Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NTT » Kehadiran Babinsa di Desa Je’o Du’a Tingkatkan Rasa Aman Masyarakat
NTT

Kehadiran Babinsa di Desa Je’o Du’a Tingkatkan Rasa Aman Masyarakat

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Sabtu, 19 Jul 2025
  • comment 0 komentar

Ende- Maurole, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pratu Laurensius Laja, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Je’o Du’a, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende. Kegiatan yang dimulai pukul 08.00 WITA ini berjalan lancar, tertib, dan aman.19/07/2025

Dalam kegiatan tersebut, Babinsa memberikan rasa nyaman dan aman kepada masyarakat setempat, sekaligus mempererat hubungan silaturahmi antara TNI dengan warga. Kehadiran Babinsa di tengah-tengah masyarakat mendapat sambutan positif dan antusias dari warga Desa Je’o Du’a.

Sebagai garda terdepan TNI AD, kegiatan monitoring, Komsos, dan Pamwil ini merupakan bagian dari tugas pokok satuan kewilayahan dalam menjaga keamanan dan ketertiban wilayah binaannya. Kegiatan ini juga menunjukkan komitmen TNI dalam memberikan perlindungan dan pelayanan kepada masyarakat.

Dengan jumlah masyarakat yang hadir sebanyak lima orang, suasana komunikasi berlangsung hangat dan penuh kekeluargaan.

Kegiatan ini menjadi bukti nyata peran Babinsa dalam mendukung stabilitas keamanan dan mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat.

Penulis: pendim1602Ende

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sinergi Babinsa dan Bhabinkamtibmas Amankan Kegiatan PKK Bersama Ibu Bupati Buleleng

    Sinergi Babinsa dan Bhabinkamtibmas Amankan Kegiatan PKK Bersama Ibu Bupati Buleleng

    • calendar_month Selasa, 14 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 47
    • 0Komentar

    Buleleng, 13 Oktober 2025 — Babinsa Desa Poh Bergong Serda Pedro Maria Lopes bersama Bhabinkamtibmas Aiptu Komang Try melaksanakan monitoring dan pengamanan kegiatan kunjungan Ibu Bupati Buleleng Ny. Wadhanhy Sutjidra di Bale Banjar Dusun Poh, Desa Poh Bergong. Dalam kunjungan tersebut, Ibu Bupati selaku Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Buleleng menyerahkan bantuan sembako kepada ibu-ibu […]

  • Kodim 1602/Ende Pantau dan Bantu Pembangunan Wilayah Binaan di Ndori

    Kodim 1602/Ende Pantau dan Bantu Pembangunan Wilayah Binaan di Ndori

    • calendar_month Selasa, 26 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Ende, – Kodim 1602/Ende melalui Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru melaksanakan kegiatan Karya Bakti, Monitoring, dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) bersama masyarakat di Desa Ratemangga, Kecamatan Ndori, Kabupaten Ende. Kegiatan yang dimulai pukul 08.20 Wita tersebut bertujuan untuk mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat serta memastikan kondisi wilayah binaan tetap aman dan kondusif, 26 Agustus 2025. Babinsa Kopda Melkyanus […]

  • Babinsa Koramil Nusa Penida Hadiri Peletakan Batu Pertama Pembangunan Gedung TK Negeri Kumara Jaya

    Babinsa Koramil Nusa Penida Hadiri Peletakan Batu Pertama Pembangunan Gedung TK Negeri Kumara Jaya

    • calendar_month Kamis, 28 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Klungkung,- Pembangunan gedung sekolah TK Negeri Kumara Jaya Desa Batumadeg, Kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Klungkung resmi dimulai. Hal tersebut ditandai dengan digelarnya acara peletakan batu pertama oleh Bupati Klungkung I Made Satria, Kamis ( 28/08/25 ). Acara yang digelar di Banjar Saren Dusun Saren I, Desa Batumadeg, Kecamatan Nusa Penida ini turut dihadiri oleh Camat […]

  • Tanggap Bencana, Babinsa Koramil Sukasada Amankan Lokasi Longsor di Desa Wanagiri

    Tanggap Bencana, Babinsa Koramil Sukasada Amankan Lokasi Longsor di Desa Wanagiri

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Sukasada, Senin (27/10/2025) – Sebagai bentuk kepedulian dan tanggung jawab terhadap keselamatan masyarakat di wilayah binaannya, Babinsa Desa Wanagiri Koramil 1609-05/Sukasada Kodim 1609/Buleleng, Pelda I Made Suradnya, bersama Perbekel Desa Wanagiri, Bapak Made Suparanton, SS., melaksanakan kegiatan pengecekan dan pemasangan garis pembatas jalan di lokasi longsor yang terjadi di ruas jalan Wanagiri–Munduk, Banjar Dinas Yeh […]

  • TNI dan Masyarakat Bersinergi Bangun Jaringan Air Bersih untuk 250 KK

    TNI dan Masyarakat Bersinergi Bangun Jaringan Air Bersih untuk 250 KK

    • calendar_month Minggu, 3 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Minggu (3/8/2025), H+11 Pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 Tahun 2025 di Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar, kembali memberikan dampak nyata bagi kehidupan masyarakat. Salah satu program prioritas yang kini telah selesai dilaksanakan adalah pipanisasi jaringan penyaluran air bersih sepanjang 8 kilometer, yang menyasar 8 wilayah banjar dan menjangkau langsung […]

  • Kepemimpinan Dan SSK TMMD Buktikan Keberhasilan, Proyek RTLH di Gianyar Mulai Sesuai Target

    Kepemimpinan Dan SSK TMMD Buktikan Keberhasilan, Proyek RTLH di Gianyar Mulai Sesuai Target

    • calendar_month Kamis, 24 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 99
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati Kamis, (24/7/2025) — Pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 Tahun Anggaran 2025 yang berlangsung di Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar, terus menunjukkan progres di lapangan. Salah satu program fisik unggulan yang tengah dikebut adalah rehabilitasi 16 unit Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) di 16 banjar, yang telah mencapai 5 persen […]

expand_less