Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Koramil Detusoko Lakukan Komsos dan Pemantauan Wilayah di Desa Nggumbelaka

Babinsa Koramil Detusoko Lakukan Komsos dan Pemantauan Wilayah di Desa Nggumbelaka

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 8 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Ende, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Kopka Edwin Deru Pay, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) dan pemantauan wilayah di Desa Nggumbelaka, Kecamatan Lepembusu Kelisoke, Kabupaten Ende, Rabu pagi (8/10/2025).

Kegiatan yang dimulai pukul 09.15 WITA ini bertujuan memantau perkembangan situasi dan kondisi keamanan di wilayah binaan. Babinsa juga memberikan himbauan kepada masyarakat agar selalu menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan masing-masing demi terciptanya rasa aman dan nyaman.

Hadir dalam kegiatan tersebut Kepala Urusan (Kaur) Desa Nggumbelaka serta masyarakat setempat. Kegiatan berjalan lancar dan aman dengan kondisi cuaca cerah.

Babinsa, Garda Terdepan dalam Mewujudkan Keamanan Wilayah

Kopka Edwin Deru Pay menegaskan bahwa tugas pokok Babinsa adalah menjaga keamanan wilayah dan membantu mengatasi kesulitan masyarakat untuk mempererat kemanunggalan TNI-Rakyat.

“Kami hadir di tengah masyarakat untuk memastikan keamanan wilayah tetap terjaga dan warga merasa aman,” ujarnya.

Kegiatan ini menjadi bagian dari upaya Babinsa dalam menjaga stabilitas sosial dan keamanan di Kabupaten Ende.

(PENDIM 1602/ENDE)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Langkah Tulus Prajurit 743/PSY di Talilime: Kesehatan Gratis untuk Masyarakat

    Langkah Tulus Prajurit 743/PSY di Talilime: Kesehatan Gratis untuk Masyarakat

    • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Puncak Jaya, Papua – Dengan langkah penuh ketulusan, Satgas Yonif 743/PSY Pos Talilime hadir menyapa masyarakat di Kampung Talilime, Distrik Mulia, Kabupaten Puncak Jaya, Papua, Jumat (26/09/25). Bukan hanya sekadar kunjungan, tetapi sebuah wujud kepedulian yang nyata lewat anjangsana dan pelayanan kesehatan gratis bagi masyarakat. Di bawah naungan langit Puncak Jaya yang sejuk, Para prajurit […]

  • Sinergitas TNI dan Pemda Lotim Sukses Gelar Upacara Penurunan Bendera HUT ke-80 RI

    Sinergitas TNI dan Pemda Lotim Sukses Gelar Upacara Penurunan Bendera HUT ke-80 RI

    • calendar_month Minggu, 17 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 107
    • 0Komentar

    Lombok Timur – Komandan Kodim 1615/Lombok Timur, Letnan Kolonel Infanteri Eky Anderson menghadiri kegiatan Upacara Penurunan Bendera Merah Putih dalam rangka peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-80 Republik Indonesia yang berlangsung di Halaman Kantor Bupati Lombok Timur, Kecamatan Selong, Kabupaten Lombok Timur pada Minggu (17/08/2025). Upacara ini dipimpin oleh Wakil Bupati Lombok Timur, Ir. H. […]

  • Babinsa Seteluk Tengah Dampingi Anak-Anak Nikmati Makan Bergizi Gratis

    Babinsa Seteluk Tengah Dampingi Anak-Anak Nikmati Makan Bergizi Gratis

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 2
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam upaya mendukung program kesehatan dan gizi anak-anak, Babinsa Desa Seteluk Tengah, Sertu Dahlan, melaksanakan kegiatan pendampingan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) di TK Negeri 1 Seteluk, Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Jumat, (09/01/2026), pukul 09.15 WITA. Kegiatan ini diikuti oleh 54 anak sebagai penerima manfaat, yang mendapatkan hidangan sehat […]

  • Maulid Nabi Muhammad SAW 1447 Hijriah Digelar Khidmat Kupang

    Maulid Nabi Muhammad SAW 1447 Hijriah Digelar Khidmat Kupang

    • calendar_month Jumat, 5 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 30
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Babinsa Kelurahan Airmata Koramil 1604-01/Kupang, Peltu Nuryani, menghadiri perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW 12 Rabiul Awal 1447 Hijriah atau bertepatan dengan 05 September 2025 di Masjid Agung Baitul Qadim, Kelurahan Airmata, Kecamatan Kota Lama, Kota Kupang. Masjid tertua yang berdiri sejak tahun 1806 itu menjadi pusat kegiatan keagamaan yang dihadiri sekitar 1.500 jamaah […]

  • Air Kehidupan Mengalir di Watu Nggelek, Babinsa Komodo Kawal Penyaluran Irigasi Kementan, Jaminan Panen Melimpah

    Air Kehidupan Mengalir di Watu Nggelek, Babinsa Komodo Kawal Penyaluran Irigasi Kementan, Jaminan Panen Melimpah

    • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Komodo, 29 Oktober 2025 — Masa depan pertanian Desa Watu Nggelek kini dibasahi optimisme baru. Koptu I Ketut Triana, Babinsa Koramil 1630/Manggarai Barat, menghadiri momen penting penyaluran Bantuan Pembangunan Saluran Irigasi dari Kementerian Pertanian melalui Dinas Pekerjaan Umum Provinsi NTT. Acara yang berlangsung di Kantor Desa Watu Nggelek ini menandai langkah nyata pemerintah pusat dalam […]

  • Babinsa Kopda Suhardi laksanakan pendampingan program makanan bergizi gratis di wilayah binaan

    Babinsa Kopda Suhardi laksanakan pendampingan program makanan bergizi gratis di wilayah binaan

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Lembata, — Babinsa Koramil 1624-03/Lewoleba, Kopda Suhardi, melaksanakan kegiatan monitoring dan pendampingan pelaksanaan program Makanan Bergizi Gratis (MBG) oleh Badan Gizi Nasional (BGN) di SD Terpadu Al Fitrah, Kelurahan Lewoleba Timur, Kecamatan Nubatukan, Kabupaten Lembata. Senin (13/10/2025) Dalam kegiatan tersebut, Babinsa berperan aktif memastikan proses penyediaan dan penyaluran makanan bergizi berjalan lancar dan tepat sasaran. […]

expand_less