Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Koramil Detusoko Laksanakan Komsos dan Pantau Situasi Desa Nggumbelaka

Babinsa Koramil Detusoko Laksanakan Komsos dan Pantau Situasi Desa Nggumbelaka

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Minggu, 28 Sep 2025
  • comment 0 komentar

Ende, Dalam upaya menjaga stabilitas keamanan dan mempererat hubungan dengan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Kopka Edwin Deru Pay, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan pemantauan wilayah di Desa Nggumbelaka, Kecamatan Lepembusu Kelisoke, Kabupaten Ende, pada Minggu pagi (28/9), sekitar pukul 09.15 WITA.

Kegiatan ini bertujuan untuk memantau perkembangan situasi dan kondisi keamanan di wilayah binaan serta memberikan rasa aman kepada masyarakat setempat. Dalam kesempatan tersebut, Babinsa menyampaikan himbauan kepada warga agar senantiasa menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan masing-masing.

“Keamanan lingkungan adalah tanggung jawab bersama. Kehadiran TNI, khususnya Babinsa, bertujuan untuk mendampingi masyarakat dalam mewujudkan lingkungan yang kondusif,” ujar Kopka Edwin Deru Pay di sela-sela kegiatan.

Masyarakat Desa Nggumbelaka menyambut baik kehadiran Babinsa yang dinilai selalu hadir dan aktif di tengah-tengah warga. Kegiatan berlangsung dalam suasana hangat dan penuh kekeluargaan, dengan cuaca cerah yang mendukung jalannya pemantauan dan silaturahmi.

Kegiatan Komsos dan pemantauan wilayah ini merupakan bagian dari tugas pokok Satuan Komando Kewilayahan (Satkowil) sebagai ujung tombak TNI AD di daerah. Tujuannya adalah untuk membantu mengatasi kesulitan rakyat sekaligus memperkuat kemanunggalan TNI dengan rakyat.

Seluruh rangkaian kegiatan berlangsung aman, lancar, dan penuh antusiasme dari warga desa binaan.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • ‎Babinsa Kelurahan Geres Ajak Warga Aktif Ronda Malam dan Tingkatkan Kewaspadaan
    NTB

    ‎Babinsa Kelurahan Geres Ajak Warga Aktif Ronda Malam dan Tingkatkan Kewaspadaan

    • calendar_month Rabu, 5 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Udayanaupdate.com – LOMBOK TIMUR, LABUHAN HAJI – Babinsa Kelurahan Geres, Koptu Darmawan Indrajaya, melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah Kelurahan Geres, Kecamatan Labuhan Haji, Kabupaten Lombok Timur. Selasa(04/11/2025). ‎ ‎Kegiatan ini dilakukan sebagai upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) serta mempererat hubungan antara TNI dengan masyarakat setempat. Babinsa menyambangi sejumlah titik pemukiman dan pos […]

  • TNI dan Warga Bersinergi Bangun Irigasi di Desa Riung melalui TMMD 2025

    TNI dan Warga Bersinergi Bangun Irigasi di Desa Riung melalui TMMD 2025

    • calendar_month Selasa, 14 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 58
    • 0Komentar

    Manggarai, 14 Oktober 2025 – Dalam rangka mendukung program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-126 Tahun Anggaran 2025, personel Kodim 1612/Manggarai yang dipimpin oleh Serma Husrin terus mempercepat proses pembangunan saluran irigasi di Desa Riung, Kecamatan Cibal, Kabupaten Manggarai. Kegiatan yang dilakukan meliputi pengecoran dinding jalur irigasi serta pengangkutan material pasir ke lokasi proyek. Pekerjaan […]

  • Kebut Pengerjaan RTLH, Wujud Keseriusan Kodim Klungkung Wujudkan Hunian Layak Huni Bagi Wayan Ngeni
    NTT

    Kebut Pengerjaan RTLH, Wujud Keseriusan Kodim Klungkung Wujudkan Hunian Layak Huni Bagi Wayan Ngeni

    • calendar_month Minggu, 27 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 115
    • 0Komentar

    Klungkung,- Program Wira Satya Peduli Rakyat Rehabilitasi Rumah Tidak Layak Huni ( RTLH ) Kodim 1610/Klungkung hasil kolaborasi Polres Klungkung, Komunitas satu hati, The Oneness dan Pemerintah Kecamatan Dawan terus digenjot. Program yang saat ini menyasar rumah Ni Wayan Ngeni ( 70 tahun ) warga Banjar Cempaka Desa Pikat, Kecamatan Dawan, Kabupaten Klungkung ini terus […]

  • ‎Patroli Malam Koramil Ropang, Warga Dihimbau Hindari Aktivitas Melanggar Hukum
    NTB

    ‎Patroli Malam Koramil Ropang, Warga Dihimbau Hindari Aktivitas Melanggar Hukum

    • calendar_month Senin, 29 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Ropang, Sumbawa — Guna menciptakan rasa aman dan menjaga stabilitas keamanan wilayah, personel Koramil 1607-03/Ropang Kodim 1607/Sumbawa melaksanakan patroli malam di sejumlah titik wilayah binaan. Kegiatan ini dilakukan sebagai langkah preventif untuk mencegah terjadinya gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas). Senin Malam (29/12/2025). ‎ ‎Dalam patroli tersebut, personel Koramil secara humanis memberikan imbauan kepada masyarakat […]

  • Danramil 1628-01/Taliwang dan Babinsa Tamekan Tinjau Lokasi Pembangunan KDKMP

    Danramil 1628-01/Taliwang dan Babinsa Tamekan Tinjau Lokasi Pembangunan KDKMP

    • calendar_month Senin, 1 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Jajaran Kodim 1628/KSB terus menunjukkan komitmen dalam mendukung pembangunan desa. Pada Senin, (01 Desember 2025) pukul 10.30 Wita, Komandan Koramil 1628-01/Taliwang Kapten Inf Saifullah bersama Babinsa Desa Tamekan Sertu Zulkifli melakukan peninjauan lokasi pembangunan KDKMP yang berada di Desa Tamekan, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat. Peninjauan ini merupakan langkah awal untuk […]

  • Perkuat Kemanunggalan, Babinsa Koramil 06/Karera Bantu Petani Dalam Pengolahan Sawah

    Perkuat Kemanunggalan, Babinsa Koramil 06/Karera Bantu Petani Dalam Pengolahan Sawah

    • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 77
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan (Hanpangan), Babinsa Koramil 06/Karera jajaran Kodim 1601/Sumba Timur, Pratu Aldith Umar turun langsung ke sawah membantu para petani mencabut bibit padi di Desa Nggongi, Kecamatan Karera, Kabupaten Sumba Timur. Senin (18/08/2025) Pratu Aldit mengatakan, kegiatan ini dilakukan sebagai bentuk pendampingan TNI terhadap petani sekaligus memperkuat […]

expand_less