Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Sinergi TNI-Polri dan Pemerintah Daerah Terwujud dalam Kegiatan Bhayangkari Peduli di Ende

Sinergi TNI-Polri dan Pemerintah Daerah Terwujud dalam Kegiatan Bhayangkari Peduli di Ende

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Ende, – Babinsa Kelurahan Kotaraja, Kecamatan Ende Utara, yang terdiri dari Serka Abdullah M Ambry, Sertu Ersan, dan Sertu Ridwan Ali, turut hadir dan berperan aktif dalam kegiatan Bhayangkari Peduli yang diselenggarakan di halaman Kantor Camat Ende Utara, Kabupaten Ende.1 Oktober 2025.

Kegiatan yang berlangsung sejak pukul 13.30 WITA tersebut merupakan bagian dari kunjungan Ketua Umum Bhayangkari Pusat dalam rangka melaksanakan program sosial Bhayangkari di wilayah Ende Utara.

Adapun rangkaian kegiatan Bhayangkari Peduli meliputi:

Sapaan dan sambutan dari Wakil Bupati Ende

Pemberian bantuan paket sembako kepada keluarga stunting dan ibu hamil

Penyaluran bantuan alat sekolah bagi pelajar

Pemberian alat bantu bagi penyandang disabilitas

Bantuan sarana ibadah untuk rumah ibadah setempat

Bhakti kesehatan berupa pemeriksaan gigi dan mulut, kacamata baca gratis, pelayanan KIA, KB, hingga khitan/misal minor

Kegiatan ini juga dihadiri oleh sejumlah pejabat penting di wilayah Nusa Tenggara Timur, antara lain:

Ketua Umum Bhayangkari Pusat

Wakil Ketua Umum Bhayangkari Pusat

Wakapolda NTT dan jajaran

Wakil Bupati Ende

Dandim 1602/Ende

Kapolres Ende

Kajari Ende

Ketua DPRD Kabupaten Ende

Ketua Persit KCK Cabang XIII Dim 1602/Ende

Ketua Bhayangkari Ende

Para siswa-siswi dari jenjang SD, SMP, hingga SMAK

Tokoh agama serta masyarakat Kecamatan Ende Utara

Kehadiran Babinsa dalam kegiatan ini merupakan wujud sinergitas TNI bersama unsur pemerintah daerah, Polri, dan masyarakat dalam mendukung program sosial kemasyarakatan serta menjaga situasi yang kondusif.

“Kami Babinsa selalu siap hadir dan mendukung setiap kegiatan kemasyarakatan yang bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan dan pelayanan kepada masyarakat,” ujar Serka Abdullah mewakili rekan-rekannya.

(Penulis: Timpendim1602/Ende)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pendistribusian Makanan Bergizi Gratis untuk Anak Sekolah Dapat Pengawalan dari Babinsa

    Pendistribusian Makanan Bergizi Gratis untuk Anak Sekolah Dapat Pengawalan dari Babinsa

    • calendar_month Rabu, 23 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam rangka mendukung program pemerintah dalam peningkatan gizi anak sekolah, Bintara Pembina Desa (Babinsa) Desa Undisan, Koramil 1626-03/Tembuku, Kodim 1626/Bangli, Serda I Wayan Budiarta melaksanakan pendampingan kegiatan Makan Bergizi Gratis (MBG) yang berlangsung di wilayah Desa Undisan, Kecamatan Tembuku, Kabupaten Bangli, Rabu (23/07/2025). Kegiatan MBG ini dilaksanakan di beberapa sekolah, dengan jumlah penerima […]

  • Satgas Yonif 743/PSY Hadirkan Berkat dan Harapan Baru di Tanah Puncak Jaya

    Satgas Yonif 743/PSY Hadirkan Berkat dan Harapan Baru di Tanah Puncak Jaya

    • calendar_month Minggu, 12 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Puncak Jaya, Papua — Di bawah langit pegunungan yang sejuk dan damai, suara pujian dan doa bergema dari Gereja Berkat Kulirik, Distrik Mulia, Papua, pada Minggu (12/10/25). Di tempat penuh kasih itu, Satgas Yonif 743/PSY melaksanakan ibadah bersama jemaat sekaligus melaksanakan kegiatan berbagi kasih sebagai wujud nyata pengabdian dan kedekatan dengan masyarakat. Kegiatan yang rutin […]

  • Patroli Siskamling Gabungan, Koramil 1608-04/Woha Pastikan Wilayah Aman dan Kondusif
    NTB

    Patroli Siskamling Gabungan, Koramil 1608-04/Woha Pastikan Wilayah Aman dan Kondusif

    • calendar_month Jumat, 19 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Woha – Koramil 1608-04/Woha melaksanakan apel pengecekan personel dalam rangka patroli Siskamling di wilayah teritorialnya, Kamis malam (18/12/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 20.30 Wita tersebut berlangsung di Makoramil 1608-04/Woha, Jalan Buya Hamka, Desa Tente, Kecamatan Woha, Kabupaten Bima. Apel pengecekan dipimpin oleh Serma Julkifli dengan melibatkan total 10 personel gabungan. Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan […]

  • Wujud Kepedulian Lingkungan, Babinsa Dampingi Vaksinasi Rabies

    Wujud Kepedulian Lingkungan, Babinsa Dampingi Vaksinasi Rabies

    • calendar_month Sabtu, 11 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Gianyar – Blahbatuh, Sabtu (11/10/2025) Sebagai bentuk kepedulian terhadap kesehatan masyarakat dan lingkungan, Babinsa Desa Saba Koramil 1616-04/Blahbatuh Pelda I Wayan Yasa bersama Bhabinkamtibmas Desa Saba Bripka I Nyoman Mara Arta melaksanakan pendampingan kegiatan vaksinasi rabies dan sterilisasi/kontrol populasi terhadap peliharaan anjing dan kucing. Kegiatan ini dilaksanakan di Balai Banjar Desa Saba, Kecamatan Blahbatuh, Kabupaten […]

  • Serda Hendry N Ajak Masyarakat Poto Tano Aktif Jaga Kamtibmas

    Serda Hendry N Ajak Masyarakat Poto Tano Aktif Jaga Kamtibmas

    • calendar_month Selasa, 30 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1628-04/Poto Tano, Serda Hendry N, melaksanakan kegiatan patroli malam pada Senin (29/09/2025) pukul 21.00 WITA. Patroli dilakukan di seputaran wilayah binaan Koramil Poto Tano dengan tujuan memantau situasi serta memberikan imbauan kepada masyarakat agar tetap menjaga ketertiban dan keamanan lingkungan. […]

  • Dandim 1611/Badung: TNI Hadir Bukan Hanya Jaga Keamanan, tapi Juga Sehatkan Rakyat

    Dandim 1611/Badung: TNI Hadir Bukan Hanya Jaga Keamanan, tapi Juga Sehatkan Rakyat

    • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Denpasar, 21 September 2025 – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI), Kodam IX/Udayana menggelar kegiatan Bhakti Kesehatan yang diisi dengan berbagai layanan kesehatan gratis bagi masyarakat. Minggu21/09/2025 Kegiatan yang dilaksanakan di Denpasar ini meliputi operasi katarak, khitanan massal, donor darah, operasi celah bibir, serta pengobatan umum dan gigi. Dalam […]

expand_less