Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Desa Lido Hadiri Peletakan Batu Pertama Pagar Lapangan Desa

Babinsa Desa Lido Hadiri Peletakan Batu Pertama Pagar Lapangan Desa

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Bima, – Pada hari Senin, 6 Oktober 2025, Babinsa Desa Lido Serda Israil dari Pos Ramil Belo Koramil 1608-04/Woha menghadiri kegiatan peletakan batu pertama pembangunan pagar lapangan Desa Lido, Kecamatan Belo, Kabupaten Bima. Proyek pembangunan pagar sepanjang sekitar 100 meter ini bertujuan untuk memperkuat sarana dan fasilitas desa.

Kegiatan dihadiri oleh beberapa tokoh penting desa, antara lain Kepala Desa Lido Bapak Has, Babinsa Serda Israil, Ketua Badan Permusyawaratan Desa (BPD) Shodikin S.Sos, serta kelompok tukang yang bertugas melaksanakan pembangunan pagar tersebut.

Rangkaian kegiatan dimulai dengan pembukaan, dilanjutkan dengan doa bersama. Kepala Desa Lido memberikan kata pengantar sebelum secara simbolis meletakkan batu pertama pembangunan pagar. Peletakan batu juga dilakukan secara bergiliran oleh Babinsa Lido dan para tukang yang hadir. Kegiatan ini berlangsung dengan aman dan tertib.

Pembangunan pagar lapangan ini diharapkan dapat meningkatkan keamanan serta memperindah fasilitas umum Desa Lido sebagai salah satu upaya mendukung kemajuan desa.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Wujudkan Kamtibmas, Babinsa Sertu Clementino Sambangi Warga Desa Binaan

    Wujudkan Kamtibmas, Babinsa Sertu Clementino Sambangi Warga Desa Binaan

    • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Ende, Dalam upaya mempererat hubungan dengan masyarakat sekaligus menjaga keamanan wilayah, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Clementino P. Dasilva, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Nggesa Biri, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende, Senin (20/10/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 08.00 WITA tersebut merupakan bagian dari tugas pokok satuan kewilayahan (Satkowil) TNI AD dalam […]

  • TNI Hadir di Tengah Warga: Babinsa Gelar Komsos dan Pemantauan Wilayah di Maurole

    TNI Hadir di Tengah Warga: Babinsa Gelar Komsos dan Pemantauan Wilayah di Maurole

    • calendar_month Senin, 11 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 111
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka menjalankan tugas pembinaan teritorial, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pratu Yudha Santoso, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Niranusa, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, Senin (11/8/2025). Kegiatan dimulai pukul 08.30 Wita hingga selesai, dengan fokus utama pada pemantauan situasi keamanan di wilayah serta menjalin komunikasi yang baik dengan masyarakat desa […]

  • Tegaskan Sinergi TNI-Rakyat, Babinsa Hadiri Musrenbangdes di Wejang Mawe

    Tegaskan Sinergi TNI-Rakyat, Babinsa Hadiri Musrenbangdes di Wejang Mawe

    • calendar_month Selasa, 7 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Manggarai Timur – Pemerintah Desa Wejang Mawe, Kecamatan Lamba Leda Timur, Manggarai Timur, menyelenggarakan Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa (Musrenbangdes) pada Senin, 6 Oktober 2025. Musrenbangdes ini bertujuan menyusun Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKP Desa) Tahun Anggaran 2026. Babinsa Koramil 1612-03/Borong, Sertu Karolus Waur, hadir dalam acara yang berlangsung di Aula Kantor Desa Wejang Mawe tersebut. […]

  • Babinsa Desa Pasir Putih Dampingi Musyawarah Desa Rancangan APBDes Perubahan Tahun 2025

    Babinsa Desa Pasir Putih Dampingi Musyawarah Desa Rancangan APBDes Perubahan Tahun 2025

    • calendar_month Rabu, 17 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 75
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Pasir Putih Koramil 1628-02/Maluk, Serda Muhtar, melaksanakan pendampingan Musyawarah Desa (Musdes) Rancangan APBDes Perubahan Tahun 2025 yang berlangsung di Aula Kantor Desa Pasir Putih, Kecamatan Maluk, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Selasa malam (16/09/2025). Musdes yang merupakan forum permusyawaratan tertinggi di tingkat desa ini dihadiri oleh Kepala Desa Pasir Putih, […]

  • Babinsa 1621-02/Abanteng Edukasi Siswa SMAN Banat tentang Wasbang dan Bela Negara

    Babinsa 1621-02/Abanteng Edukasi Siswa SMAN Banat tentang Wasbang dan Bela Negara

    • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 34
    • 0Komentar

    TTS _ Serka Okri Bano Babinsa Koramil 1621-02/Abanteng berikan materi Wasbang dan Bela Negara di Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) bagi siswa – siswi baru di SMA Negeri Banat Kab.Timor Tengah Selatan. Rabu Pagi (16/07/2025). Acara yang digelar di SMA Negeri Banat ini bertujuan untuk menumbuhkan dan meningkatkan sikap disiplin, membentuk karakter dan menanamkan jiwa […]

  • Danramil Mendoyo Hadiri Pengukuhan Bendesa Adat Munduk Anggrek Kaja, Tekankan Sinergitas TNI dan Tokoh Adat.

    Danramil Mendoyo Hadiri Pengukuhan Bendesa Adat Munduk Anggrek Kaja, Tekankan Sinergitas TNI dan Tokoh Adat.

    • calendar_month Minggu, 4 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 46
    • 0Komentar

    JEMBRANA – Danramil 1617-02/Mendoyo, Kapten Inf. Made Sujana Arianta, menghadiri upacara pengukuhan (Ngadegan) Jro Bendesa dan Prajuru Desa Adat Munduk Anggrek Kaja periode 2026-2031. Kegiatan ini berlangsung khidmat di Pura Puseh Desa Adat Munduk Anggrek Kaja, Desa Yehembang Kauh, Kecamatan Mendoyo, Sabtu (03/01/2026). Kehadiran Danramil dalam acara ini mendampingi Bupati Jembrana, I Made Kembang Hartawan, […]

expand_less