Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Hari ke-6 TMMD Ngada, Satgas Fokus Bersihkan Sayap dan Pintu Bendungan

Hari ke-6 TMMD Ngada, Satgas Fokus Bersihkan Sayap dan Pintu Bendungan

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Ngada — Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-126 Kodim 1625/Ngada terus menunjukkan progres positif. Memasuki hari ke-6 pelaksanaan, Senin (13 Oktober 2025), Satgas TMMD bersama warga melaksanakan kegiatan rehab dan rehabilitasi Bendungan Panondiwal yang terletak di Desa Benteng Tawa, Kecamatan Riung Barat, Kabupaten Ngada.

Kegiatan fisik hari ini difokuskan pada pembersihan sayap bendungan dan pintu bendungan sebagai bagian dari tahap awal perbaikan struktur dan peningkatan fungsi saluran air. Hingga hari keenam, progres pekerjaan telah mencapai 23 persen.

Seluruh personel Satgas TMMD bersama masyarakat bahu-membahu menyelesaikan pekerjaan dengan semangat gotong royong yang tinggi. Diharapkan, melalui kegiatan ini, bendungan dapat kembali berfungsi optimal untuk mendukung kebutuhan irigasi warga dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat sekitar.

Kegiatan berjalan dengan aman, lancar, dan penuh semangat kebersamaan antara TNI dan rakyat.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Laksanakan Pamwil dan Komsos di Desa Aewora

    Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Laksanakan Pamwil dan Komsos di Desa Aewora

    • calendar_month 8 jam yang lalu
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pratu Mohamad Rifaldi, melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga masyarakat di Desa Aewora, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, Kamis (15/1/2026) pukul 09.05 WITA hingga selesai. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau situasi keamanan wilayah serta menjalin komunikasi yang baik dengan masyarakat guna mewujudkan keamanan dan ketertiban masyarakat […]

  • Babinsa Sertu Petrus Gudu Hadiri Musdes Desa Oenitas Susun RKPDes 2026 dan Rembuk Stunting

    Babinsa Sertu Petrus Gudu Hadiri Musdes Desa Oenitas Susun RKPDes 2026 dan Rembuk Stunting

    • calendar_month Senin, 25 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 92
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Sertu Petrus Gudu, bersama Bhabinkamtibmas Brigka Tenny R. Nalle menghadiri Rapat Penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDes) Tahun Anggaran 2026 dan Pencegahan Stunting di Desa Oenitas, Kecamatan Rote Barat, pada Senin (25/8/2025). Kegiatan yang berlangsung di Kantor Desa Oenitas ini dipimpin langsung oleh Penjabat Kepala Desa dan dihadiri berbagai […]

  • Dukung Program Gizi, Babinsa Bersama Bhabinkamtibmas Cek Dapur MBG

    Dukung Program Gizi, Babinsa Bersama Bhabinkamtibmas Cek Dapur MBG

    • calendar_month Rabu, 24 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Gianyar – Payangan, Rabu (24/9/2025) Babinsa Desa Melinggih Koramil 1616-07/Payangan, Koptu Made Aspirawan bersama Bhabinkamtibmas Desa Melinggih Aipda I Wayan Dharma melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) sekaligus meninjau kesiapan Dapur Makan Bergizi Gratis (MBG) yang berlokasi di Banjar, Desa Melinggih, Kecamatan Payangan. Kehadiran aparat kewilayahan ini merupakan bentuk dukungan dalam memastikan kesiapan sarana penunjang program […]

  • Satgas TMMD Ke-126 Kodim 1611/Badung Terus Kebut Target Pengerjaan Infrastruktur Jalan dan Fasilitas Masyarakat

    Satgas TMMD Ke-126 Kodim 1611/Badung Terus Kebut Target Pengerjaan Infrastruktur Jalan dan Fasilitas Masyarakat

    • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    BALI – Badung, Dalam rangka Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke-126 TA 2025 Kodim 1611/Badung di Desa Bongkasa Pertiwi, Kecamatan Abiansemal, Kabupaten Badung, pengerjaan infrastruktur jalan dan fasilitas masyarakat terus berjalan lancar. Hingga saat ini, pengerjaan telah mencapai hari ke 24 dan progresnya terus meningkat. Jum’at, (31/10/25). Pembukaan badan jalan dengan ukuran panjang 1.070 meter […]

  • Babinsa-02/Talibura Bantu Warga Selesaikan Konflik Secara Damai di Kecamatan Waigete

    Babinsa-02/Talibura Bantu Warga Selesaikan Konflik Secara Damai di Kecamatan Waigete

    • calendar_month Minggu, 2 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    NTT SIKKA — Sebagai bentuk kepedulian terhadap keamanan dan ketertiban di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1603-02/Talibura Kodim 1603/Sikka, Kopka Beni, menghadiri kegiatan penyelesaian masalah antarwarga di Desa Mahekelan, Kecamatan Waigete, pada Minggu (2/11/2025). Kegiatan mediasi tersebut melibatkan perangkat desa, tokoh masyarakat, dan pihak keluarga yang berselisih. Tujuannya untuk mencari solusi damai dan mencegah terjadinya konflik […]

  • Babinsa Desa Watukobu Dorong Kolaborasi Warga dalam Musdes Khusus Penetapan Program Strategis BUMDes

    Babinsa Desa Watukobu Dorong Kolaborasi Warga dalam Musdes Khusus Penetapan Program Strategis BUMDes

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 20
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA. Babinsa Koramil 1603-04/Kewapante, Kodim 1603/Sikka, Pelda La Ngkawea menghadiri kegiatan Musyawarah Desa (Musdes) Khusus pembahasan dan menetapkan perubahan Peraturan Desa (Perdes) terkait Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga (AD/ART), revitalisasi kepengurusan, serta program kerja BUMDes Tunas Baru Tahun Anggaran 2025, bertempat di Aula Kantor Desa Watukobu, Kecamatan Kewapante, Kabupaten Sikka, Jumat(17/10/2025). Kegiatan dihadiri oleh […]

expand_less