Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Patroli Malam Kodim 1601/Sumba Timur Ciptakan Rasa Aman di Kelurahan Hambala

Patroli Malam Kodim 1601/Sumba Timur Ciptakan Rasa Aman di Kelurahan Hambala

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
  • comment 0 komentar

NTT-Sumba Timur,Kodim 1601/Sumba Timur melaksanakan patroli malam di Lapangan Volly, Kelurahan Hambala, Kecamatan Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur, pada Kamis malam (25/09/2025).

Kegiatan patroli ini dipimpin langsung oleh Pasi Ops Kodim 1601/Sumba Timur, Lettu Inf Rafael Tende. Dalam sambutannya, beliau menyampaikan bahwa kegiatan patroli malam ini bertujuan untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), khususnya selama berlangsungnya pertandingan bola volly di lapangan tersebut.

“Masyarakat perlu merasa aman dan nyaman ketika melaksanakan aktivitas, termasuk kegiatan olahraga. Kehadiran TNI di tengah masyarakat adalah untuk memberikan rasa aman serta mencegah potensi gangguan keamanan,” ujar Lettu Inf Rafael Tende.

Kegiatan patroli malam ini disambut positif oleh masyarakat setempat. Mereka merasa senang dan terlindungi dengan kehadiran personel TNI yang ikut mengamankan jalannya pertandingan bola volly.

Dengan adanya patroli seperti ini, diharapkan situasi keamanan di wilayah Kota Waingapu semakin kondusif, dan masyarakat semakin termotivasi untuk menjaga ketertiban bersama-sama.

(Pendim 1601 ST)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Desa Undisan Dampingi Kegiatan Posyandu, Wujud Kepedulian terhadap Kesehatan Masyarakat

    Babinsa Desa Undisan Dampingi Kegiatan Posyandu, Wujud Kepedulian terhadap Kesehatan Masyarakat

    • calendar_month Selasa, 14 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam rangka mendukung program pemerintah di bidang kesehatan masyarakat, Babinsa Desa Undisan Koramil 1626-03/Tembuku, Sertu I Wayan Budiarta, melaksanakan pendampingan kegiatan Posyandu Balita di Banjar Undisan Kelod, Desa Undisan, Kecamatan Tembuku, Selasa (14/10/2025). Kegiatan Posyandu yang rutin dilaksanakan setiap bulan ini diikuti oleh para ibu dan balita setempat, dengan agenda penimbangan berat badan, […]

  • Menu Bergizi MBG, Solusi Peningkatan Kesehatan Pelajar di Kabupaten Bima

    Menu Bergizi MBG, Solusi Peningkatan Kesehatan Pelajar di Kabupaten Bima

    • calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Bima _ Program MBG yang dilaksanakan di Kecamatan Sape terus menggeliat sejak launching. pada Jumat, 22 Agustus 2025. Anggota Koramil 1608-03/Sape, seperti Sertu Syarif Hidayat dan Serda Abdul Hafid, melakukan pendampingan pembagian paket makanan bergizi kepada pelajar dan masyarakat. Di Desa Naru, pembagian MBG menyasar 2.320 paket dengan jangkauan TK hingga SMA. Pengantaran dilakukan tiga […]

  • ‎Kodim 1615/Lombok Timur Doakan Korban Bencana Alam di Aceh, Sumut, dan Sumbar

    ‎Kodim 1615/Lombok Timur Doakan Korban Bencana Alam di Aceh, Sumut, dan Sumbar

    • calendar_month Rabu, 31 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    ‎Lombok Timur – Personel Kodim 1615/Lombok Timur melaksanakan kegiatan doa bersama dalam rangka menyambut Tahun Baru 2026, sekaligus mendoakan para korban bencana alam yang terjadi di Daerah Istimewa Aceh, Sumatera Utara, dan Sumatera Barat. Rabu (31/12/2025). ‎ ‎Kegiatan Doa bersama ini dilaksanakan sebagai wujud rasa syukur atas pengabdian yang telah dijalani selama tahun 2025, serta […]

  • Tradisi Korp Raport, Tiga Perwira Kodim 1616/Gianyar Resmi Emban Jabatan Baru

    Tradisi Korp Raport, Tiga Perwira Kodim 1616/Gianyar Resmi Emban Jabatan Baru

    • calendar_month Senin, 14 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 40
    • 0Komentar

    Gianyar – Makodim, Senin (14/7/2025) Sebagai bagian dari tradisi dan dinamika organisasi di lingkungan TNI AD, Komandan Kodim 1616/Gianyar, Letkol Kav Rizal Wijaya, S.H., M.I.P., memimpin langsung acara Korp Raport Jabatan Perwira Kodim 1616/Gianyar yang dilaksanakan di Makodim 1616/Gianyar. Adapun personel yang melaksanakan Korp Raport dalam kegiatan ini diantaranya, Kapten Inf I Wayan Sudarmika, dari […]

  • Babinsa Serka Silvester Berek Pantau Pelaksanaan Program Makanan Bergizi Gratis di Rote Ndao

    Babinsa Serka Silvester Berek Pantau Pelaksanaan Program Makanan Bergizi Gratis di Rote Ndao

    • calendar_month Rabu, 15 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Rote Ndao, 15 Oktober 2025 — Dalam rangka mendukung program pemerintah untuk meningkatkan gizi anak dan ibu, Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a Serka Silvester Berek melaksanakan kegiatan monitoring dan pengawasan Program Makanan Bergizi Gratis (MBG) yang dilaksanakan oleh Satuan Pelayanan MBG Kabupaten Rote Ndao, Rabu (15/10/2025) pukul 07.00 Wita. Kegiatan ini dipusatkan di Kompleks Perkantoran Ti’i Langga […]

  • Dorong Ketahanan Pangan, Satgas Yonarmed 12 Kostrad Lakukan Penanaman Porang di Perbatasan

    Dorong Ketahanan Pangan, Satgas Yonarmed 12 Kostrad Lakukan Penanaman Porang di Perbatasan

    • calendar_month Sabtu, 6 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Belu – Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad Pos Salore melaksanakan kegiatan penanaman 1.000 pohon porang bersama warga Desa Tulakadi, Kecamatan Tasifeto Timur, Kabupaten Belu. Kegiatan ini merupakan upaya bersama untuk mendorong ketahanan pangan dan pengembangan potensi pertanian lokal di wilayah perbatasan. Penanaman dilakukan di lahan warga yang telah disiapkan sebelumnya, dengan melibatkan […]

expand_less