Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Amankan Kegiatan Pawe TK se-KSB Peringati Harlah ke-22 Kabupaten Sumbawa Barat

Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Amankan Kegiatan Pawe TK se-KSB Peringati Harlah ke-22 Kabupaten Sumbawa Barat

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB — Dalam rangka memperingati Hari Lahir (Harlah) ke-22 Kabupaten Sumbawa Barat (KSB), kegiatan Pawai Tingkat Taman Kanak-kanak (TK) se-KSB berlangsung meriah di kawasan Gerbang KTC, Taliwang, Senin (13/10/2025).

Babinsa Kelurahan Kuang, Serka Bustanuddin dari Koramil 1628-01/Taliwang, turut melaksanakan tugas pengamanan jalannya kegiatan tersebut. Kehadiran aparat TNI di lapangan bertujuan memastikan seluruh rangkaian acara berjalan tertib, aman, dan lancar.

Kegiatan yang diikuti ratusan peserta dari berbagai TK di Kabupaten Sumbawa Barat itu menjadi salah satu rangkaian utama peringatan Harlah ke-22 KSB. Sejak dimulai pada pukul 07.30 WITA, pawai berlangsung semarak dengan antusiasme tinggi dari peserta dan masyarakat yang menyaksikan di sepanjang rute.

Serka Bustanuddin menyampaikan bahwa kegiatan berjalan dalam keadaan aman dan kondusif, tanpa adanya gangguan yang berarti. “Kami bersama aparat keamanan lainnya melakukan pengamanan di sepanjang rute pawai agar anak-anak dan peserta merasa aman selama kegiatan berlangsung,” ujarnya.

Komandan Kodim 1628/Sumbawa Barat melalui Danramil 1628-01/Taliwang mengapresiasi peran aktif Babinsa yang selalu hadir dalam setiap kegiatan masyarakat. “Kehadiran Babinsa bukan hanya untuk menjaga keamanan, tetapi juga sebagai bentuk dukungan TNI terhadap kegiatan positif di wilayah binaan,” tegasnya.

Dengan pengamanan yang optimal, kegiatan pawai dalam rangka Harlah ke-22 Kabupaten Sumbawa Barat ini berjalan sukses, lancar, dan penuh kegembiraan.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1602-01/Ende Perkuat Sinergi dengan Masyarakat di Pasar Nangapanda

    Babinsa Koramil 1602-01/Ende Perkuat Sinergi dengan Masyarakat di Pasar Nangapanda

    • calendar_month Senin, 17 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 39
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-01/Ende melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di wilayah Kelurahan Ndorurea, tepatnya di depan Warukasu Pasar Nangapanda, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende, Senin pagi.   Kegiatan dimulai pukul 08.00 Wita hingga selesai dan dipimpin oleh Babinsa Kopda Faisal Idrus. Kegiatan ini bertujuan memantau keamanan wilayah serta memberikan rasa aman […]

  • Babinsa Desa Desaloka Sertu Sayuti Perkuat Kedekatan dengan Warga Lewat Komsos di Desa Desaloka

    Babinsa Desa Desaloka Sertu Sayuti Perkuat Kedekatan dengan Warga Lewat Komsos di Desa Desaloka

    • calendar_month Sabtu, 15 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Babinsa Desa Desaloka, Sertu Sayuti dari Koramil 1628-03/Seteluk, kembali menunjukkan peran aktifnya dalam pembinaan teritorial dengan melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga pada Sabtu, (15/11/2025), pukul 09.10 WITA. Sebagai garda terdepan TNI AD yang bersentuhan langsung dengan masyarakat, Babinsa Sertu Sayuti hadir di tengah warga untuk memantau kondisi wilayah, mendengarkan […]

  • Dandim Klungkung Hadiri Apel Gelar Agung Menjaga Bali Menuju Klungkung Mahottama

    Dandim Klungkung Hadiri Apel Gelar Agung Menjaga Bali Menuju Klungkung Mahottama

    • calendar_month Selasa, 30 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dandim 1610/Klungkung Letkol Kav Sidik Pramono,S.Sos., M.M., M.Han menghadiri Apel Gelar Agung menjaga Bali menuju Klungkung Mahottama yang digelar di Alun Alun Ida Dewa Agung Jambe, Kelurahan Semarapura Tengah, Klungkung, Selasa ( 30/09/25 ). Kegiatan yang dipimpin langsung Bupati Klungkung I Made Satria ini dihadiri pula oleh Forkopimda, Panglingsir Puri Agung Klungkung beserta berbagai […]

  • TNI dan Warga Bahu-Membahu di Lokoboko, Kodim 1602/Ende Fokus pada Akses Air Bersih

    TNI dan Warga Bahu-Membahu di Lokoboko, Kodim 1602/Ende Fokus pada Akses Air Bersih

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka mendukung program Karya Bakti TNI Tahun Anggaran 2025, Kodim 1602/Ende melaksanakan kegiatan Karya Bakti bertempat di SD Inpres Lokoboko, Kelurahan Lokoboko, Kecamatan Ndona, Kabupaten Ende, pada Selasa (19/8). Kegiatan yang mengusung tema “Karya Bakti TNI AD Bersama Membangun Negeri untuk Kesejahteraan Masyarakat dan Kelestarian Lingkungan” ini berlangsung sejak pukul 08.30 WITA hingga […]

  • Tingkatkan Sinergitas, Babinsa Ende Dengar Aspirasi Warga Rangalaka Lewat Kegiatan Komsos

    Tingkatkan Sinergitas, Babinsa Ende Dengar Aspirasi Warga Rangalaka Lewat Kegiatan Komsos

    • calendar_month Minggu, 3 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 38
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka memperkuat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kopda Mohamad Samin, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Rangalaka, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, Minggu pagi (3/8/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 08.25 WITA ini bertujuan untuk memantau situasi keamanan di wilayah binaan serta mendengar langsung berbagai keluhan dan permasalahan […]

  • Hingga Larut malam, Babinsa Takmung Kawal Kegiatan Mesolah Di Pura Pura Batu Lepang

    Hingga Larut malam, Babinsa Takmung Kawal Kegiatan Mesolah Di Pura Pura Batu Lepang

    • calendar_month Rabu, 23 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 40
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dinginnya suasana malam tak sedikitpun menyurutkan langkah Serka Yulianta Babinsa Takmung Koramil 1610-02/Banjarangkan untuk terus memberikan pelayanan terbaik bagi masyarakatnya. Berlokasi di Pura Batu Lepang Desa Adat Lepang, Desa Takmung, Kecamatan Banjarangkan, Kabupaten Klungkung, tampak Serka Yulianta bersama Bhabinkamtibmas dan pecalang masing tetap semangat untuk memberikan pengamanan kegiatan mesolah, Rabu ( 23/07/25 ). Disela […]

expand_less