Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Wujud Kepedulian, Babinsa Bersama Bhabinkamtibmas Dampingi Upacara Adat Ngaben di Buleleng

Wujud Kepedulian, Babinsa Bersama Bhabinkamtibmas Dampingi Upacara Adat Ngaben di Buleleng

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Kamis, 9 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Sukasada, Kamis (9/10/2025) – Babinsa Desa Tegallinggah Koramil 1609-05/Sukasada, Serka Wahyu Hidayat, bersama Bhabinkamtibmas Desa Tegallinggah Aipda Putu Agus Suriyadnyana, melaksanakan kegiatan melayat sekaligus pengamanan pada pelaksanaan Upacara Pitra Yadnya Ngaben almarhumah Mangku Wayan Sutri (90 tahun), warga Banjar Dinas Bukit Sari, Desa Tegallinggah, Kecamatan Sukasada, Kabupaten Buleleng.
Upacara yang berlangsung di Setra Kayu Buntil, Kelurahan Kampung Anyar, Kecamatan Buleleng, ini dihadiri oleh keluarga besar almarhumah, tokoh masyarakat, serta warga setempat. Prosesi adat berjalan dengan khidmat, tertib, dan aman, berkat sinergi aparat keamanan bersama masyarakat dalam menjaga ketertiban jalannya upacara.

Dalam kesempatan tersebut, Serka Wahyu Hidayat menyampaikan bahwa kehadiran Babinsa di setiap kegiatan masyarakat merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial (Binter) untuk menciptakan rasa aman dan mempererat hubungan antara TNI dengan rakyat.
Upacara Pitra Yadnya Ngaben merupakan salah satu tradisi sakral umat Hindu di Bali, yang bertujuan untuk menyucikan dan mengantarkan roh leluhur menuju alam berikutnya. Kegiatan ini menjadi wujud nyata sinergitas TNI–Polri dengan masyarakat dalam menjaga keamanan sekaligus melestarikan adat dan budaya daerah.
Kegiatan berjalan dengan lancar hingga pukul 10.30 WITA tanpa kendala berarti.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Hadir di Tengah Warga, Babinsa Nanganesa Jaga Kamtibmas Wilayah Binaan

    Hadir di Tengah Warga, Babinsa Nanganesa Jaga Kamtibmas Wilayah Binaan

    • calendar_month Senin, 29 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Ende – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Kodim 1602/Ende, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) bersama masyarakat di Desa Nanganesa, Kecamatan Ndona, pada Senin (29/12/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 09.00 WITA hingga selesai tersebut dilaksanakan sebagai bentuk kehadiran TNI AD di tengah masyarakat […]

  • Babinsa Koramil 1625-01/Bajawa Laksanakan Patroli di Pasar Soa

    Babinsa Koramil 1625-01/Bajawa Laksanakan Patroli di Pasar Soa

    • calendar_month Senin, 8 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Ngada – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, Babinsa Koramil 1625-01/Bajawa wilayah Kecamatan Soa, Kopda Heronimus T. Rema, melaksanakan kegiatan patroli dan monitoring di Pasar Soa, Kecamatan Soa, Kabupaten Ngada, pada Senin, 08 Desember 2025. Kegiatan ini dilakukan dengan menyusuri area pasar serta memantau aktivitas pedagang dan pengunjung guna mengantisipasi gangguan kamtibmas. Babinsa juga […]

  • Pemkab Badung Berlakukan Pembongkaran Bangunan Liar di Pantai Bingin, Ini Hasilnya

    Pemkab Badung Berlakukan Pembongkaran Bangunan Liar di Pantai Bingin, Ini Hasilnya

    • calendar_month Senin, 4 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 104
    • 0Komentar

    BALI – Badung, Pemerintah Kabupaten Badung menetapkan peraturan eksekusi pembongkaran bangunan liar di kawasan Pantai Bingin, Desa Pecatu, Kecamatan Kuta Selatan. Kegiatan ini berlangsung pada pukul 09.00 Wita, hingga 17.00 Wita, dan dipantau langsung oleh Babinsa Desa Pecatu, Serka A. Pinto, dan Serda Ketut Budarana, bersama Sat Pol PP. Senin, (04/08/2025). Babinsa dan Sat Pol […]

  • Pasiter Kodim 1627/Rote Ndao Pimpin Upacara Bendera Senin

    Pasiter Kodim 1627/Rote Ndao Pimpin Upacara Bendera Senin

    • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Bertempat di halaman Makodim 1627/Rote Ndao Melaksanakan Upacara Bendera,  Bertindak sebagai inspektur upacara Pasiter Kodim 1627/Rote Ndao Kapten Kav Agustinus Nada dengan Komandan Upacara Serka Silvester Berek turut hadiri Para Pasi Kodim 1627/Rote Ndao, para Danramil,  anggota dan PNS.Senin(22/9/25) Komando Distrik Militer (Kodim) 1627/Rote Ndao secara rutin menggelar upacara bendera mingguan setiap […]

  • Serda Ismail Rahadat Dampingi Penyaluran 2.905 Paket Makanan Bergizi di Kecamatan Rote Timur

    Serda Ismail Rahadat Dampingi Penyaluran 2.905 Paket Makanan Bergizi di Kecamatan Rote Timur

    • calendar_month Jumat, 28 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Rote Timur, 28 November 2025 – Kegiatan pendampingan pemberian makanan sehat dan bergizi kembali menyasar wilayah Kabupaten Rote Ndao, tepatnya di Kecamatan Rote Timur. Pada Jumat (28/11) pukul 07.00 WITA, Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Serda Ismail Rahadat, melaksanakan tugas pendampingan terhadap kegiatan pemberian makanan bergizi kepada siswa mulai dari jenjang TK, PAUD, SD, SMP hingga […]

  • Sinergi TNI, Aparat Desa, dan Masyarakat Jaga Situasi Keamanan di Kecamatan Donggo

    Sinergi TNI, Aparat Desa, dan Masyarakat Jaga Situasi Keamanan di Kecamatan Donggo

    • calendar_month Jumat, 10 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Donggo _ Pada hari Kamis, tanggal 09 Oktober 2025, Serka Akbar selaku Babinsa Desa Rora bersama satu anggota Koramil 1608-05/Donggo melaksanakan kegiatan patroli Siskamling. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau situasi wilayah serta mengantisipasi perkembangan keamanan di wilayah Kecamatan Donggo, Kabupaten Bima. Patroli tersebut menjadi bagian dari upaya menjaga kondisi kondusif di lingkungan masyarakat setempat. Dalam […]

expand_less