Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Jaga Situasi Kondusif, Babinsa Seteluk Laksanakan Patroli Malam Bersama Warga

Jaga Situasi Kondusif, Babinsa Seteluk Laksanakan Patroli Malam Bersama Warga

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 24 Sep 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk, Serka Alimudin, melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah Kecamatan Seteluk pada Rabu (24/9/2025) sekitar pukul 21.25 WITA.

Patroli rutin tersebut dilakukan untuk menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), khususnya pada malam hari. Dalam kesempatan itu, Babinsa menyampaikan imbauan kepada warga agar senantiasa waspada dan ikut serta menjaga lingkungan sekitar.

“Keamanan bukan hanya tugas aparat, tapi juga tanggung jawab bersama. Karena itu, kami mengajak masyarakat untuk lebih peduli dengan kondisi lingkungan,” ujar Serka Alimudin saat patroli.

Kegiatan patroli berjalan dalam keadaan aman, tertib, dan lancar. Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat mendapat respons positif, karena dinilai mampu memberikan rasa aman sekaligus mempererat kedekatan TNI dengan warga binaan.

Dengan adanya patroli rutin ini, diharapkan situasi wilayah Kecamatan Seteluk tetap kondusif, serta tercipta lingkungan yang aman dan nyaman bagi seluruh masyarakat.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Peringati Hari Ibu ke-97, Persit KCK Cabang XXXIX Dim 1626/Bangli Bersama PC Bhayangkari Bangli Gelar Olahraga Bersama

    Peringati Hari Ibu ke-97, Persit KCK Cabang XXXIX Dim 1626/Bangli Bersama PC Bhayangkari Bangli Gelar Olahraga Bersama

    • calendar_month Jumat, 19 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam rangka memperingati Hari Ibu ke-97 Tahun 2025, Persit Kartika Chandra Kirana (KCK) Cabang XXXIX Dim 1626/Bangli bersama Pengurus Cabang (PC) Bhayangkari Bangli menggelar kegiatan olahraga bersama, di Lapangan Makodim 1626/Bangli sebagai wujud kebersamaan dan sinergitas antarorganisasi istri TNI-Polri, di Kabupaten Bangli. Jumat (19/12/25) Kegiatan olahraga bersama ini berlangsung dengan penuh semangat dan […]

  • Babinsa Koptu Alis Sinlae Gelar Bakti Sosial Bantu Warga Bangun Rumah di Desa Kuli Aisele

    Babinsa Koptu Alis Sinlae Gelar Bakti Sosial Bantu Warga Bangun Rumah di Desa Kuli Aisele

    • calendar_month Jumat, 29 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Pada Jumat, 29 Agustus 2025, Babinsa Koramil 1627-01/Baa Koptu Alis Sinlae melaksanakan kegiatan bakti sosial bersama warga binaan di Dusun Talilipa, Desa Kuli Aisele, Kecamatan Lobalain. Dalam kesempatan tersebut, Babinsa bersama masyarakat membantu Bapak Noris Mbado mengecor teras rumah barunya. Kegiatan gotong royong ini menjadi wujud nyata kepedulian TNI terhadap warga binaan […]

  • Koramil 1628-04/Poto Tano Amankan Aktivitas Penyeberangan di Pelabuhan Poto Tano

    Koramil 1628-04/Poto Tano Amankan Aktivitas Penyeberangan di Pelabuhan Poto Tano

    • calendar_month Selasa, 6 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Guna menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, anggota Koramil 1628-04/Poto Tano melaksanakan kegiatan pengamanan (PAM) di Pelabuhan Penyeberangan Poto Tano, Kabupaten Sumbawa Barat, Sabtu (6/1/2026). Kegiatan pengamanan tersebut dilaksanakan oleh Sertu Abdurahman mulai pukul 08.00 WITA. Pengamanan dilakukan untuk memastikan aktivitas penyeberangan masyarakat berjalan dengan aman, tertib, dan lancar, serta mencegah terjadinya […]

  • Kodim 1622/Alor Tegakkan Tradisi Militer Lewat Upacara Mingguan

    Kodim 1622/Alor Tegakkan Tradisi Militer Lewat Upacara Mingguan

    • calendar_month Senin, 1 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    NTT-ALOR_, Untuk memelihara kedisiplinan dan nasionalisme, para prajurit di Kodim 1622/Alor diwajibkan mengikuti upacara bendera mingguan di lapangan makodim 1622/Alor, Jln. El. Tari No.13, Kel. Mutiara, Kec.Teluk Mutiara, Kab. Alor, Senin (28/04/2025). bertindak sebagai Inspektur Upacara Pasi Intel Kodim 1622/ Alor Kapten Inf Panuel Tangledang, Komandan Upacara Sertu Anwar Abdullah dan Perwira Upacara Serka Fredi […]

  • Kodim 1607/Sumbawa Dukung Peringatan Hari Ibu ke-97 Bertema Perempuan Berdaya Menuju Indonesia Emas 2045
    NTB

    Kodim 1607/Sumbawa Dukung Peringatan Hari Ibu ke-97 Bertema Perempuan Berdaya Menuju Indonesia Emas 2045

    • calendar_month Kamis, 4 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 20
    • 0Komentar

    NTB – Sumbawa Besar, Komandan Kodim 1607/Sumbawa, Letkol Kav Basofi Cahyowibowo S.T., bersama istri tercinta, Ny. Fani Basofi Cahyowibowo, menghadiri Peringatan Hari Ibu ke-97 Tahun 2025 tingkat Kabupaten Sumbawa yang berlangsung khidmat di Aula Kantor DPRD Kabupaten Sumbawa, Kamis (04/12/2025). Peringatan Hari Ibu tahun ini mengangkat tema “Perempuan Berdaya dan Berkarya Menuju Indonesia Emas 2045”, […]

  • Danramil Kerambitan Hadiri Pembukaan Dewata 3×3 Competition 2025, Dorong Sport Tourism di Kabupaten Tabanan

    Danramil Kerambitan Hadiri Pembukaan Dewata 3×3 Competition 2025, Dorong Sport Tourism di Kabupaten Tabanan

    • calendar_month Sabtu, 6 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Tabanan – Danramil 1619-05/Kerambitan Kapten Cke Gede Resmanto menghadiri acara Pembukaan Dewata 3×3 Competition 2025 yang diselenggarakan oleh Dewata Kerambitan di Lapangan Basket Desa Kerambitan, Jumat (5/12/2025). Kegiatan yang berlangsung selama 3 hari ini digelar dalam rangka membina serta mengembangkan sport tourism di Kabupaten Tabanan, khususnya pada cabang olahraga bola basket. Pembukaan kegiatan secara resmi […]

expand_less