Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Jaga Sinergitas, Babinsa Komsos dengan Perangkat Desa

Jaga Sinergitas, Babinsa Komsos dengan Perangkat Desa

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
  • comment 0 komentar

Rote Ndao, Untuk meningkatkan kerja sama di wilayah binaan, Babinsa Koramil 03/Batutua Kodim 1627/Rote Ndao Serma Yusuf Tungga melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan aparat desa dan tokoh masyarakat di Desa Holulai Kecamatan Loaholu Kabupaten Rote Ndao, Kamis (17/72025).

Kegiatan Komsos tersebut dilaksanakan guna meningkatkan hubungan kerja sama, sekaligus untuk pembinaan teritorial kepada aparat desa yang ada di wilayah binaan.

Babinsa Menyampaikan,Dengan adanya sinergitas antara Babinsa dan perangkat desa, diharapkan dapat menyelesaikan setiap permasalahan yang ada di wilayah binaan.

“Kegiatan Komsos ini juga besar manfaatnya, selain untuk mempererat tali silaturahmi, juga dapat meningkatkan koordinasi dalam membangun komunikasi yang lebih baik lagi, antara Babinsa, Bhabinkamtibmas dan perangkat desa,” ujarnya.

Pendim 1627/Rote Ndao

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Serda Suaedin Laksanakan Patroli Wilayah, Warga Diimbau Jaga Keamanan

    Serda Suaedin Laksanakan Patroli Wilayah, Warga Diimbau Jaga Keamanan

    • calendar_month Sabtu, 3 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), anggota Koramil 1628-01/Taliwang melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah binaan. Kegiatan tersebut dilaksanakan oleh Serda Suaedin pada hari Jumat, (02/01/2026), sekitar pukul 21.43 WITA, dengan sasaran wilayah sekitar Koramil 1628-01/Taliwang. Patroli ini merupakan bagian dari tugas piket rutin Koramil guna menciptakan situasi yang […]

  • Kepedulian Babinsa Langko, Wujud Nyata TNI Dekat Rakyat

    Kepedulian Babinsa Langko, Wujud Nyata TNI Dekat Rakyat

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Lombok Barat, NTB — Kepedulian dan rasa empati terhadap sesama kembali ditunjukkan oleh Bintara Pembina Desa (Babinsa) Langko, Komando Rayon Militer (Koramil) 1606-08/Narmada, Sertu Muhammad Faesal, yang mendampingi Dinas Sosial (Dinsos) Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) dalam penyerahan bantuan kursi roda kepada salah satu warga binaannya, Amaq Burhan (65), di Dusun Langko Daye, Desa Langko, […]

  • Pasi Ops Kodim Kupang Pimpin Latihan Drill Kering Pistol

    Pasi Ops Kodim Kupang Pimpin Latihan Drill Kering Pistol

    • calendar_month Rabu, 8 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 16
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Dalam rangka meningkatkan kemampuan dan profesionalisme prajurit, Kodim 1604/Kupang melaksanakan kegiatan latihan drill kering menembak senjata ringan menggunakan Pistol FN. Kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh Pasi Ops Kodim 1604/Kupang, Mayor Inf Agus Araianto, dan diikuti oleh seluruh personel staf Makodim. Latihan berlangsung di halaman apel Kodim 1604/Kupang, Jalan Moh. Hatta, Kelurahan Fontein, Kecamatan […]

  • BNN dan Babinsa Ranjok Gencarkan Edukasi Bahaya Narkoba
    NTB

    BNN dan Babinsa Ranjok Gencarkan Edukasi Bahaya Narkoba

    • calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Lombok Barat, NTB — Upaya pencegahan penyalahgunaan narkoba kembali ditegaskan melalui kegiatan sosialisasi dan penyuluhan yang digelar di Aula Kantor Desa Ranjok, Kecamatan Gunungsari, Lombok Barat. Kegiatan tersebut dihadiri para perangkat desa, pemuda, tokoh lingkungan, hingga masyarakat sebagai bentuk komitmen bersama menjaga Desa Ranjok dari ancaman narkotika, Selasa sore (25/11/2025). Hadir sebagai pemateri, Penyuluh Muda […]

  • Sinergi TNI dan Tenaga Kesehatan, Pasung ODGJ di Satar Mese Utara Akhirnya Dilepaskan
    NTT

    Sinergi TNI dan Tenaga Kesehatan, Pasung ODGJ di Satar Mese Utara Akhirnya Dilepaskan

    • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Manggarai, 15 Juli 2025 – Babinsa Koramil 1612-07/Satar Mese, Sertu Kusumaningrat, bersama tim lintas sektor, turut ambil bagian dalam kegiatan pelepasan pasung terhadap seorang pasien Orang Dengan Gangguan Jiwa (ODGJ) di Desa Kole, Kecamatan Satar Mese Utara, Kabupaten Manggarai, Selasa (15/7). Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya kemanusiaan yang digalang oleh Dinas Kesehatan dan Dinas […]

  • Babinsa Koramil Larantuka Bersinergi dalam Operasi Pencarian Nelayan di Kawalelo

    Babinsa Koramil Larantuka Bersinergi dalam Operasi Pencarian Nelayan di Kawalelo

    • calendar_month Kamis, 8 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Flores Timur – Babinsa Koramil 1624-01/Larantuka Koptu Julio da Cruz turut aktif melaksanakan kegiatan monitoring wilayah binaan serta membantu proses pencarian seorang nelayan yang dilaporkan hilang di perairan laut Desa Kawalelo, Kecamatan Demon Pagong, Kabupaten Flores Timur. Kejadian tersebut terjadi pada Rabu, 07 Januari 2026, sekitar pukul 05.30 Wita, saat korban dilaporkan hilang ketika sedang […]

expand_less