Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Membangun Karakter dan Disiplin, Babinsa Gelar Pelatihan PBB untuk Siswa SMP

Membangun Karakter dan Disiplin, Babinsa Gelar Pelatihan PBB untuk Siswa SMP

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Sabtu, 11 Okt 2025
  • comment 0 komentar

BALI – Denpasar, Dalam rangka pembinaan disiplin dan karakter generasi muda, Babinsa Desa Padangsambian Kaja, Serda I Gede Raka D, melaksanakan kegiatan monitoring pelatihan baris-berbaris (PBB) kepada siswa kelas VIII SMP Negeri 15 Denpasar. Sabtu, (11/10/25).

Kegiatan yang berlangsung di lapangan sekolah, Jalan Batu Suna, Kecamatan Denpasar Barat, mulai pukul 07.00 hingga 09.00 WITA ini diikuti sekitar 200 siswa. Pelatihan PBB tersebut juga bertujuan untuk menyaring calon anggota OSIS yang memiliki jiwa kepemimpinan, kedisiplinan, serta tanggung jawab tinggi.

Sebanyak 14 personel Kodim 1611/Badung turut hadir sebagai pelatih, memberikan pembekalan teknis dan praktik langsung kepada para peserta. Selain itu, kegiatan juga dihadiri oleh para guru kelas VIII, pengurus OSIS SMP Negeri 15 Denpasar, dan Babinsa Padangsambian Kaja.

Melalui kegiatan ini, diharapkan para siswa dapat menumbuhkan semangat kebersamaan, disiplin, serta rasa cinta tanah air yang kuat sebagai bekal dalam mengemban tugas di lingkungan sekolah maupun masyarakat. (Pendim 1611 BDG).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dandim Klungkung Dampingi Bupati Dan Forkopimda Patroli Monitoring Bangsit Malam Tahun Baru 2026

    Dandim Klungkung Dampingi Bupati Dan Forkopimda Patroli Monitoring Bangsit Malam Tahun Baru 2026

    • calendar_month Kamis, 1 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dalam rangka memastikan keamanan dan kenyamanan masyarakat saat puncak perayaan pergantian Tahun Baru 2026, Forkopimda Klungkung melaksanakan kegiatan monitoring situasi dan kondisi wilayah, Rabu ( 31/12/25 ) malam. Kegiatan tersebut dihadiri langsung Bupati Klungkung I Made Satria yang didampingi Wabup beserta Forkopimda termasuk didalamnya Dandim 1610/Klungkung Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos., M.M., M.Han beserta […]

  • Sinergi TNI dan Warga, Siskamling Woha-Belo-Palibelo Berjalan Kondusif

    Sinergi TNI dan Warga, Siskamling Woha-Belo-Palibelo Berjalan Kondusif

    • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Bima – Koramil 1608-04/Woha melaksanakan apel pengecekan personel dalam rangka patroli Sistem Keamanan Lingkungan (Siskamling), Minggu malam (21/09/2025). Kegiatan yang berlangsung di Makoramil Woha, Desa Tente, Kecamatan Woha, dipimpin langsung oleh Batih Komsos Koramil 1608-04/Woha, Serma M. Ali. Apel tersebut diikuti enam personel TNI serta unsur terkait, yakni Satpol PP, Karang Taruna, tokoh agama, tokoh […]

  • Babinsa Klumpu Gelar Anjangsana Dan Komsos Di Banjar Tiagan

    Babinsa Klumpu Gelar Anjangsana Dan Komsos Di Banjar Tiagan

    • calendar_month Minggu, 26 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Klungkung,- Sebagai pengemban tugas dan fungsi pembinaan territorial, Komunikasi Sosial atau yang biasa dikenal Komsos menjadi salah satu strategi ampuh bagi Babinsa dalam menjaga Kamtibmas wilayah serta memperkokoh kemanunggalan TNI rakyat. Seperti yang terlihat pagi ini, Babinsa Klumpu Koramil 1610-04/Nusa Penida menggelar Komsos saat berkunjung ke rumah pak Nyoman Sudiana salah satu Tomas di Banjar […]

  • Kodim 1602/Ende: Babinsa Aktif Jaga Ketertiban dan Sosialisasi Kebersihan
    NTT

    Kodim 1602/Ende: Babinsa Aktif Jaga Ketertiban dan Sosialisasi Kebersihan

    • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Ende, Serda Antonius Wae, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Jopu, Kecamatan Wolowaru, Kabupaten Ende pada Kamis pagi, pukul 08.00 WITA. Kegiatan ini bertujuan memantau keamanan wilayah serta mewujudkan ketertiban masyarakat di daerah binaan. Dalam kesempatan tersebut, Babinsa juga mengingatkan masyarakat akan pentingnya menjaga kebersihan lingkungan […]

  • Babinsa Batumadeg Gelar Pengamanan Piodalan Di Pura Puser Sahab

    Babinsa Batumadeg Gelar Pengamanan Piodalan Di Pura Puser Sahab

    • calendar_month Rabu, 10 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Klungkung,- Ratusan warga tampak memadati Pura Puser Sahab, Dusun Penutuk, Desa Batumadeg, Kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Klungkung untuk melaksanakan persembahyangan bersama, Rabu ( 10/12/25 ) siang. Persembahyangan ini dilaksanakan dalam rangka berlangsungnya upacara keagamaan piodalan di Pura Puser Sahab. Kegiatan piodalan itupun kembali mendapat perhatian dari Babinsa Batumadeg Koptu Komang Adnyana yang langsung memberikan pengawalan […]

  • Babinsa Koramil 1623-07/Bebandem siap kawal pembangunan Desa Bungaya sesuai kebutuhan masyarakat.

    Babinsa Koramil 1623-07/Bebandem siap kawal pembangunan Desa Bungaya sesuai kebutuhan masyarakat.

    • calendar_month Rabu, 15 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 18
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Babinsa Desa Bungaya Koramil 1623-07/Bebandem Sertu I Wayan Sukerata turut menghadiri kegiatan rapat Musdes menyepakati rancangan perubahan APBdes tahun 2025, di Kantor Desa Bungaya Kecamatan Bebandem Kabupaten Karangasem, pada Selasa (14/10/25). Kegiatan rapat Musdes dihadiri oleh Camat Bebandem, Kepala Desa Bungaya, Wakil Ketua BPD beserta anggota, para Kepala Wilayah se-Desa Bungaya serta Ketua […]

expand_less