Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Sertu Sahlan Kawal Penyaluran MBG di Kecamatan Lambu, Sasaran Sekolah hingga Posyandu

Sertu Sahlan Kawal Penyaluran MBG di Kecamatan Lambu, Sasaran Sekolah hingga Posyandu

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Kamis, 9 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Sape_Bima.Kamis, 9 Oktober 2025 – Babinsa Desa Simpasai Sertu Sahlan, anggota Posramil Lambu Koramil 1608-03/Sape, melaksanakan pendampingan kegiatan Pembagian Makan Bergizi Gratis (MBG) yang diselenggarakan oleh SPPG Yayasan Nusa Tenggara Membangun berlokasi di Desa Simpasai, Kecamatan Lambu, Kabupaten Bima.

Kegiatan ini menyasar 3.120 paket makanan bergizi yang dibagikan kepada pelajar tingkat SD, SMP, SMA/SMK, serta kelompok ibu hamil, ibu menyusui, dan balita di Posyandu.
Proses penyaluran dilakukan dalam tiga tahap, yaitu Pukul 08.00 – 09.00 Wita untuk siswa SD kelas 1–3, Pukul 09.00 – 10.00 Wita untuk siswa SD kelas 4–6 serta SMP, Pukul 10.00 – 10.30 Wita untuk siswa SMA/SMK

Adapun sekolah yang menerima bantuan di wilayah Desa Simpasai, Sangga, Lanta, Lanta Barat, Kale’o, dan Monta Baru berjumlah 2.781 penerima, sementara untuk Posyandu Desa Sangga terdapat 180 penerima dan Posyandu Desa Simpasai sebanyak 149 penerima.

Kepala SPPG, Fadlun Aulia Rahman, menyampaikan apresiasi atas dukungan Babinsa dalam mendampingi kegiatan ini.
“Kami berterima kasih kepada Babinsa yang telah ikut mengawal kegiatan penyaluran agar berjalan tertib, lancar, dan tepat sasaran,” ujarnya.

Dengan adanya program MBG ini, diharapkan kebutuhan gizi anak sekolah maupun kelompok rentan dapat terpenuhi sehingga mendukung peningkatan kualitas kesehatan masyarakat di Kecamatan Lambu.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dandim 1601/ST Pimpin Ziarah Rombongan Peringati Hari Juang TNI ke-80

    Dandim 1601/ST Pimpin Ziarah Rombongan Peringati Hari Juang TNI ke-80

    • calendar_month Kamis, 11 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Komandan Kodim 1601/Sumba Timur, Letkol Inf Dobby Noviyanto S., S.E, memimpin pelaksanaan ziarah rombongan dalam rangka memperingati Hari Juang TNI ke-80. Kegiatan tersebut berlangsung khidmat di Taman Makam Umbu Ndawa Kareuk, Kelurahan Kambajawa, Kecamatan Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur, Kamis (11/12/2025). Ziarah rombongan diawali dengan penghormatan kepada arwah para pahlawan, dilanjutkan […]

  • Tingkatkan Keamanan Wilayah, Babinsa Lakukan Komsos dan Monitoring di Desa Hangalande

    Tingkatkan Keamanan Wilayah, Babinsa Lakukan Komsos dan Monitoring di Desa Hangalande

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Ende, Desa Hangalande, — Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kopda Mohamad Samin, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Hangalande, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, pada Jumat (15/08/2025) pukul 09.02 WITA. Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pokok aparat teritorial dalam menjalankan […]

  • ‎Wujud Sinergi TNI dan Desa, Babinsa Kawal Penyusunan RKP-Des Rhee Beru
    NTB

    ‎Wujud Sinergi TNI dan Desa, Babinsa Kawal Penyusunan RKP-Des Rhee Beru

    • calendar_month Senin, 22 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB – Babinsa Desa Rhee Beru Koramil 1607-09/Utan, Sertu Sufatihi, menghadiri sekaligus mengawal kegiatan Rapat Verifikasi dan Validasi Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKP-Des) Desa Rhee Beru Tahun Anggaran 2026, yang dilaksanakan pada Senin, 22 Desember 2025, bertempat di Aula Kantor Desa Rhee Beru. ‎ ‎Kehadiran Babinsa dalam kegiatan tersebut merupakan bentuk dukungan TNI AD […]

  • Babinsa Desa Tapir Dampingi Program Makan Bergizi Gratis di MTS Addakwah Seteluk

    Babinsa Desa Tapir Dampingi Program Makan Bergizi Gratis di MTS Addakwah Seteluk

    • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mendukung program pemerintah dalam meningkatkan gizi anak sekolah, Babinsa Desa Tapir, Koramil 1628-03/Seteluk, Sertu M. Nasir, melaksanakan kegiatan pendampingan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) yang berlangsung di MTS Addakwah, Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat, Senin (06/10/2025). Program ini merupakan salah satu langkah nyata pemerintah dalam upaya menekan angka stunting […]

  • Babinsa Koramil 1623-06/Selat bersama Bhabinkamtibmas datangi lokasi kejadian gantung diri.

    Babinsa Koramil 1623-06/Selat bersama Bhabinkamtibmas datangi lokasi kejadian gantung diri.

    • calendar_month Selasa, 26 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Babinsa Desa Muncan Koramil 1623-06/Selat Serka I Gede Madia membantu proses evakuasi jenazah korban meninggal dunia gantung diri, di Banjar Dinas Benekasa Desa Muncan Kec.Selat Kab.Karangasem, pada Senin (25/08/25). Adapun identitas korban a.n Ni Ketut S, umur 67 tahun, pekerjaan petani alamat Banjar Dinas Benekasa Desa Muncan, korban nekat mengakhiri hidupnya dengan gantung […]

  • Babinsa Koramil 1627/02 Pantai Baru Monitoring dan Komsos di Desa Sonimanu

    Babinsa Koramil 1627/02 Pantai Baru Monitoring dan Komsos di Desa Sonimanu

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Pada hari Selasa, 23 September 2025 pukul 12.00 Wita, Babinsa Koramil 1627/02 Pantai Baru, Serda Roni Riberu, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah binaan sekaligus komunikasi sosial (Komsos) bersama Kepala Desa dan Kasipem di Kantor Desa Sonimanu, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao. Dalam kesempatan tersebut, Babinsa bersama perangkat desa membahas sejumlah agenda penting […]

expand_less