Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Dandim 1625/Ngada Letkol Inf. Imam Subekti S.E Ucapkan Selamat dan Siram Bunga kepada Anggota Naik Pangkat

Dandim 1625/Ngada Letkol Inf. Imam Subekti S.E Ucapkan Selamat dan Siram Bunga kepada Anggota Naik Pangkat

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
  • comment 0 komentar

Bajawa, 1 Oktober 2025 – Komandan Kodim 1625/Ngada, Letkol Inf. Imam Subekti, S.E., memberikan ucapan selamat dan memimpin langsung prosesi tradisi penyiraman bunga kepada para prajurit Kodim 1625/Ngada yang memperoleh kenaikan pangkat pada periode 1 Oktober 2025.

Kegiatan tersebut dilaksanakan di Makodim 1625/Ngada, Kelurahan Tanalodu, Kecamatan Bajawa, Kabupaten Ngada, usai pelaksanaan apel pagi. Kenaikan pangkat merupakan momen berharga yang tidak hanya sebagai penghargaan atas dedikasi, tetapi juga sebagai tanggung jawab moral untuk meningkatkan kinerja dan pengabdian.

Dalam sambutannya, Dandim menyampaikan rasa bangga dan apresiasi kepada seluruh prajurit yang naik pangkat atas loyalitas dan dedikasi dalam menjalankan tugas.

“Kenaikan pangkat bukanlah hadiah, tetapi bentuk penghargaan dari negara atas kerja keras, disiplin, dan loyalitas kalian sebagai prajurit TNI AD. Harapan saya, dengan pangkat baru, semangat dan tanggung jawab dalam bertugas juga semakin meningkat,” ujar Letkol Inf. Imam Subekti, S.E.

Tradisi penyiraman bunga dilakukan sebagai simbol penyucian diri dan penyegaran semangat dalam mengemban amanah baru sesuai dengan pangkat yang disandang. Momen ini berlangsung dengan penuh keakraban dan kebanggaan.

Kegiatan ditutup dengan sesi foto bersama dan ucapan selamat dari Dandim beserta seluruh jajaran Kodim 1625/Ngada.

Kenaikan pangkat ini diharapkan menjadi motivasi bagi seluruh prajurit untuk terus meningkatkan profesionalisme, disiplin, dan loyalitas dalam melaksanakan tugas-tugas kewilayahan maupun dalam mendukung program TNI AD di wilayah Kodim 1625/Ngada.(Pendim Ngada)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Patroli Malam Koramil 1628-02/Sekongkang Berjalan Lancar, Babinsa Siap Laksanakan Agenda Pembinaan Wilayah

    Patroli Malam Koramil 1628-02/Sekongkang Berjalan Lancar, Babinsa Siap Laksanakan Agenda Pembinaan Wilayah

    • calendar_month Rabu, 3 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Koramil 1628-02/Sekongkang terus meningkatkan kesiapsiagaan dan keamanan wilayah melalui kegiatan patroli rutin. Pada Rabu malam, 3 Desember 2025, pukul 21.50 WITA, Personel piket Koramil 1628-02/Sekongkang yang dipimpin Serda Lalu Wahyu melaksanakan patroli di sekitar wilayah binaan. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa juga memberikan imbauan kepada masyarakat agar tetap menjaga ketertiban serta keamanan […]

  • Babinsa Belega Kawal Bazar Mini ST Asta Karya Berjalan Aman dan Meriah

    Babinsa Belega Kawal Bazar Mini ST Asta Karya Berjalan Aman dan Meriah

    • calendar_month Sabtu, 22 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Gianyar – Blahbatuh, Jumat (21/11/2025) Dalam rangka mendukung kelancaran kegiatan masyarakat, Babinsa Desa Belega Koramil 1616-04/Blahbatuh Serka I Nyoman Mulatra bersama Bhabinkamtibmas Desa Belega Aipda I Ketut Urip Artana melaksanakan pengamanan dan monitoring kegiatan Bazar Mini yang diselenggarakan oleh ST. Asta Karya Banjar Belega Kanginan Desa Belega sebagai upaya penggalian dana untuk mendukung kegiatan kepemudaan. […]

  • Babinsa Desa Goa Aktif Dampingi Program Makan Sehat Bergizi di SDN Goa

    Babinsa Desa Goa Aktif Dampingi Program Makan Sehat Bergizi di SDN Goa

    • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Babinsa Desa Goa, Koramil 1628-05/Jereweh, Koptu Agus Darmawan, kembali menunjukkan dedikasi dan kepeduliannya terhadap masyarakat binaan. Pada Senin (06/10/2025) pukul 07.00 WITA, melaksanakan pendampingan kegiatan Makan Sehat Bergizi (MSG) di SDN Goa, Desa Goa, Kecamatan Jereweh, Kabupaten Sumbawa Barat. Kegiatan yang diinisiasi oleh pemerintah ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas gizi anak-anak […]

  • Babinsa Anamina Laksanakan Komsos dan Monitoring Wilayah Demi Jaga Kamtibmas

    Babinsa Anamina Laksanakan Komsos dan Monitoring Wilayah Demi Jaga Kamtibmas

    • calendar_month Kamis, 4 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Menggelewa, NTB – Babinsa Desa Anamina, Sertu Budiman dari Koramil 1614-06/Manggelewa, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama warga Dusun Doro Kabbi pada Kamis, 4 Desember 2025. Kegiatan ini menjadi bagian dari upaya rutin TNI AD dalam menjaga kedekatan dengan masyarakat sekaligus memonitor perkembangan situasi di wilayah binaan. Keberadaan Babinsa di tengah masyarakat tersebut bertujuan mempererat […]

  • Piket Koramil 1627-01/Baa Pantau Kedatangan Kapal Express Bahari 8E di Pelabuhan Ba’a

    Piket Koramil 1627-01/Baa Pantau Kedatangan Kapal Express Bahari 8E di Pelabuhan Ba’a

    • calendar_month Sabtu, 20 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 39
    • 0Komentar

    Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban wilayah pesisir, Piket Koramil 1627-01/Baa melaksanakan kegiatan pemantauan aktivitas pelabuhan di Pelabuhan Ba’a, Kelurahan Namodale, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao, pada Sabtu, 20 Desember 2025. Kegiatan pemantauan tersebut dipimpin oleh Sertu Nelson Sine selaku petugas Piket Koramil 1627-01/Baa. Adapun fokus kegiatan adalah memonitor arus kedatangan dan keberangkatan kapal penumpang […]

  • Dandim 1627/Rote Ndao dan Bupati Paulus Henuk Tinjau Penyiapan Ground Breaking KDKMP di Oelua

    Dandim 1627/Rote Ndao dan Bupati Paulus Henuk Tinjau Penyiapan Ground Breaking KDKMP di Oelua

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Rote Ndao-Pada hari Jumat, tanggal 17 Oktober 2025, pukul 15.15 hingga 16.25 Wita, Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Sertu Jose Timo, bersama komponen masyarakat melaksanakan kegiatan penyiapan Ground Breaking Koperasi Digital Karya Merah Putih (KDKMP) di wilayah Kodim 1627/Rote Ndao, tepatnya di Desa Oelua, Kecamatan Loaholu. Kegiatan tersebut meliputi pembersihan lokasi, perataan lahan pembangunan, pembuatan bouwplank, penyusunan […]

expand_less