditutup dengan doa bersama memohon keberkahan dan keselamatan bagi seluruh masyarakat Sumbawa Barat.

(Pendim 1628/KSB)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kasdim Klungkung Hadiri Pembukaan Lomba Keterampilan Baris Berbaris PPI

    Kasdim Klungkung Hadiri Pembukaan Lomba Keterampilan Baris Berbaris PPI

    • calendar_month Senin, 10 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Klungkung,- Mengusung tema “Ambara Nataka Vijaya”, Lomba Keterampilan Baris Berbaris (LKBB) Purna Paskibraka Indonesia (PPI) Kabupaten Klungkung kembali digelar pada Senin ( 10/11/25 ). Dibuka oleh Kaban Kesbangpol Klungkung I Dewa Ketut Sueta Negara, lomba yang digelar di GOR Swecapura Klungkung, Desa Gelgel, Kecamatan/Kabupaten Klungkung ini turut pula dihadiri oleh Kasdim 1610/Klungkung Mayor Cba Ketut […]

  • Rapat Ganti Rugi Lahan K-SIGN Digelar di Landu Leko, Babinsa Dampingi Proses Koordinasi

    Rapat Ganti Rugi Lahan K-SIGN Digelar di Landu Leko, Babinsa Dampingi Proses Koordinasi

    • calendar_month Senin, 8 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Landu Leko, Rote Ndao — Proses pembahasan terkait ganti rugi lahan bagi masyarakat yang terdampak pembangunan Kawasan Sentra Industri Tambak Garam Nasional (K-SIGN) kembali digelar pada Senin, 8 November 2025. Rapat berlangsung di Kantor Kecamatan Landu Leko, Desa Daima, dan dihadiri oleh berbagai unsur pemerintah serta pemilik lahan. Babinsa Sertu Andre T turut hadir untuk […]

  • Gerak Jalan Antar Instansi 10 KM Berjalan Lancar dan Aman Berkat Pengamanan Kodim 1621/TTS dan Polres TTS

    Gerak Jalan Antar Instansi 10 KM Berjalan Lancar dan Aman Berkat Pengamanan Kodim 1621/TTS dan Polres TTS

    • calendar_month Senin, 11 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 92
    • 0Komentar

    INFOPENDIM1621/TTS – Senin, 11 Agustus 2025, Pratu Itho Eko bersama 4 rekan anggota Kodim 1621/TTS melaksanakan pengamanan Gerak Jalan Antar Instansi 10 KM bersama anggota Polres TTS, Perhubungan, dan Satpol PP. Pengamanan dilaksanakan di tiap titik vital rute Gerak Jalan, dengan start dan finish di Puspenmas, dengan jarak kurang lebih 10 KM. Dandim 1621/TTS, Letkol […]

  • Peduli Kemanusiaan, TNI dan Masyarakat Sumba Timur Donor Darah Bersama

    Peduli Kemanusiaan, TNI dan Masyarakat Sumba Timur Donor Darah Bersama

    • calendar_month Senin, 29 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur.Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI) tahun 2025, Kodim 1601/Sumba Timur menggelar kegiatan donor darah di Aula Makodim 1601/Sumba Timur, Kelurahan Hambala, Kecamatan Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur, Senin (29/09/2025). Kegiatan donor darah ini diikuti oleh prajurit TNI, anggota Persit Kartika Chandra Kirana, unsur Forkopimda, serta masyarakat. […]

  • Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru Amankan Turnamen Sepak Bola HUT RI ke-80

    Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru Amankan Turnamen Sepak Bola HUT RI ke-80

    • calendar_month Selasa, 12 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka memeriahkan HUT RI ke-80 Tahun 2025, Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Koptu Imran, melaksanakan pengamanan pertandingan Turnamen Sepak Bola tingkat Kelurahan/Desa dan SMA sederajat yang berlangsung di Lapangan Bola Olafulihaa, Kecamatan Pantai Baru, Selasa (12/8/2025). Pengamanan ini dilaksanakan bersama anggota Polsek Pantai Baru guna memastikan kegiatan berjalan aman, tertib, dan kondusif. […]

  • Wujudkan Disiplin Prajurit, Kasdim 1613/Sumba Barat Gelar Upacara Mingguan

    Wujudkan Disiplin Prajurit, Kasdim 1613/Sumba Barat Gelar Upacara Mingguan

    • calendar_month Senin, 1 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT — Kasdim 1613/Sumba Barat, Mayor Inf Idris, memimpin pelaksanaan upacara mingguan yang berlangsung di Lapangan Makodim 1613/Sumba Barat, Kelurahan Maliti, Kecamatan Kota Waikabubak, Kabupaten Sumba Barat, Senin (01/12/2025).   Upacara mingguan tersebut diikuti oleh seluruh prajurit dan PNS Kodim 1613/Sumba Barat sebagai bentuk pembinaan disiplin, penyamaan langkah, serta meningkatkan soliditas satuan.   Dalam […]

expand_less