Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Kiprah Babinsa Serda Taufikurahman, Patroli Malam Demi Rasa Aman Masyarakat

Kiprah Babinsa Serda Taufikurahman, Patroli Malam Demi Rasa Aman Masyarakat

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Sabtu, 11 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat – NTB, Sebagai wujud nyata kepedulian terhadap keamanan dan ketertiban masyarakat, Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Taufikurahman, melaksanakan patroli malam di seputaran wilayah binaannya pada Sabtu (11/10/2025) pukul 21.00 WITA.

Patroli tersebut dilakukan untuk memastikan situasi wilayah tetap kondusif serta memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat yang masih beraktivitas di malam hari. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa secara humanis menyapa warga dan memberikan imbauan agar bersama-sama menjaga keamanan lingkungan.

“Kami mengajak masyarakat untuk terus berperan aktif dalam menjaga ketentraman dan keamanan di lingkungannya. Keamanan bukan hanya tugas aparat, tapi tanggung jawab bersama,” ujar Serda Taufikurahman saat ditemui di sela kegiatan patroli.

Kegiatan patroli ini juga menjadi ajang komunikasi sosial antara Babinsa dan masyarakat, sehingga terjalin hubungan yang harmonis serta meningkatkan kepercayaan warga terhadap aparat teritorial.

Dengan sikap sigap dan penuh tanggung jawab, Serda Taufikurahman memastikan wilayah binaannya aman dari potensi gangguan keamanan. Ia terus berkomitmen untuk hadir di tengah-tengah masyarakat, tidak hanya sebagai aparat keamanan, tetapi juga sebagai sahabat rakyat yang siap membantu kapan pun dibutuhkan.

Kegiatan patroli malam tersebut berjalan dengan aman, tertib, dan lancar, tanpa adanya insiden yang menonjol. Hal ini menunjukkan bahwa kehadiran Babinsa di lapangan mampu memberikan efek positif terhadap terciptanya stabilitas keamanan di wilayah Taliwang.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Koramil 1602-01 Gelar Pamwil dan Komsos di Mautapaga
    NTT

    Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Koramil 1602-01 Gelar Pamwil dan Komsos di Mautapaga

    • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Kecamatan Ende Timur, Serda Damianus Kerhi, menggelar kegiatan monitoring, komunikasi sosial (komsos), dan pengamanan wilayah (Pamwil) bersama masyarakat Kelurahan Mautapaga. Kegiatan berlangsung di kawasan Pantai Bita Beach, Jalan Gatot Subroto, Kelurahan Mautapaga, Kecamatan Ende Timur, Senin (21/7) sejak pukul 09.15 WITA. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau perkembangan situasi dan kondisi masyarakat pesisir serta […]

  • Babinsa Waingapu Dampingi Pengukuran Tanah di wilayah Binaan

    Babinsa Waingapu Dampingi Pengukuran Tanah di wilayah Binaan

    • calendar_month Jumat, 25 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 43
    • 0Komentar

    NTT- Sumba Timur. Babinsa Koramil 05/Waingapu, Kodim 1601/Sumba Timur Serka Antonius Kopa Rihi dampingi Pengukuran Tanah milik Bapak Melkianus Njawa salah satu warga desa binaan, bertempat Di Rt 10 Rw 04 Kelurahan Watumbaka, Kecamatan Pandawai, Kabupaten Sumba Timur, Jum’at (25/07/2025). Dalam kegiatan tersebut, Serka Antonius menyampaikan sudah menjadi tugas dan tanggung jawab sebagai Babinsa yang […]

  • Cegah Stunting Sejak Dini, Babinsa Bersama Tenaga Kesehatan Kawal Posyandu di Desa Sidan

    Cegah Stunting Sejak Dini, Babinsa Bersama Tenaga Kesehatan Kawal Posyandu di Desa Sidan

    • calendar_month Sabtu, 4 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Gianyar – Sidan, Sabtu (4/10/2025) Babinsa Desa Sidan Koramil 1616-01/Gianyar, Serka I Wayan Mardika melaksanakan pendampingan dan pemantauan kegiatan Posyandu Siklus Hidup di Banjar Jagaperang, Desa Sidan, Kecamatan/Kabupaten Gianyar. Kegiatan yang berlangsung di Balai Banjar Jagaperang ini dihadiri oleh petugas kesehatan, kader Posyandu, serta warga setempat yang membawa balitanya untuk mendapatkan pelayanan kesehatan. Kegiatan Posyandu […]

  • Dandim 1618/TTU Dampingi Pangdam IX/Udayana Tinjau Lahan Yonif Teritorial Pembangunan di TTU
    NTT

    Dandim 1618/TTU Dampingi Pangdam IX/Udayana Tinjau Lahan Yonif Teritorial Pembangunan di TTU

    • calendar_month Selasa, 12 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 70
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Selasa, 12 Agustus 2025., Pangdam IX/Udayana Mayjen TNI Piek Budyakto., bersama Danrem 161/Wira Sakti Kolonel Inf Hendro Cahyono, didampingi Wakil Bupati TTU Kamillus Elu, S.H., dan Dandim 1618/TTU Letkol Arm Didit Prasetyo Purwanto, S.E., meninjau langsung lokasi pembangunan Batalyon Infanteri Teritorial Pembangunan (Yonif TP) di Kompi Senapan C Yonif 744/SYB, Desa Naiola Timur, Kecamatan […]

  • Koramil 1607-06/Lape-Lopok Intensifkan Patroli Malam Demi Ciptakan Wilayah Aman dan Kondusif

    Koramil 1607-06/Lape-Lopok Intensifkan Patroli Malam Demi Ciptakan Wilayah Aman dan Kondusif

    • calendar_month Minggu, 26 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB – Dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah binaan, anggota Koramil 1607-06/Lape-Lopok Kodim 1607/Sumbawa melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah Kecamatan Lape, Kecamatan Lopok, dan sekitarnya, pada Minggu malam (26/10/2025). Kegiatan patroli ini merupakan upaya rutin Koramil Lape-Lopok dalam memantau situasi dan kondisi lingkungan, sekaligus mencegah terjadinya potensi gangguan keamanan seperti […]

  • Komsos dan Pamwil Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru Berjalan Lancar di Desa Liabeke

    Komsos dan Pamwil Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru Berjalan Lancar di Desa Liabeke

    • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 87
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Serda Dol Mahatir, melaksanakan kegiatan monitoring, komunikasi sosial (Komsos), dan pengamanan wilayah (Pamwil) di Desa Liabeke, Kecamatan Liotimur, Kabupaten Ende, Rabu siang, 30 Juli 2025. Kegiatan yang dimulai pukul 10.40 WITA tersebut bertujuan memantau keamanan wilayah agar situasi kamtibmas tetap kondusif. Dalam kesempatan ini, Babinsa juga mendengarkan keluhan masyarakat serta berkoordinasi […]

expand_less