Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Maurole Tingkatkan Kemanunggalan TNI-Rakyat Lewat Komsos di Desa Watunggere

Babinsa Maurole Tingkatkan Kemanunggalan TNI-Rakyat Lewat Komsos di Desa Watunggere

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Selasa, 7 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Ende, – Dalam rangka mempererat hubungan dengan masyarakat serta menciptakan situasi wilayah yang kondusif, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kopda Khairil Mustafa, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Watunggere, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende.

Kegiatan yang berlangsung pada Selasa, 7 Oktober 2025, mulai pukul 08.30 WITA hingga selesai ini merupakan bagian dari tugas pokok aparat teritorial (Satkowil) TNI AD. Dalam pelaksanaannya, Babinsa hadir langsung di tengah-tengah masyarakat, memberikan rasa aman dan nyaman serta memperkuat jalinan kemanunggalan TNI dengan rakyat.

Masyarakat Desa Watunggere menyambut kehadiran Babinsa dengan antusias. Interaksi yang dilakukan berjalan dalam suasana akrab dan penuh kekeluargaan. Kegiatan Komsos ini juga menjadi ajang bagi Babinsa untuk menyerap aspirasi serta mendeteksi secara dini potensi permasalahan yang ada di wilayah binaan.

Menurut Kopda Khairil Mustafa, keberadaan Babinsa di tengah masyarakat bertujuan untuk menunjukkan bahwa TNI senantiasa hadir dan siap membantu rakyat dalam segala situasi. “Komsos ini adalah bagian dari pendekatan persuasif dan humanis yang kami lakukan, demi menciptakan ketahanan wilayah yang kuat dari tingkat desa,” ujarnya.

Seluruh rangkaian kegiatan berlangsung dalam keadaan tertib, aman, dan lancar. Kegiatan seperti ini akan terus dilakukan secara rutin sebagai bagian dari pembinaan wilayah dan penguatan sinergi antara TNI dan masyarakat.

(Penulis Tim pendim1602/Ende)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pemantauan Malam Hari: Babinsa Pantau Arus Penumpang Kapal Garda Maritim 3

    Pemantauan Malam Hari: Babinsa Pantau Arus Penumpang Kapal Garda Maritim 3

    • calendar_month Senin, 1 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Pantai Baru, 1 Desember 2025 – Aktivitas pelayanan transportasi laut di wilayah Kabupaten Rote Ndao kembali berlangsung kondusif pada Senin (01/12/2025), setelah kedatangan Kapal Garda Maritim 3 dari Pelabuhan Bolok, Kupang. Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Sertu Camilo Desousa, melaksanakan tugas pengamanan dan pemantauan langsung di Pelabuhan ASDP Pantai Baru, Desa Ofalangga, Kecamatan Pantai Baru. Kegiatan […]

  • Babinsa Desa Seran Dampingi Tim Dinas Pertanian Dalam Kegiatan Registrasi Hewan Ternak Tahun 2025

    Babinsa Desa Seran Dampingi Tim Dinas Pertanian Dalam Kegiatan Registrasi Hewan Ternak Tahun 2025

    • calendar_month Kamis, 9 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam upaya mendukung program pemerintah daerah di bidang peternakan, Babinsa Desa Seran Koramil 1628-04/Seteluk, Koptu Agus Sugeng Prayitno, melaksanakan kegiatan pendampingan registrasi hewan ternak yang dilaksanakan oleh Dinas Pertanian, Perkebunan dan Peternakan Pusat Kesehatan Hewan Kecamatan Seteluk, pada Kamis (08/10/2025) bertempat di area perkebunan Desa Seran, Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat. […]

  • Koptu Sahlan Pimpin Pamwil dan Komsos di Desa Watukamba untuk Wujudkan Kamtibmas

    Koptu Sahlan Pimpin Pamwil dan Komsos di Desa Watukamba untuk Wujudkan Kamtibmas

    • calendar_month Rabu, 22 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Koptu Sahlan, melaksanakan kegiatan pengamanan wilayah (pamwil) dan komunikasi sosial (komsos) bersama masyarakat Desa Watukamba, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, Rabu pagi (22/10/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 08.00 WITA ini berlangsung dengan aman, tertib, dan lancar hingga selesai pukul 09.03 WITA. Dalam kegiatan ini, Babinsa memberikan himbauan kepada warga masyarakat untuk selalu […]

  • Satgas Pamtas Dampingi UMKM Pembuatan Tempe di Maumutin

    Satgas Pamtas Dampingi UMKM Pembuatan Tempe di Maumutin

    • calendar_month Senin, 15 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad Pos Turiscain melaksanakan kegiatan pendampingan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) pembuatan tempe kepada masyarakat di Desa Maumutin, Kecamatan Raihat, Kabupaten Belu, Nusa Tenggara Timur. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan keterampilan dan kemandirian ekonomi masyarakat perbatasan. Pendampingan dilakukan dengan memberikan edukasi langsung mengenai proses pembuatan tempe, mulai […]

  • Upacara Perabuan Militer Peltu (Purn) I Wayan Sutha Dipimpin Kasdim Klungkung

    Upacara Perabuan Militer Peltu (Purn) I Wayan Sutha Dipimpin Kasdim Klungkung

    • calendar_month Senin, 14 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Klungkung,- Upacara Militer dalam Rangka Perabuan Jenazah Almarhum Veteran Pembela Kemerdekaan Republik Indonesia Peltu ( Purn ) I Wayan Sutha digelar Kodim 1610/Klungkung di Krematorium Punduk Dawa, Desa Pesinggahan, Kecamatan Dawan, Kabupaten Klungkung, Senin ( 14/07/25 ). Upacara ini dipimpin oleh Kasdim 1610/Klungkung Mayor Cba Ketut Sudiarta selaku inspektur upacara yang diikuti oleh personel Kodim […]

  • Perkuat Kamtibmas, Babinsa Kodim 1602/Ende Sambangi Warga Desa Unggu
    NTT

    Perkuat Kamtibmas, Babinsa Kodim 1602/Ende Sambangi Warga Desa Unggu

    • calendar_month Kamis, 24 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 37
    • 0Komentar

    Detukeli, Ende – Dalam rangka memperkuat kemanunggalan TNI dengan rakyat dan menjaga stabilitas keamanan wilayah, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Praka Khairil Mustafa, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Unggu, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende, pada Kamis (24 Juli 2025). Kegiatan yang dimulai pukul 08.00 WITA tersebut berlangsung aman, tertib, dan penuh kekeluargaan. […]

expand_less